Tag: Libur Panjang
DENPASAR, NusaBali - Dinas Pariwisata (Dispar) Kota Denpasar mengharapkan hunian hotel bisa mencapai 100 persen saat libur Natal 2023 dan Tahun Baru (Nataru) 2024. Sebab, libur panjang akhir tahun ini memungkinkan wisatawan untuk berlibur ke Bali yang berimbas pada tingkat hunian hotel di Kota Denpasar.
SINGARAJA, NusaBali - 124 personel Polres Buleleng disiapkan untuk mengamankan momen Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024. Masyarakat diminta menjaga kondusifitas, mengingat Nataru kali ini berbarengan dengan tahapan kampanye Pemilu 2024.
Data WHO per 22 November 2023, beberapa negara di antaranya Rusia, Italia, Singapura, Australia, dan Polandia melaporkan adanya peningkatan kasus Covid-19
MANGUPURA, NusaBali - Angkasa Pura (AP) I mencatat peningkatan signifikan pergerakan penumpang di 15 bandara yang dikelola, termasuk Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai.
Para wisatawan domestik yang memanfaatkan libur panjang, memilih H-1 aktivitas kerja untuk kembali ke daerah masing-masing.
TABANAN, NusaBali
Pengelola daerah tujuan wisata (DTW) Tanah Lot, Desa Beraban, Kecamatan Kediri, Tabanan, mewajibkan penerapan protokol kesehatan (prokes) secara ketat, yakni memakai masker, mencuci tangan, dan menjaga jarak.
GIANYAR, NusaBali
Selama liburan cuti bersama serangkaian perayaan Maulid Nabi, 28 Oktober - 1 November, tim gabungan menggelar sidak (inspeksi mendadak) protokol kesehatan.
Tingkat hunian yang super rendah, beranjak seiring dengan kenaikan wisatawan hingga empat kali lipat di Bali.
NEGARA, NusaBali
Akhir pekan seiring berakhirnya libur panjang cuti bersama dan peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW, diperkirakan menjadi puncak arus balik wisatawan domestik (wisdom) yang kembali menuju Jawa.
DENPASAR, NusaBali
Masa akhir libur panjang cuti bersama, Minggu (1/10) kawasan pantai di Kota Denpasar tampak ramai pengunjung untuk rekreasi.
Pada Kamis dan Jumat kemarin, penumpang membludak terutama pada pagi hari. Dalam sehari, sekitar 10-15 kapal yang berangkat.
Masa akhir libur panjang cuti bersama, Minggu (1/11) kawasan pantai di Kota Denpasar tampak ramai pengunjung untuk rekreasi.
SINGARAJA, NusaBali
Sejumlah personel Polres Buleleng yang tergabung dalam Ops Aman Nusa II menggencarkan patroli malam terutama menghadapi musim libur panjang.
DENPASAR, NusaBali
Libur panjang yang dimulai dengan cuti bersama Rabu (28/10) lalu, membuat penyeberangan wisatawan dari Pantai Sanur menuju Nusa Penida dan Nusa Lembongan meningkat sebanyak 60 persen dari hari biasanya di tengah pandemi Covid-19.
Puncak arus balik wisdom yang berlibur ke Bali, diperkirakan terjadi antara Sabtu (31/10) atau Minggu (1/11).
MANGUPURA, NusaBali
Saat libur panjang cuti bersama Maulid Nabi Muhammad SAW, sejumlah ruas jalan di kawasan Kuta, Badung terjadi kepadatan kendaraan di sejumlah titik.
TABANAN, NusaBali
Tim gabungan terdiri dari unsur Satpol PP, TNI dan Polri dan Satgas Covid-19 di Tabanan memperketat pengawasan penerapan protocol kesehatan Covid-19 di sejumlah objek wisata dalam memasuki libur panjang, Kamis (29/10).
Libur panjang akhir pekan ini yang merupakan gabungan hari libur nasional Maulid Nabi Muhammad SAW dan cuti bersama, berdampak pada Bali.
Pendapatan PD Parkir Kota Denpasar diprediksi mengalami penurunan karena libur hari raya Galungan maupun Idul Fitri.
Topik Pilihan
-
-
Tabanan 04 Nov 2024 BPBD Minta Tambah Dana Bencana Rp 1 Miliar
-
-
Jembrana 04 Nov 2024 Pipa Bocor Picu Banjir di Pasar Negara
-
-
-
-
-
Berita Foto
Pertunjukan Balet Internasional
Pentas Budaya Literasi Kota Denpasar 2024
Festival Banjar Budaya di Bali
Nusa Ning Nusa
Orang Bali Tak Maju-maju?
JIKA ada yang ingin tahu dan mendalami, bagaimana orang-orang menghargai masa lalu, datanglah ke Bali.