Tag: Wisatawan
Pecalang yang ditugaskan akan berfokus pada pengaturan lalu lintas di pintu masuk dan keluar kawasan wisata.
Didorong peningkatan transaksi keuangan, lonjakan kunjungan wisatawan
Pemerintah optimistis target kunjungan wisatawan mancanegara (wisman) 2024 dapat tercapai. Untuk itu, sejumlah program prioritas disusun dan dipastikan berjalan selama proses transisi pada nomenklatur Kementerian Pariwisata tahun ini
JOGJAKARTA,NusaBali - Kunjungan wisatawan ke Daerah Istimewa Jogjakarta tahun 2023 menembus angka 27 juta. Namun, Jogjakarta harus mengakui keunggulan pariwisata Bali yang sudah mendunia.
DENPASAR, NusaBali.com - Debat terbuka antar pasangan Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Bali diwarnai jual-beli ‘gorengan.’ Salah satu hal yang ‘digoreng’ adalah De Gadjah yang selip lidah menyebut jumlah kunjungan wisatawan asing (wisman) saat hearing (dengar publik) bersama Bali Tourism Board, Jumat (25/10/2024) lalu.
TABANAN, NusaBali - Daya Tarik Wisata (DTW) Tanah Lot di Desa Beraban, Kecamatan Kediri, Tabanan, merancang panggung terbuka untuk menambah fasilitas wisatawan melihat atraksi budaya. Panggung yang rencananya dibuat di tengah-tengah kawasan ini bakal direaliasikan di 2024 ini.
Penurunan kunjungan diperkirakan akan berlangsung sampai jelang Nataru
SEMARAPURA, NusaBali - Pemakaian listrik di Kepulauan Nusa Penida, Klungkung, mengalami peningkatan sebesar 30,36 persen. Salah satu penyebab peningkatan pemakaian listrik karena peningkatan jumlah kunjungan wisatawan.
TABANAN, NusaBali - Kunjungan wisatawan ke desa wisata di Tabanan menunjukkan tren positif. Sejak Januari - September 2024 kunjungan mencapai 397.981 wisatawan. Mereka dominan wisatawan mancanegara.
Juru masak hotel mengolah bahan makanan saat kompetisi memasak di Denpasar, Bali, Rabu (23/10/2024).
MANGUPURA, NusaBali - Keindahan Pantai Melasti, Desa Ungasan, Kecamatan Kuta Selatan, Badung kembali menjadi sorotan wisatawan, kali ini bukan hanya karena pesona alamnya yang indah, tetapi juga karena rangkaian upacara adat yang begitu memukau.
DENPASAR, NusaBali - Dua persoalan yakni masalah kemacetan lalu lintas dan masalah sampah diharapkan menjadi prioritas yang mesti segera dituntaskan di Bali.
Selain keindahan alam, aktivitas warga saat memetik cengkeh juga menarik minat wisman datang ke Munduk.
SEMARAPURA, NusaBali - Jenazah wisatawan asal India, NM, 59, korban tewas terseret ombak besar saat foto selfie bersama istrinya di pinggir tebing Pantai Angel Billabong di Dusun Sompang, Desa Bungamekar, Kecamatan Nusa Penida, Klungkung diserahkan kepada pihak keluarga.
GIANYAR, NusaBali - Kantor Imigrasi Kelas I TPI Denpasar melaksanakan patroli intensif di kawasan wisata Ubud, Gianyar, Selasa (15/10). Patroli untuk memastikan kepatuhan terhadap aturan keimigrasian, menjaga keamanan dan ketertiban di destinasi wisata khususnya di lima lokasi strategis yang ramai dikunjungi turis asing.
DENPASAR, NusaBali - Pemkot Denpasar mengapresiasi Sanur Village Festival (SVF) ke-17 Tahun 2024. Gelaran berbasis budaya dan pariwisata yang mengusung tema Asta Brateswarya ini diharapkan dapat mendongkrak kunjungan wisatawan ke Kota Denpasar.
MANGUPURA, NusaBali - Daya Tarik Wisata (DTW) Pantai Pandawa, Desa Kutuh, Kecamatan Kuta Selatan, Badung, masih menjadi salah satu primadona tujuan wisatawan.
Topik Pilihan
-
-
Badung 14 Nov 2024 Perkuat Komitmen Regional untuk Eliminasi TBC
-
-
Badung 14 Nov 2024 Dua Proyek di Taman Griya Tuai Sorotan
-
-
-
-
-
Denpasar 13 Nov 2024 Disdukcapil Cairkan Rp 175 Juta/Minggu
Berita Foto
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Persiapan Padudusan Agung
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Ngerumpi Menuju Diskusi
śarīravāṅmanobhiryatkarmā prārabhate naraḥ nyāyyaṁ vā yadi vā kāryaṁ tasmin siddhiryathāśritā. (Santi Parva, 12.75)