Tag: Baliho
JAKARTA, NusaBali - Plh (Pelaksana Harian) Direktur Jenderal Politik dan PUM Kemendagri, Togap Simangunsong disoraki relawan Capres-Cawapres Ganjar-Mahfud Md saat diskusi bertajuk ‘Memastikan Tahapan Penyelenggaraan Pemilu yang Jujur, Adil, Langsung, Umum, dan Rahasia’ dalam rangkaian Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Relawan Ganjar-Mahfud se-Jawa, di JIExpo Kemayoran, Jakarta, Senin (27/11).
SINGARAJA, NusaBali - Penertiban atribut politik menyerupai alat peraga kampanye (APK) yang dipasang calon anggota legislatif (Caleg) maupun partai politik (Parpol) peserta Pemilu 2024 oleh tim gabungan Bawaslu, Satpol PP, Badan Kesbangpol dan KPU Buleleng diwarnai keributan, Selasa (14/11).
SEMARAPURA, NusaBali - Satpol PP Klungkung menertibkan baliho di wilayah Kecamatan Klungkung, Senin (13/11) siang.
SINGARAJA, NusaBali - Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Buleleng memberikan kesempatan kepada partai politik maupun calon legislatif peserta Pemilu 2024, untuk menurunkan alat peraga kampanye (APK) secara mandiri.
TABANAN, NusaBali - Puluhan alat peraga berbau politik kembali diberangus Satpol PP Tabanan pada Rabu (8/11). Pencopotan alat peraga kampanye (APK) dan alat peraga sosialisasi (APS) itu menegakkan Perda Nomor 5 Tahun 2023 tentang Penyelenggaraan Ketertiban Umum dan Ketentraman Masyarakat.
DENPASAR, NusaBali - Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Denpasar sampai saat ini belum mendapat instruksi dari Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) setempat untuk penertiban alat peraga sosialisasi (APS).
TABANAN, Nusantara - Untuk mewujudkan pemilu yang aman, damai, dan sejuk, Polres Tabanan mulai memasang baliho di sejumlah titik, Selasa (7/11). Pemasangan baliho ini untuk mengajak seluruh masyarakat mengedepankan kerukunan dan keharmonisan antar warga.
BANGLI, NusaBali - Petugas Satpol PP Bangli memberangus 11 baliho di Kecamatan Kintamani, Bangli, Senin (6/11). Pemberangusan karena baliho di pinggir jalan utama tersebut kedaluwarsa. Selain baliho reklame bisnis, beberapa baliho milik partai politik (parpol) juga diberangus.
MANGUPURA, NusaBali - Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Badung mulai menurunkan Alat Peraga Sosialisasi (APS) dan Alat Pengenal Diri (APD) yang dipasang partai politik maupun calon anggota legislatif (Caleg), Senin (6/11).
MANGUPURA, NusaBali - Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Badung menyiagakan personel untuk menurunkan baliho partai politik (parpol) maupun calon legislatif (caleg) yang baru ditetapkan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Badung. Rencana Satpol PP akan memulai penyisiran pada Senin (6/11) hari ini.
JIKA ingin terhibur menikmati yang lucu-lucu, datanglah ke Bali. Yang ngomong begini bukan orang Bali yang biasanya suka pamer diri, tapi para wisatawan yang berkali-kali datang ke pulau ini. Mereka tidak hanya menikmati Bali sebagai tempat sangat menyenangkan buat piknik, tapi juga untuk menikmati kelucuan-kelucuan.
MANGUPURA, NusaBali - Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Badung ancang-ancang akan menurunkan baliho berbau kampanye di seluruh wilayah Badung mulai Senin (6/11) depan. Penertiban dilakukan karena ditengarai banyak partai politik (parpol) maupun calon legislatif (caleg) yang bertebaran di sejumlah ruas jalan.
DENPASAR, NusaBali - Daftar Calon Tetap (DCT) anggota legislatif (caleg) ditetapkan serentak pada, Jumat (3/11). Bawaslu Provinsi Bali pun mengimbau peserta Pemilu 2024 untuk segera mencopot seluruh Alat Peraga Sosialisasi (APS) yang menjamur di ruang-ruang publik saat ini.
Meski demikian Koster tidak menolak jika ada penertiban baliho ataupun atribut-atribut partai oleh pihak berwenang kalau terbukti telah melakukan pelanggaran
Jaya Negara meminta seluruh kader PDIP dan relawan Ganjar-Mahfud untuk tetap menjaga kondusivitas Bali, keamanan harus menjadi skala prioritas
DENPASAR, NusaBali - Masa kampanye Pemilu 2024 masih akan dibuka sebulan lagi (28 November 2023). Namun baliho/poster para kandidat, baik calon anggota legislatif (Caleg), dan bakal calon presiden-wakil presiden (Capres-Cawapres) sudah semakin banyak menghiasi jalanan di seantero Bali.
Lidartawan menegaskan dalam PKPU Nomor 15 Tahun 2023 tentang Pemilu tidak ada dijelaskan yang namanya alat peraga sosialisasi (APK)
Santosa pun menantang petugas untuk menurunkan baliho miliknya yang dipasang di depan rumahnya
GIANYAR, NusaBali - Baliho Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kaesang Pangarep mulai mewarnai kawasan strategis di Kabupaten Gianyar. Baliho berisi wajah putra Presiden Joko Widodo (Jokowi) ini terpasang hingga ke pelosok desa-desa di Gumi Seni.
Topik Pilihan
-
Bangli 28 Dec 2024 Pelaku Gantung Diri, Kasus Berhenti
-
Buleleng 28 Dec 2024 Penghujung Tahun Harga Cabai Mulai Naik
-
Jembrana 28 Dec 2024 Libur Natal, 206.016 Penumpang Menuju Bali
-
Tabanan 28 Dec 2024 Tangkap Tujuh Pengedar, Sita 176 Gram Shabu
-
-
Denpasar 27 Dec 2024 311 Narapidana di Bali Dapat Remisi Natal
-
-
-
Berita Foto
Pergerakan wisatawan di Pelabuhan Sanur
Tolak PPN Naik
Promosi Produk Ekraf di Denfest
Misa Malam Natal di Canggu
Ruang Berwirausaha bagi UMKM Disabilitas
Nusa Ning Nusa
Nasib Sedih Tanah-tanah Bali
BELAKANGAN semakin banyak masalah menimpa Bali. Paling sering mendapat sorotan adalah perkembangan pariwisata yang begitu pesat tak terbendung, karena memang kesannya dibiarkan los.