Tag: TKI
SEMARAPURA, NusaBali
Bupati Klungkung I Nyoman Suwirta memotivasi 33 calon Pekerja Migran Indonesia (PMI) di ruang rapat Widya Mandala Kantor Bupati Klungkung, Selasa (25/1).
AMLAPURA, NusaBali
Lembaga Pelatihan Kerja Word Training Center (WTC) menamatkan 143 siswa yang mengikuti latihan pada tahun 2020 dan tahun 2021.
DENPASAR, NusaBali
Sejumlah calon pekerja migran Indonesia (CPMI) asal Bali yang akan kerja magang di Eropa, mendapat penolakan dari negara tujuan karena mereka vaksinasi Covid-19 menggunakan vaksin bukan jenis AstraZeneca dan Moderna.
AMLAPURA, NusaBali
Warga Kecamatan Kubu, Karangasem antusias bekerja di Jepang. Sebanyak 31 calon tenaga kerja mengikuti pelatihan di Yayasan Lascarya Paramaseva, Banjar Darma Winangun, Desa Tianyar Timur, Kecamatan Kubu, Karangasem.
AMLAPURA, NusaBali
Sebanyak 45 calon PMI (pekerja migran Indonesia) siap bekerja di empat negara setelah lulus mengikuti perkuliahan di World Training Centre (WTC) Hotel and Cruise Line Amlapura.
AMLAPURA, NusaBali
Sebanyak 236 pekerja migran Indonesia (PMI) telah berangkat kerja ke luar negeri. Kadis Ketenagakerjaan Karangasem, I Nyoman Suradnya mengatakan, sejak Januari 2021 PMI telah mengurus paspor dan perpanjangan izin berlayar ke Dinas Ketenagakerjaan Karangasem.
SINGARAJA, NusaBali
Permohonan penerbitan buku paspor baru dam perpanjangan paspor untuk Pekerja Migran Indonesia (PMI) di Kantor Imigrasi Kelas II TPI Singaraja mengalami peningkatan.
Sebanyak 251 orang PMI dari Tabanan mulai mengurus rekomendasi untuk membuat paspor. Mereka terdiri dari 169 laki-laki dan 82 perempuan.
GIANYAR, NusaBali
196 pekerja migran Indonesia (PMI) asal Gianyar siap berangkat ke luar negeri. Mereka setahun lebih sempat menganggur karena pandemi Covid-19.
GIANYAR, NusaBali
Minat pemuda Gianyar mengadu nasib ke Jepang masih rendah, ketimbang pemuda dari kabupaten lain di Bali.
SINGARAJA, NusaBali
Pandemi Covid-19 yang terjadi di belahan dunia dan masih berlangsung hingga saat ini membuat sektor pariwisata dunia terpuruk.
DENPASAR, NusaBali.com
Badan Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI) memberangkatkan 223 pekerja Bali ke lima negara selama Januari 2021.
Tenaga kerja asal Bali disukai di Turki, selain pekerja keras dan terkenal jujur.
JAKARTA, NusaBali
Wakil Ketua MPR RI Jazilul Fawaid menyatakan, negara wajib melindungi Pekerja Migran Indonesia (PMI) di luar negeri.
NEGARA, NusaBali
Sejak pertengahan April hingga, Selasa (7/7) Gugus Tugas Percepatan Penanganan (GTPP) Covid-19 Jembrana telah mengkarantina sebanyak 622 Pekerja Migran Indonesia (PMI). Dari total 622 PMI tersebut, 585 diantaranya telah selesai menjalani karantina.
TABANAN, NusaBali
Karantina Pekerja Migran Indonesia (PMI) Tabanan secara terintegrasi masih terus dilakukan guna mengantisipasi meluasnya penyebaran Covid-19.
NEGARA, NusaBali
Angka kesembuhan pasien positif Covid-19 Jembrana kembali bertambah 2 orang per Rabu (24/6).
Topik Pilihan
-
-
-
Denpasar 06 Nov 2024 KLH Minta Sisihkan Dana Desa untuk Sampah
-
-
-
Tabanan 04 Nov 2024 BPBD Minta Tambah Dana Bencana Rp 1 Miliar
-
-
Jembrana 04 Nov 2024 Pipa Bocor Picu Banjir di Pasar Negara
-
Berita Foto
Produksi Beras pada tahun 2024 di Bali
Pertunjukan Balet Internasional
Pentas Budaya Literasi Kota Denpasar 2024
Nusa Ning Nusa
Indonesia Emas, Seperti Apa?
Chaturvarṇyaṁ mayā sṛṣṭaṁ guṇa-karma vibhāgaśaḥ; tasyā kartāraṁ api māṁ viddhi akartāraṁavyayaṁ.(Bhagavad Gita 4.13)