Tag: DLHK Denpasar
DENPASAR, NusaBali
Setelah sebelumnya Walikota Denpasar, IGN Jaya Negara mengunjungi Desa Sanur Kaja, Kelurahan Sanur, Desa Kesiman Kertalangu dan Desa Kesiman Petilan, kali ini Wakil Walikota Denpasar, I Kadek Agus Arya Wibawa melanjutkan tongkat estafet kunjungan kerja di Desa Padangsambian Kaja dan Kelurahan Padangsambian, Jumat (19/3).
DENPASAR, NusaBali
Kelurahan Dangin Puri, Kecamatan Denpasar Timur saat ini secara resmi meluncurkan bank sampah yang bernama Bank Sampah Pelita, Jumat (19/3).
DENPASAR, NusaBali
Pemkot Denpasar melakukan penjajakan dengan PT Indonesian Power untuk penanganan sampah yang kerap membelit Kota Denpasar.
DENPASAR, NusaBali
Sampah di lima tempat pembuangan sampah (TPS) sementara di Kota Denpasar meluber, Selasa (2/3).
DENPASAR, NusaBali
Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (LHK) Kota Denpasar mengalami kendala saat melakukan pemotongan dan perompesan pohon perindang yang tingginya mencapai 20-22 meter dari permukaan tanah. Sampai saat ini, Dinas LHK kekurangan mobil tangga untuk menjangkau pohon-pohon tinggi.
DENPASAR, NusaBali
Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (LHK) Kota Denpasar menciduk dua orang pembuang sampah ke wilayah Desa Tegal Kerta, Denpasar Barat, Sabtu (13/2) sekitar pukul 22.00 Wita.
DENPASAR, NusaBali
Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (LHK) Kota Denpasar kembali menyiapkan asuransi untuk pohon yang ada di Kota Denpasar.
DENPASAR,NusaBali
Wakil Gubernur Bali, Tjokorda Oka Artha Ardana Sukawati alias Cok Ace menerima audiensi penggiat lingkungan Ketua Komunitas Bhakti Ring Pertiwi (B-Riper) Desa Penebel, Kecamatan Penebel, Kabupaten Tabanan, Putu Parta, di ruang kerja Wakil Gubernur Bali, Niti Mandala Denpasar, Senin (25/1) pagi.
DENPASAR, NusaBali
Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (LHK) Kota Denpasar akan memaksimalkan swakelola sampah di dua desa di Kecamatan Denpasar Utara, yakni Desa Pemecutan Kaja dan Desa Dauh Puri Kaja yang kini dinilai belum maksimal.
DENPASAR, NusaBali
Pengadilan Negeri (PN) Denpasar menggelar sidang tindak pidana ringan (tipiring) membuang sampah sembarangan, Rabu (20/1).
DENPASAR, NusaBali
Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kota Denpasar kewalahan dengan penanganan sampah di sungai dan drainase.
DENPASAR, NusaBali
Tahun 2021 ini, masyarakat Kota Denpasar wajib memilah sampah sebelum dibuang ke TPS.
DENPASAR, NusaBali.com
Pembahasan Analisa Dampak Lingkungan (Andal) rencana proyek Pengelolaan Sampah Menjadi Energi Listrik (PSEL) di TPA Regional Sarbagita Denpasar diprotes Walhi (Wahana Lingkungan Hidup) Bali. Pasalnya agenda yang diinisiasi Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (DLHK) Kota Denpasar ini dinilai sangat urgen.
Mereka yang kedapatan membuang sampah di luar jam yang ditentukan langsung diserahkan ke DLHK Kota Denpasar untuk dilakukan tipiring.
Berbeda dengan tahun sebelumnya, DLHK bisa mengangkut sampah dua kali lipat dari biasanya, yakni bisa 1.800 ton per hari saat tahun baru.
DENPASAR, NusaBali
Desa Sumerta Klod, Denpasar Timur terus menggencarkan pelaksanaan pembersihan dan perompesan pohon perindang yang menjulur ke jalan, Jumat (25/12).
Kondisi ini terjadi di semua TPSS yang ada di Kota Denpasar, dan sekaligus berdampak pada pengangkutan sampah dari rumah tangga.
DENPASAR, NusaBali
Warga di sepanjang Jalan Sutomo, khususnya Banjar Gerenceng dan Banjar Balun, Desa Pemecutan Kaja, Denpasar Utara keluhkan tidak adanya bak sampah maupun armada yang disediakan oleh Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (DLHK) Kota Denpasar.
DENPASAR, NusaBali
Berada di kawasan heritage, namun ada pemandangan tak sedap di Jalan Sutomo, Denpasar Utara.
DENPASAR, NusaBali
Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (DLHK) kembali mengintensifkan perompesan pohon perindang di kawasan Jalan Arjuna, Jalan Antasura, dan Jalan Hayam Wuruk, Denpasar, Minggu (6/12).
Topik Pilihan
-
Gianyar 07 Jan 2025 Harga Cabai Rawit Tembus Rp 100.000/Kg
-
-
Denpasar 07 Jan 2025 Pemprov Beri Diskon Pajak Ranmor
-
-
-
-
-
-
Denpasar 06 Jan 2025 PLN Beri Diskon 50% bagi 1,3 Juta Pelanggan
Berita Foto
Nusa Ning Nusa
Judi Online Melilit dan Parasit
JUDI online sulit dicegah karena kombinasi berbagai faktor. Antara lain, faktor teknis, sosial, dan ekonomi yang membuatnya terus berkembang meskipun ada regulasi yang ketat.