Tag: Peduli Karangasem
Setiap warga di Desa Ban memiliki hewan ternak seperti sapi, kambing, babi dan ayam, sehingga dilematis jika harus meninggalkan desanya.
Para siswa di tempat pengungsian dapat mengikuti proses belajar mengajar di sekolah terdekat lokasi pengungsian.
Seluruh fraksi di lembaga DPRD Buleleng ikut menyerahkan bantuan kemanusian bagi para pengungsi status awas Gunung Agung, yang berada di wilayah Buleleng.
Kesatuan Mahasiswa Hindu Dharma Indonesia (KMHDI) Tabanan dan Persatuan Wartawan Tabanan (Pewarta) menggelar aksi peduli Gunung Agung di Jalan Bypass Dr Ir Soekarno, Tabanan, Minggu (24/9).
Wakil Gubernur Bali, Ketut Sudikerta mendampingi Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman (Menko Maritim), Luhut Binsar Panjaitan melakukan peninjauan ke Posko Komando Bencana Erupsi Gunung Agung di Tanah Ampo, Karangasem serta beberapa lokasi pengungsi, Minggu (24/9) siang.
Seorang ibu hamil, Ni Wayan Tangkih, 40, mengalami pecah air ketuban di tenda pengungsian bencana Gunung Agung di Desa Les, Kecamatan Tejakula, Buleleng.
Pemkab Karangasem berupaya membeli ribuan hewan ternak milik pengungsi korban bencana Gunung Agung dengan harga yang pantas.
Galang bantuan untuk pengungsi, Golkar Bali dirikan Posko sentral di Sekretariat DPD I Golkar Bali Jalan Surapati Denpasar.
Mengantisipasi banyaknya pengungsi yang berdatangan ke wilayah Kabupaten Badung, Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) berencana membuat tempat khusus bagi pengungsi.
Dengan majejaitan, mereka bisa melupakan suasana kampungnya yang mencekam karena didera gempa berkali-kali.
Anak-anak yang masih duduk di bangku sekolah dasar ikut mengumpulkan donasi bagi pengungsi di wilayah Bangli.
Topik Pilihan
-
Denpasar 08 Nov 2024 Denpasar Komitmen Wujudkan Kesetaraan Gender
-
-
-
-
-
-
Badung 07 Nov 2024 Pelayanan di Kantor Desa Tetap Normal
-
Bangli 07 Nov 2024 Bawaslu Bangli Sebut Masih Berproses
-
Buleleng 06 Nov 2024 Polres Buleleng Dukung Ketahanan Pangan
Berita Foto
Produksi Beras pada tahun 2024 di Bali
Pertunjukan Balet Internasional
Nusa Ning Nusa
Indonesia Emas, Seperti Apa?
Chaturvarṇyaṁ mayā sṛṣṭaṁ guṇa-karma vibhāgaśaḥ; tasyā kartāraṁ api māṁ viddhi akartāraṁavyayaṁ.(Bhagavad Gita 4.13)