Tag: Veteran
Memperingati HUT RI Ke-73, PT Sumber Alfaria Trijaya (SAT) TBK—yang membawahi jaringan ritel Alfamart—memeriahkannya dengan melakukan aksi sosial pemberian tali asih berupa paket sembako, Jumat (17/8).
Perbekel Desa Kesimpar, I Gede Intaran, pimpin tabur bunga di makam pahlawan AA Made Chandra Bhuana dan Lettu I Wayan Sinta di Banjar Poh, Desa Bhuana Giri, Kecamatan Bebandem, Karangasem, Kamis (16/8).
Serangkaian peringatan HUT RI ke-73, Jumat (17/8), Bupati Jembrana I Putu Artha menggelar tatap muka dengan para veteran Kabupaten Jembrana.
Berbagi Kasih dengan 100 Veteran Pejuang Kemerdekaan
Bupati Bangli I Made Gianyar dan Wakil Bupati Bangli Sang Nyoman Sedana Arta kunjungi puluhan veteran di Bangli, Selasa (14/8).
Seorang veteran, I Nyoman Gede Umur, 80, asal Banjar Cepik, Desa Tajen, Kecamatan Penebel, Tabanan ditemukan tewas di saluran irigasi Subak Cepik sekitar 200 meter di belakang rumahnya pada, Sabtu (21/4) malam.
Sebagai wujud perhatian Pemerintah Kota Denpasar terhadap keberadaan para veteran di Denpasar, berbagai bantuan telah disalurkan secara langsung untuk para mantan pejuang kemerdekaan tersebut.
Ratusan veteran yang tergabung dalam Legiun Veteran Republik Indonesia (LVRI) Provinsi Bali, Senin (29/1) kemarin berkumpul di gedung Mr I Ketut Pudja, eks Pelabuhan Buleleng untuk memperingati hari jadi LVRI ke-61.
Jelang menyambut peringatan HUT Puputan Margarana ke-71, Wakil Bupati Tabanan I Komang Gede Sanjaya menggandeng perkumpulan Bali Willyz Club (BWC) Bali mengelar konvoi bersama, Minggu, (19/11).
Salah seorang veteran asal Puri Carangsari, Kecamatan Petang, Badung, I Gusti Ngurah Raka, tutup usia pada Sabtu (16/9).
Pasangan suami istri (pasutri) Dewa Bagus Putu Sandra, 100, dan Ni Luh Jasi, 90, merupakan saksi sejarah saat penjajahan Belanda.
“Kami berjuang antara hidup atau mati demi kemerdekaan. Kadang makan kadang tidak, kadang minum air kubangan. Demi berjuang yang penting nafas kita masih ada. Bisa dibilang nyawa kita di ujung peluru waktu itu”
Masih Banyak Mantan Pembela RI Belum Terima SK
Bupati Bangli I Made Gianyar dan Wakil Bupati Sang Nyoman Sedana Arta mengunjungi veteran di kecamatan berbeda, Senin (14/8).
Dua pejuang pasukan Ciung Wanara pimpinan Letkol Inf I Gusti Ngurah Rai, yang gugur di Banjar Poh, Desa Bhuana Giri, Kecamatan Bebandem, Karangasem, rencananya bakal dibuatkan monumen.
Pengusulan nama Ida Dewa Agung Istri Kanya (alm) untuk menjadi Pahlawan Nasional sudah dilakukan ke Pusat sejak 2002.
Para veteran pejuang di Desa Kerambitan, Kecamatan Kerambitan, Tabanan sampaikan penolakan reklamasi Teluk Benoa.
Apel peringatan Hari Pahlawan 10 Nopember, Selasa (10/11) di Lapangan Umum Swecapura, Desa Gelgel, Klungkung, berlangsung khidmat.
Topik Pilihan
-
-
Badung 07 Nov 2024 Pelayanan di Kantor Desa Tetap Normal
-
Bangli 07 Nov 2024 Bawaslu Bangli Sebut Masih Berproses
-
Buleleng 06 Nov 2024 Polres Buleleng Dukung Ketahanan Pangan
-
-
-
Denpasar 06 Nov 2024 KLH Minta Sisihkan Dana Desa untuk Sampah
-
-
Berita Foto
Produksi Beras pada tahun 2024 di Bali
Pertunjukan Balet Internasional
Pentas Budaya Literasi Kota Denpasar 2024
Nusa Ning Nusa
Indonesia Emas, Seperti Apa?
Chaturvarṇyaṁ mayā sṛṣṭaṁ guṇa-karma vibhāgaśaḥ; tasyā kartāraṁ api māṁ viddhi akartāraṁavyayaṁ.(Bhagavad Gita 4.13)