Tag: Jambret
Mediasi kedua belah pihak dilakukan di Kantor Bupati Klungkung, yang dihadiri Bupati Klungkung, I Nyoman Suwirta, Kapolres Klungkung, AKBP Bima dan tokoh masyarakat di kedua wilayah tersebut.
DENPASAR, NusaBali
Tim Resmob Direktorat Reserse Kriminal Umum Polda Bali meringkus jambret spesialis bule bernama Muhammad alias Mat, 33, pada Sabtu (14/11) pukul 23.30 Wita.
Pelaku jambret sempat dikejar korban bersama pacarnya. Namun mereka kehilangan jejak. Akibatnya korban kehilangan Iphone 11 Pro Max dan mengalami kerugian sebesar Rp.19.000.000.
DENPASAR, NusaBali
Polsek Kuta Utara masih memburu rekan penjambret, Muhamad Amin Sanae, 20, yang ditangkap pada Jumat (23/10) lalu.
MANGUPURA, NusaBali
Tersangka pejambret pada 16 lokasi di Kuta Utara, Muhamad Amin Sanae, 20 mengaku terpaksa jadi jambret karena tak ada pekerjaan untuk membiayai hidup istri dan anaknya.
MANGUPURA, NusaBali
Tim Opsnal Polsek Kuta Utara meringkus spesialis jambret bernama Muhamad Amin Sanae, 20, pada Jumat (23/10).
DENPASAR, NusaBali
Ni Luh Suhartini, 50, jadi sasaran penjambret. Perempuan setengah abad itu diserempet pejambret saat melintas di Jalan Letda Winda, Banjar Kayumas Kaje, Kelurahan Dangin Puri, Denpasar Timur, Jumat (2/10) pukul 04.00 Wita.
MANGUPURA, NusaBali
Seorang perempuan yang mengaku berkebangsaan Ukraina berinisial DB diduga menjadi korban jambret pada, Kamis (17/9) pukul 22.30 Wita.
Pelaku mengaku sudah melakukan tindak kejahatan tersebut sejak tiga bulan yang lalu dan sudah beraksi di enam lokasi berbeda.
Ciri-ciri pelaku itu sudah dikantongi namun belum diketahui di mana keberadaannya
TABANAN, NusaBali
Pelaku jambret, Moh Roni Afandi, 24, yang beroperasi di Jalan Tanjakan Banjar Tegal Jadi, Desa Banjar Anyar, Kecamatan Kediri, Tabanan berhasil ditangkap oleh jajaran Polres Tabanan.
Aksi sadis jambret yang terjadi pada Selasa (7/7) petang inipun tersebar dan viral di media sosial.
Saya meminta pelaku itu untuk menyerahkan diri. Bila melawan pasti diberikan tindakan tegas.
MANGUPURA, NusaBali
Aksi penjambretan dengan kekerasan terjadi di wilayah hukum Polsek Kuta Utara, Badung, Rabu (1/7) malam.
Dari empat pelaku, 2 orang berperan sebagai jambret yaitu I Ketut Cukup dan I Nengah Arianto. 2 orang lainnya sebagai penadah masing-masing Efendi dan I Wayan Ardianto.
Keduanya mengaku telah beraksi di 4 lokasi di wilayah Denpasar, Kuta dan Kuta Utara, yakni di Jalan Sunset Road, Kuta dan Jalan Semer, Kerobokan, Kuta Utara.
Kedua pelaku berhasil ditangkap di depan sebuah ruko di Jalan Gajah Mada, kawasan Pasar Kumbasari Denpasar saat sedang asyik nongkrong dan ngobrol berdua.
DENPASAR, NusaBali
Aksi jambret kembali terjadi di kawasan Jalan Pantai Berawa, Canggu, Kuta Utara.
Tersangka dengan cepat terendus keberadaannya karena pada saat beraksi, di sekitar TKP anggota Resmob Polda Bali sedang melakukan patroli.
Tiga bulan bebas dari penjara, tepatnya pada November lalu, tersangka sudah 18 kali melakukan aksi jambret di beberapa lokasi dengan sasaran wisatawan asing.
Topik Pilihan
-
-
-
Gianyar 05 Jan 2025 Polsek Blahbatuh Dukung Ketahanan Pangan
-
-
-
Buleleng 04 Jan 2025 Tahun 2024, 1.250 Kecelakaan di Buleleng
-
-
-
Denpasar 04 Jan 2025 Penumpang TMD Beralih ke Trans Sarbagita
Berita Foto
Penataan Kawasan
Diskon Tarif Listrik
Perayaan Tahun Baru 2025 di Pantai Mertasari
Nusa Ning Nusa
Judi Online Melilit dan Parasit
JUDI online sulit dicegah karena kombinasi berbagai faktor. Antara lain, faktor teknis, sosial, dan ekonomi yang membuatnya terus berkembang meskipun ada regulasi yang ketat.