Tag: PLN
Sistem pelistrikan Jawa Bali segera mendapatkan tambahan 600 MW setelah beroperasinya Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) Ekspansi 1x660 MW yang terletak di Desa Karangkandri, Slarang, dan Manganti, Cilacap, Jawa Tengah.
PT PLN Persero ULP Karangasem menjamin tidak ada pemadaman bergilir selama berlangsung UNBK (Ujian Nasional Berbasis Komputer) untuk SMA/SMK tahun ajaran 2018/2019.
Sebanyak 2.200 unit Light Emiting Diode (LED) kembali dianggarkan pengadaan dan pemasangannya tahun ini oleh Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Buleleng.
Warga keluhkan kabel melintang di jalan menuju Pura Ulun Danu, Desa Songan A, Kecamatan Kintamani, Bangli.
PT Perusahaan Listrik Negara Unit Induk Distribusi Bali (PLN-UID) Bali melakukan promo cicilan biaya penyambungan bagi pelanggan rumah tangga dengan daya 450 VA sampai dengan 1.300 VA melalui program ‘Bali Galang Jagadhita’.
Setelah Rencana Lokasi Proyek di Dekat Areal Pura Segara Rupek Ditolak Elemen Masyarakat
Pihak pengelola Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) Celukan Bawang di Desa Celukan Bawang, Kecamatan Gerokgak, Buleleng tetap berniat memanfaatkan bahan bakar batu bara sebagai penghasil energi listrik dalam pembangunan pembangkit Tahap II.
Soal Penurunan Daya Listrik di Nusa Penida
PT PLN Unit Induk Jawa dan Bali berencana menambah sembilan trafo pada 2019 untuk memperkuat ketahanan listrik di wilayah itu, serta menjadi bagian dari proyek pembangkit listrik 35 ribu Megawatt (MW).
Tarif Dasar Listrik (TDL) dijanjikan tidak naik hingga akhir tahun demi menjaga daya beli dan menarik investor asing.
Forum Perbekel Kecamatan Nusa Penida, Klungkung, mendatangi Kantor Operasional PLN di Nusa Penida, Rabu (9/1).
PLN Unit Induk Distribusi (UID) Bali tercatat dalam Museum Rekor Dunia Indonesia (Muri) karena telah berhasil melistriki seluruh rumah tangga di Bali.
Kejaksaan Negeri (Kejari) Gianyar menerima penghargaan dari PT PLN (Persero) UP3 Bali Timur.
Ingatkan Warga agar Tak Pasang Penjor Dekat Jaringan Listrik
Antisipasi Lonjakan Pemakaian Listrik saat Nataru
Robohnya tiang listrik tersebut akibat rapuhnya dinding sungai, karena tiang listrik berada tipis di pinggiran sungai dengan penyangga menancap pada beton sisi utara bantaran sungai.
Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Ignasius Jonan memastikan pasokan listrik di Jawa dan Bali saat perayaan Natal dan Tahun Baru 2019 aman.
Pelaku Usaha Khawatiri Pemadaman Bergilir
Jajaran PT PLN (Persero) Unit Induk Distribusi Bali Unit Pelaksana Pelayanan Pelanggan (UP3) Bali Timur, bersama masyarakat Banjar Saraseda, Desa/Kecamatan Tampaksiring, Gianyar, melakukan perawatan pohon kelapa daksina di areal Pura Mangening, Desa Tampaksiring, Jumat (14/12).
Pasokan listrik Bali turun sekitar 125 Mega Watt (MW) sejak Selasa (4/-12) lalu.
Topik Pilihan
-
-
Badung 07 Nov 2024 Pelayanan di Kantor Desa Tetap Normal
-
Bangli 07 Nov 2024 Bawaslu Bangli Sebut Masih Berproses
-
Buleleng 06 Nov 2024 Polres Buleleng Dukung Ketahanan Pangan
-
-
-
Denpasar 06 Nov 2024 KLH Minta Sisihkan Dana Desa untuk Sampah
-
-
Berita Foto
Produksi Beras pada tahun 2024 di Bali
Pertunjukan Balet Internasional
Pentas Budaya Literasi Kota Denpasar 2024
Nusa Ning Nusa
Indonesia Emas, Seperti Apa?
Chaturvarṇyaṁ mayā sṛṣṭaṁ guṇa-karma vibhāgaśaḥ; tasyā kartāraṁ api māṁ viddhi akartāraṁavyayaṁ.(Bhagavad Gita 4.13)