Tag: Narkotika
GIANYAR, NusaBali - Peredaran gelap narkoba belum sepenuhnya bisa diberantas di Gianyar. Transaksi dengan sistem tempelan masih terjadi.
MANGUPURA, NusaBali - Sebanyak 35 orang anggota Polres Badung dicek urine usai mengikuti apel pagi di Mapolres Badung, Jalan Kebo Iwa Nomor 1, Mengwitani, Mengwi, Badung, pada Senin (9/9) pagi.
DENPASAR, NusaBali - Resiko tinggi dan jerat hukum yang membelit Ivandy Putra Pratama, 29, seorang teknisi tak sebanding dengan imbalan yang diterimanya.
DENPASAR, NusaBali - Apes dialami dua perempuan yaitu Jasmine Abigail Tumbelaka, 29, asal Jakarta dan Balqis Putri Siregar, 19, asal Medan.
DENPASAR, NusaBali - Berlibur ke Bali, seorang petani berkebangsaan Kolombia, Miguel Jaramillo Jimenez, 27, malah berurusan dengan hukum di Pengadilan Negeri (PN) Denpasar, Selasa (3/9) sore.
JPU Ni Nyoman Martini, menuntut 12 tahun penjara dan denda Rp 2 miliar kepada terdakwa, atas barang bukti shabu yang mencapai 1 kilogram.
SINGARAJA, NusaBali - Polisi menetapkan seorang pria yang diduga pengedar narkoba berinisial GM asal Desa Lokapaksa, Kecamatan Seririt, Buleleng, ke dalam daftar pencarian orang (DPO).
DENPASAR, NusaBali - Bandar ganja bernama Bagus Putra Munggara, 29, yang ditangkap Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) Bali usai ambil paket ganja seberat 3,751 kilogram jalani sidang perdana di Pengadilan Negeri (PN) Denpasar, pada Kamis (29/8).
SINGARAJA, NusaBali - Polisi menangkap seorang pelaku penyalahguna narkoba berinisial MS, 22, asal Banjar Dinas Dangin Margi, Desa Pemaron, Kecamatan/Kabupaten Buleleng.
DENPASAR, NusaBali - Dua orang warga asal Jawa Timur, Bagas Setiawan, 25, asal Surabaya, dan Luluk Triwulan Wahyuni, 43, asal Kediri, menjalani sidang perdana di Pengadilan Negeri (PN) Denpasar, pada Selasa (27/8) sore.
DENPASAR, NusaBali - Tergiur imbalan menarik dari orang yang baru dikenal lewat media sosial, Febry Kurniawan, 29, nekat mencoba menjual ganja seberat 1,3 kg.
DENPASAR, NusaBali - I Kadek Bayu Krisnata, 32, pria asal Desa Belalang, Kediri, Tabanan, hanya bisa pasrah saat Jaksa Penuntut Umum (JPU) menuntut 8 tahun penjara serta denda Rp 1,5 miliar subsider 1 tahun penjara, pada sidang tuntutan di Pengadilan Negeri (PN) Denpasar, Selasa (20/8) sore.
Polisi mengamankan 31.597 pil koplo yang biasa dijual tersangka ke buruh untuk menambah stamina.
DENPASAR, NusaBali - Mahasiswa asal Turki, Huseyin Vural, 23, dijatuhi vonis penjara 5 tahun dan 6 bulan (5,5 tahun) pada sidang putusan di Pengadilan Negeri (PN) Denpasar, Selasa (13/8) sore.
Perpanjangan penahanan berlaku selama 30 hari sejak 11 Agustus hingga 9 September 2024.
SINGARAJA, NusaBali - Jajaran Sat Resnarkoba Polres Buleleng menangkap seorang pria paruh baya berinisial MS, 51. Pria asal Kelurahan Banjar Bali, Kecamatan/Kabupaten Buleleng, itu kini terancam mendekam di dalam penjara selama 12 tahun.
Polisi sempat melakukan negoisasi agar PAS mau menyerahkan diri. Namun PAS bersikukuh melawan dan berusaha kabur.
Tersangka NDP membandrol satu paket shabu-shabu seberat 0,1 gram seharga Rp 200 ribu. Sehingga total, dari barang bukti tersebut bernilai hingga Rp 1 miliar.
DENPASAR, NusaBali - Sakit tidak nafsu makan dan susah tidur Ronaldo Salomo Tua Sinaga, 22, seorang pelatih surfing asal Sumatera Utara, yang baru setahun tinggal di Bali nekat membeli ganja secara online dengan berat hampir 1,5 Kg.
Kedua tersangka sudah dua kali beli shabu. Keduanya pesan lewat WhatsApp. Rencananya untuk digunakan bersama-sama.
Topik Pilihan
-
-
-
-
Jembrana 01 Nov 2024 802 Pendaftar PPPK, 799 Penuhi Syarat
-
-
Denpasar 01 Nov 2024 Denpasar Terendam Banjir
-
-
Badung 01 Nov 2024 Curi Tas, Pemuda Maroko Dideportasi
-
Buleleng 31 Oct 2024 Kasus Terbakarnya Lahan di Sumberklampok
Berita Foto
Pentas Budaya Literasi Kota Denpasar 2024
Festival Banjar Budaya di Bali
Presiden Anyar, Ganti Foto
Hari Ekonomi Kreatif Nasional 2024
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: PR Pemimpin Bali ke Depan
Rājan dharmaṃ ca arthaṃ ca kāmaṃ ca rakṣati. (Manavadharmasastra, 7.5)