Tag: Sosok
GIANYAR, NusaBali
Jero Mangku Made Purwa,72, salah seorang mantan guru yang amat mensyukuri hidup. Di masa pensiun dari profesi sebagai guru Bahasa Daerah di SMAN 1 Gianyar, 31 Desember 2011, salah seorang tokoh Desa Adat Kesian, Desa Ledbih, Kecamatan Gianyar ini kasudi (dipercaya secara niskala) dan oleh desa adat, untuk mengemban tugas sebagai pamangku di Pura Dalem Adat Kesian.
Ida Bagus Gede Agastia yang tidak bisa hadir langsung menerima penghargaan mengingatkan kekuatan ilmu pengetahuan adalah aksara itu sendiri.
SINGARAJA, NusaBali
Sekretaris Dinas Arsip dan Perpustakaan Daerah (DAPD) Buleleng, Putu Dewi Puspitawati berhasil meraih gelar ‘Doktor Ilmu Pendidikan’ usai mengkaji kinerja pelayanan publik di Kantor Dinas Arsip dan Perpustakaan Daerah Buleleng.
DENPASAR, NusaBali
Kisah tragis Santo Valentinus di Eropa menginspirasi perayaan hari kasih sayang Valentine Day setiap 14 Februari.
SINGARAJA, NusaBali
Ni Putu Ayu Hervina Sanjayanti, dosen Undiksha Singaraja berhasil meraih gelar Doktor termuda di usia 33 tahun.
GIANYAR, NusaBali
I Made Adryanata,23, berusaha memosisikan seni tradisi (Bali) dan modernitas (kontemporer) seperti uang logam.
JAKARTA,NusaBali
Pakar hukum tata negara Prof Jimly Asshiddiqie meraih tiga rekor dari Lembaga Prestasi Indonesia dan Dunia (Leprid).
Semua guru di SMAS Candimas, Pancasari, Sukasada, Buleleng, di akhir pembelajaran akan melakukan refleksi diri. Bahan refleksi diri didapatkan dari siswa setelah mengisi form.
GIANYAR, NusaBali
Estetika gerak dan antawacana tokoh-tokoh dalam dramatari gambuh Desa Batuan, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar mengantarkan I Wayan Budiarsa meraih gelar Doktor pada ujian terbuka promosi Doktor ISI Denpasar pada Selasa (22/11).
DENPASAR, NusaBali
Banyak yang bertanya siapa sosok gadis yang memandu para pemimpin negara G20 saat berkeliling showcase mangrove pada rangkaian kegiatan Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G20 di Taman Hutan Raya (Tahura) Ngurah Rai di wilayah Desa Pemogan, Kecamatan Denpasar Selatan, Kota Denpasar, Rabu (16/11).
Bupati Klungkung I Nyoman Suwirta mengatakan Ida Dewa Agung Jambe sudah masuk dalam daftar sebagai pahlawan nasional, masih dalam daftar antrean penetapan.
DENPASAR,NusaBali
Ida Bagus Raka Pudjana, terkenal di Bali karena perannya sebagai punakawan dalam seni drama gong.
DENPASAR, NusaBali
Kritikus sastra berbasis di Bali Arif Bagus Prasetyo mendapatkan Penghargaan Sastra Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemdikbud) Tahun 2022.
SEMARAPURA, NusaBal
Tukang Bapang atau penari Barong identik dengan laki-laki. Namun, pengidentitasan ini perlahan 'dilenyapkan' oleh Putu Cinta Caesar Rani,20.
Dengan meracik minyak wayang, Jro Dalang I Gede Suartana berharap keyakinan masyarakat zaman dahulu tentang khasiat minyak wayang ini tetap terjaga.
Selain ngerupak lontar, Putu Yasa juga aktif memotivasi kaum muda agar tiada henti melestarikan lontar, sebab selama ini identik dilakukan generasi tua.
GIANYAR, NusaBali
Sewaktu menjadi guru honorer di SMP kawasan Kecamatan Kintamani, Bangli, I Komang Sukarsana, 38, sering jualan bawang, tomat, kubis, buncis, dan jenis sayuran lainnya untuk ditawarkan kepada para pedagang.
SEMARAPURA, NusaBali
Ketua Forum Komunikasi Kerukunan Antar Umat Beragama (FKUB) Kabupaten Klungkung, I Gusti Made Warsika, 75, merupakan salah seorang tokoh penggiat sejarah.
Bukan saja bentuknya yang unik, namun kerang juga memiliki keterkaitan dengan aktivitas sosial budaya dan ritual masyarakat atau komunitas tertentu.
Topik Pilihan
-
-
-
-
Badung 15 Nov 2024 BMKG Ungkap Tidak Ada Debu Vulkanik di Bali
-
-
-
Badung 14 Nov 2024 Perkuat Komitmen Regional untuk Eliminasi TBC
-
-
Badung 14 Nov 2024 Dua Proyek di Taman Griya Tuai Sorotan
Berita Foto
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Persiapan Padudusan Agung
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Ngerumpi Menuju Diskusi
śarīravāṅmanobhiryatkarmā prārabhate naraḥ nyāyyaṁ vā yadi vā kāryaṁ tasmin siddhiryathāśritā. (Santi Parva, 12.75)