Tag: Cok Ace
DENPASAR, NusaBali - Wakil Gubernur Bali Tjok Oka Artha Ardhana Sukawati menyatakan pelaksanaan The 23rd Conference of Pacific Early Childhood Education Research Association (PECERA) di Bali membuktikan pentingnya pendidikan anak usia dini (PAUD) untuk menjadi perhatian.
MANGUPURA, NusaBali - Wakil Gubernur Bali Tjokorda Oka Artha Ardana Sukawati membuka kegiatan internasional The 23rd Conference of Pacific Early Childhood Education Research Association (PECERA) di Grand Inna Kuta, Kecamatan Kuta, Badung pada Jumat (7/7) siang. Kegiatan tersebut melibatkan 300 peserta dari 17 negara.
NEGARA, NusaBali - Wakil Gubernur Bali Tjokorda Oka Artha Ardhana Sukawati menghadiri Karya Atmawedana Pratisentana Shri Nararya Kresna Kepakisan, di Pesraman Santi Yadnya , Banjar Tegal Asih, Desa Batu Agung, Jembrana, Sabtu (1/7).
DENPASAR, NusaBali - Wakil Gubernur Bali Tjokorda Oka Artha Ardhana Sukawati (Cok Ace) didampingi Ketua PHDI Jawa Timur, Pembimas Jawa Timur, Ketua DPD Pradah Jawa Timur, dan PHDI Lumajang menyaksikan prosesi mapepada wewalungan yang dipuput oleh Ida Pedanda Gunung Sari, serangkaian karya pujawali di Pura Mandara Giri Semeru Agung, Kecamatan Senduro, Kabupaten Lumajang, Jawa Timur, pada Redite Wage Wariga, Minggu (2/7/2023).
‘Bali menjadi provinsi yang pertama mencanangkan kegiatan Bulan Bung Karno di Indonesia’
DENPASAR, NusaBali - Wakil Gubernur Bali Tjokorda Oka Artha Ardana Sukawati (Cok Ace) menerima kunjungan rombongan media Tiongkok bertempat di Ruang Rapat Praja Sabha, Kantor Gubernur Bali, Denpasar, Jumat (30/6).
Cok Ace mengungkapkan, bahwa pariwisata sebagai lokomotif perekonomian hingga saat ini masih bersifat ambigu.
Ganjar menyampaikan ada ajaran leluhur mengenai kepemimpinan yang dihidupi secara budaya oleh masyarakat Jawa-Bali, dan tetap kontekstual, yakni Asta Brata.
PADANG, NusaBali - Wakil Gubernur Bali Tjokorda Oka Artha Ardana Sukawati (Cok Ace) bertemu dengan Wakil Gubernur Sumatera Barat (Sumbar) Audy Joinaldy, di Kantor Gubernur Sumatera Barat, Padang, Jumat (2/6). Wagub Cok Ace memuji toleransi antarumat beragama di Ranah Minang.
Proyek ini merupakan bentuk sinergitas antara Pemerintah Indonesia melalui ISI Denpasar dengan Pemerintah Polandia. Peresmian pembangunan proyek ini akan kami laksanakan pada 21 Juli 2023.
DENPASAR, NusaBali - Wakil Gubernur Bali Tjokorda Oka Artha Ardhana Sukawati (Cok Ace) mendorong upaya penemuan strategi baru dalam penguatan pelayanan kesehatan reproduksi, khususnya pada wanita. Dia mengatakan, kesehatan wanita merupakan parameter kemampuan negara dalam menyelenggarakan pelayanan kesehatan terhadap masyarakatnya.
MANGUPURA, NusaBali - Perusahaan penyiaran Negeri Ginseng Korea Selatan, Korean Broadcasting System (KBS), meraih penghargaan dalam Asia Pacific Institute for Broadcasting Development (AIBD) International Awards yang berlangsung di Grand Hyatt Resort, Nusa Dua, Kuta Selatan, Badung, Selasa (23/5) malam.
DENPASAR, NusaBali - Wakil Gubernur Bali Tjokorda Oka Artha Ardhana Sukawati (Cok Ace) mendukung pengembangan olahraga rekreasi yang digaungkan FORMI (Federasi Olahraga Rekreasi Masyarakat Indonesia) Bali. Bahkan Cok Ace menyebutkan, olahraga rekreasi mendukung kesehatan mental dan fisik.
"Jika ingin bertahan maka kita juga harus terjun ke dunia digital"
BANGLI, NusaBali - Dinas Pertanian Ketahanan Pangan dan Perikanan (PKP) Bangli memamerkan sapi peraih juara kontes ternak Sapi Bali di Alun-alun Bangli, Rabu (10/5).
DENPASAR, NusaBali - Lima tahun kepemimpinan Gubernur Bali Wayan Koster dan Wakil Gubernur Bali Tjokorda Oka Artha Ardhana Sukawati (Cok Ace) menorehkan banyak prestasi dan apresiasi karena capaian sesuai dengan visi, misi dan arah kebijakan Program Pembangunan Bali dalam RPJMD 2018-2023.
MANGUPURA, NusaBali - Presiden ke-5 RI Megawati Soekarnoputri, membuka secara resmi Seminar Haluan Pembangunan Bali Masa Depan, 100 Tahun Bali Era Baru, pada Sukra Umanis Kelawu, Jumat (5/5) di Hotel Trans Resort, Kerobokan Kelod, Kuta Utara, Badung.
DENPASAR, NusaBali - Aparatur pemerintah dituntut untuk meningkatkan kapasitas, kualitas, dan kompetensi, sehingga mampu menciptakan pelayanan publik yang semakin baik. Pelatihan Kepemimpinan Nasional (PKN) diharapkan mampu melahirkan sosok-sosok pemimpin strategis yang akan membawa perubahan berdampak kepada masyarakat.
DENPASAR, NusaBali - Pertemuan Ketua DPD PDI Perjuangan Provinsi Bali yang juga Gubernur Bali Wayan Koster dengan Ketua DPC PDIP Badung sekaligus Bupati Badung Nyoman Giri Prasta di Rumah Jabatan Bupati Badung, Sabtu (29/4) lalu tidak ada pembicaraan politik yang serius.
SINGARAJA, NusaBali - Wakil Gubernur (Wagub) Bali Tjokorda Oka Artha Ardana Sukawati alias Cok Ace, meresmikan gedung baru BPD (Bank Pembangunan Daerah) Bali, Cabang Seririt, Sabtu (29/4) siang kemarin.
Topik Pilihan
-
-
-
-
-
Denpasar 26 Dec 2024 SPKLU PLN Siap Layani Wisatawan Nataru
-
Denpasar 26 Dec 2024 RSJ Bali Jadi RS Manah Shanti Mahottama
-
Badung 26 Dec 2024 Bandara Ngurah Rai Operasikan 60 Autogate
-
-
Berita Foto
Promosi Produk Ekraf di Denfest
Misa Malam Natal di Canggu
Ruang Berwirausaha bagi UMKM Disabilitas
Nusa Ning Nusa
Melancip Pemahaman ‘Nandurin Karang Awak’
DI sela-sela kemerosotan karakter, seperti ketekunan, ketahanan, dan kemandirian di kalangan generasi muda Bali, filosofi ‘nandurin karang awak’ dapat dijadikan titik bermula pembelajaran bermakna.