Tag: BKSDA Bali
DENPASAR, NusaBali.com - Menuai kontroversi akibat memposting primata adopsi owa siamang yang diberi nama Mimi di media sosial Instagram pribadinya, Bupati Badung I Nyoman Giri Prasta akhirnya menyerahkan Mimi kepada pihak Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Bali, Rabu (15/9/2021).
DENPASAR, NusaBali.com - Ribuan kedis bondol atau burung pipit (Lonchura sp) mati misterius di bawah pohon asam di Setra Desa Adat Sema, Desa Pering, Kecamatan Blahbatuh, Gianyar, Kamis (9/9/2021) pagi.
DENPASAR, NusaBali.com - Untuk menjaga populasi karang hias di alam tetap terjaga, Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Bali melakukan penanaman karang hias di Pantai Serangan, Senin (30/8/2021) pagi.
DENPASAR, NusaBali.com - Berkecamuknya Covid-19 tidak hanya menyerang kesehatan manusia, melainkan telah terbukti dapat menyerang hewan peliharaan maupun satwa liar.
DENPASAR, NusaBali
Sejumlah Lembaga Konservasi di Bali ditutup sejak akhir Maret 2020 lalu guna mencegah penyebaran Covid-19.
Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Provinsi Bali melakukan translokasi anak orang utan ke habitat aslinya di Sibolangit, Sumatera Utara pada Selasa (17/12) dini hari.
Topik Pilihan
-
-
-
Denpasar 06 Nov 2024 KLH Minta Sisihkan Dana Desa untuk Sampah
-
-
-
Tabanan 04 Nov 2024 BPBD Minta Tambah Dana Bencana Rp 1 Miliar
-
-
Jembrana 04 Nov 2024 Pipa Bocor Picu Banjir di Pasar Negara
-
Berita Foto
Produksi Beras pada tahun 2024 di Bali
Pertunjukan Balet Internasional
Pentas Budaya Literasi Kota Denpasar 2024
Nusa Ning Nusa
Indonesia Emas, Seperti Apa?
Chaturvarṇyaṁ mayā sṛṣṭaṁ guṇa-karma vibhāgaśaḥ; tasyā kartāraṁ api māṁ viddhi akartāraṁavyayaṁ.(Bhagavad Gita 4.13)