Tag: Kejar Paket
SINGARAJA, NusaBali - Sebanyak 22 warga binaan Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Singaraja yang tergabung dalam program Paket C tengah mempersiapkan diri mengikuti Asesmen Nasional Berbasis Komputer (ANBK).
DENPASAR, NusaBali - Wakil Ketua DPRD Kota Denpasar Made Muliawan Arya mendorong lulusan sekolah non-formal maupun program Kejar Paket bisa melanjutkan pendidikan di perguruan tinggi atau kampus.
Dari 21 penghuni LPKA, masing-masing belajar untuk Kejar Paket A setara SD sebanyak 10 orang, Kejar Paket B setara SMP sebanyak 9 orang dan Kejar Paket C setara SMA sebanyak 2 orang.
Sebanyak sepuluh lembaga pendidikan kesetaraan di Buleleng yang terdiri dari sembilan Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM) dan Sanggar Kegiatan Belajar (SKB) siap mengkuti Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK) tahun ini.
Dinas Pendidikan Kepemudaan dan Olahraga (Disdikpora) Karangasem rencanakan semua siswa peserta kejar paket mendapat beasiswa berupa KKC (Kartu Karangasem Cerdas).
Ratusan siswa ‘Kejar Paket’ di Buleleng siap mengikuti Ujian Nasional (UN) secara online di pelaksanaan tahap kedua.
Topik Pilihan
-
Buleleng 18 Jan 2025 Buleleng Dapat Bantuan Guardrail 40 Meter
-
-
-
-
Badung 18 Jan 2025 Polsek Kutsel Sidak Duktang di Pecatu
-
Badung 18 Jan 2025 Pelebaran Jalan Simpang McD Belum Dimulai
-
-
-
Berita Foto
Panen Gemitir
Desa Penggerak Pariwisata Bali
Selain Kintamani
Nusa Ning Nusa
Tradisi Makanan Bergizi, Bukan karena Gratis
UPAYA pemerintah untuk menyediakan makan gratis patut diacungi dua jempol. Tujuannya, meningkatkan kesejahteraan masyarakat, khususnya kelompok rentan seperti anak-anak, lansia, dan masyarakat miskin.