Tag: Pecalang
DENPASAR, NusaBali - Pecalang (satuan keamanan desa adat di Bali) siap mengamankan rangkaian pelaksanaan Hari Raya Nyepi 2024, Tahun Saka 1946. Pengamanan akan dilakukan dengan tegas namun tetap menggunakan pendekatan humanis.
DENPASAR, NusaBali - Polda Bali mengajak unsur pecalang untuk membantu penebalan pasukan saat patroli penghitungan suara. “Nanti kita laksanakan patroli gabungan bersama pecalang, itu kearifan lokal, bersama TNI dan Polri,” kata Kapolda Bali Irjen Pol Ida Bagus Kd Putra Narendra, Rabu (14/2).
MANGUPURA, NusaBali - Pecalang sebagai garda terdepan keamanan desa adat tak jarang mengalami tantangan dan permasalahan dalam menjalankan fungsinya.
DENPASAR, NusaBali - Kepala Dinas Pemajuan Masyarakat Adat Provinsi Bali I GAK Kartika Jaya Seputra meminta taksu pecalang sebagai pengaman kegiatan panca yadnya dikembalikan.
SEMARAPURA, NusaBali - Seorang anggota pecalang di Nusa Penida, Klungkung, berinisial Gede K dilaporkan ke polisi karena diduga menganiaya mahasiswa sampai babak belur. Saat ini, K sedang menjalani pemeriksaan di Mapolsek Nusa Penida.
SEMARAPURA, NusaBali - Kasus pemukulan oleh oknum pecalang di Kecamatan Nusa Penida, Klungkung, terus bergulir. Korban, Made J, 24, menjalani visum, Senin (30/10).
Desa Adat Tuban dan Desa Adat Peminge juga dilibatkan dalam menyukseskan event internasional tersebut.
MANGUPURA, NusaBali - Setelah terbentuknya Polisi Banjar kehadiran polisi di tengah masyarakat makin sering. Selama ini masyarakat sering bertemu dengan Bhabinkamtibmas kini ada Polisi Banjar yang perannya hampir sama.
GIANYAR, NusaBali - Polsek Tampaksiring melakukan pengembangan penyelidikan terkait dugaan oknum guide ngintip pengunjung ganti baju di loker DTW Tirta Empul.
Penyidik Polres Buleleng telah menggelar gelar perkara awal dan menemukan unsur pidana penodaan agama.
AMLAPURA, NusaBali - Pangempon Pura Pasar Agung di Banjar Sogra, Desa Sebudi, Kecamatan Selat, Karangasem, menggelar paruman, Saniscara Umanis Pujut, Sabtu (2/9). Paruman dipimpin Kelian Pangempon Jro Mangku Sukra itu menyepakati pemasangan CCTV (closed circuit television).
Dalam diklat singkat kemarin, ratusan pecalang dari seluruh Bali diberikan pengenalan hukum adat/negara, pengetahuan lalu lintas, teknologi informasi dan lainnya.
AMLAPURA, NusaBali - Ratusan warga melaksanakan ritual malukat (pembersihan secara batin) pada Hari Raya Kuningan, di Pantai Lingkungan Jasri Kelod, Kelurahan Subagan, Kecamatan Karangasem, Saniscara Kliwon Kuningan, Sabtu (12/8) sore. Warga yang datang silih berganti ke Pantai ini dari beberapa desa.
DENPASAR, NusaBali - Tak mau terulang lagi kasus penusukan, Lapangan I Gusti Ngurah Made Agung (Lapangan Puputan Badung) disteril dari pemabuk.
DENPASAR, NusaBali - Para pemudik di Bali tidak perlu khawatir rumahnya dibobol maling saat berada di kampung halaman. Rumah pemudik diawasi langsung oleh aparat Polda Bali bersama dengan Pecalang, Linmas, dan unsur pengamanan lainnya.
Arus lalulintas di Jalan Amlapura-Denpasar yang melintasi wilayah Desa Adat Bugbug tetap dibuka, hanya saja berlaku larangan berhenti di wilayah Desa Bugbug.
Topik Pilihan
-
-
-
Denpasar 06 Nov 2024 KLH Minta Sisihkan Dana Desa untuk Sampah
-
-
-
Tabanan 04 Nov 2024 BPBD Minta Tambah Dana Bencana Rp 1 Miliar
-
-
Jembrana 04 Nov 2024 Pipa Bocor Picu Banjir di Pasar Negara
-
Berita Foto
Produksi Beras pada tahun 2024 di Bali
Pertunjukan Balet Internasional
Pentas Budaya Literasi Kota Denpasar 2024
Nusa Ning Nusa
Indonesia Emas, Seperti Apa?
Chaturvarṇyaṁ mayā sṛṣṭaṁ guṇa-karma vibhāgaśaḥ; tasyā kartāraṁ api māṁ viddhi akartāraṁavyayaṁ.(Bhagavad Gita 4.13)