Tag: TPA Suwung
Kadis LH Provinsi Bali, Made Teja, minta Disel Astawa bicara langsung dengan Gubernur Koster soal kelonggaran buang sampah di TPA Suwung
Anggota DPRD Kota Denpasar dari Fraksi NasDem, mendorong pemerintah Kota Denpasar dan Provinsi untuk segera memberikan solusi jangka panjang untuk Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Suwung.
Dalam penanganan sampah, sudah seharusnya di Badung dilakukan secara modern. Dengan demikian, tidak menimbulkan bau yang dapat mengganggu masyarakat.
Upaya Pemkab Badung untuk membangun Tempat Pengelolaan Sampah Terpadu (TPST) di kawasan Balangan, perbatasan antara Desa Ungasan dan Kelurahan Jimbaran, Kecamatan Kuta Selatan sebagai solusi pasca pelarangan buang sampah di TPA Sueung, terancam berantakan. Masalahnya, rencana membangun TPST ini justru ditentang Bendesa
Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (LHK) Kabupaten Badung masih persiapkan tanah milik Pemprov Bali untuk dijadikan Tempat Pengelolaan Sampah Terpadu (TPST).
Imbauan Gubernur Bali Wayan Koster untuk tiga kabupaten yakni Badung, Gianyar, Tabanan dilarang bawa sampah ke TPA Suwung tak berpengaruh bagi Kabupaten Tabanan.
Bupati Badung I Nyoman Giri Prasta minta tambahan waktu 3 bulan ke depan untuk menyiapkan diri, pasca Kabupaten Badung dilarang bawa sampah ke TPA Sarbagita (Denpasar-Badung-Gianyar-Tabanan) di Suwung, Banjar Pesanggaran, Desa Pemogan, Kecamatan Denpasar Selatan.
Petugas DLHK Kota Denpasar harus bergulat dengan 2.400 ton sampah yang menumpuk selama tiga hari.
Pemprov Bali berikan lahan di Bandung Selatan dan Badung Utara untuk pembangunan TPA Sampah
Selama dua hari, sebanyak 1.600 ton sampah di Denpasar tidak bisa dibuang ke TPA Suwung. Hari ini, pengurus Desa Adat Pesanggaran bertemu Gubernur Koster
Pecalang Desa Adat Pesanggaran tuntut segera padamkan kebakaran di TPA Suwung, Komisi III DPRD Bali berupaya ikut cari solusi
Sekitar 2,5 hektare lahan di Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Sarbagita, di Suwung, Desa Pemogan, Denpasar Selatan terbakar, Jumat (25/10).
Bendesa Agung Provinsi Bali diminta terbitkan larangan penggunaan bahan plastik saat prosesi ritual melasti di pantai
Proyek mengubah TPA menjadi Ecopark otomatis juga berpengaruh terhadap pembuangan sampah.
Dinas LHK Denpasar menyiapkan 15 truk limestone digunakan untuk menguruk jalan sehingga bisa dilalui truk penangkut sampah yang
Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (DLHK) Kota Denpasar membutuhkan tiga alat berat untuk membantu pengangkutan sampah di Tempat Pembuangan Sampah Sementara (TPSS) pada 14 titik TPSS di Kota Denpasar.
Petugas pemadam kebakaran masih berjibaku memadamkan api yang melanda TPA Suwung, Denpasar Selatan, Rabu (26/9) pagi.
TPA Temesi di Desa Temesi, Gianyar, kini mengalami over loud (kelebihan beban) sampah dengan tumpukan sampah mencapai 12 meter.
Belasan truk kembali membuang sampah di eks Tempat Pembuangan Akhir (TPA) di Banjar Sente, Desa Pikat, Kecamatan Dawan, Klungkung, yang sudah ditutup Desember 2017.
Topik Pilihan
-
-
Badung 07 Nov 2024 Pelayanan di Kantor Desa Tetap Normal
-
Bangli 07 Nov 2024 Bawaslu Bangli Sebut Masih Berproses
-
Buleleng 06 Nov 2024 Polres Buleleng Dukung Ketahanan Pangan
-
-
-
Denpasar 06 Nov 2024 KLH Minta Sisihkan Dana Desa untuk Sampah
-
-
Berita Foto
Produksi Beras pada tahun 2024 di Bali
Pertunjukan Balet Internasional
Pentas Budaya Literasi Kota Denpasar 2024
Nusa Ning Nusa
Indonesia Emas, Seperti Apa?
Chaturvarṇyaṁ mayā sṛṣṭaṁ guṇa-karma vibhāgaśaḥ; tasyā kartāraṁ api māṁ viddhi akartāraṁavyayaṁ.(Bhagavad Gita 4.13)