Tag: Beasiswa
JAKARTA, NusaBali
Direktorat Jenderal Bimbingan Masyarakat Hindu Kementerian Agama Republik Indonesia (Ditjen Bimas Hindu Kemenag RI) memberikan beasiswa kepada guru dan dosen agama Hindu.
Ratusan pemohon yang gagal lantaran kalah perankingan IPK. Sementara IPK yang paling rendah yang berhak menerima beasiswa adalah 3,59.
DENPASAR, NusaBali.com - PPKM Darurat yang berlangsung mulai tanggal 3 Juli-20 Juli 2021 di masa pandemi Covid-19 ini menimbulkan beberapa kendala, salah satunya dalam melanjutkan masa studi sarjana di kalangan masyarakat, khususnya di Bali.
Setiap siswa dapat bantuan beasiswa Rp 800.000 per tahun.
NEGARA, NusaBali
Dinas Pendidikan, Kepemudaan, dan Olahraga (Dikpora) Jembrana kembali menyediakan 800 beasiswa pendidikan bagi mahasiswa asal Kabupaten Jembrana.
JAKARTA, NusaBali
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) kembali meluncurkan program anyar untuk mahasiswa berprestasi.
GIANYAR, NusaBali
Tiga orang pelajar di Gianyar yakni Gusti Ayu Mas Apsarini (siswa SD), Ni Kadek Muliantari (siswa SMP), dan Gusti Ngurah Junior Ardhiawan (siswa SMA), menerima beasiswa pendidikan karena orangtuanya yang menjadi peserta BPJS Ketenagakerjaan telah meninggal dunia.
DENPASAR, NusaBali
Memperingati HUT ke-48 PDIP dan Bulan Bung Karno 21 Juni, DPD PDIP Bali akan menggebrak Pulau Dewata dengan berbagai agenda kegiatan yang melibatkan masyarakat luas.
BANGLI, NusaBali
Program beasiswa untuk mahasiswa berprestasi asal Kabupaten Bangli macet sejak 2018 lalu.
JAKARTA, NusaBali
Sekretaris Bidang Ekonomi dan Kesejahteraan PHDI Pusat I Nyoman Widya mendorong kalangan anak muda Hindu provinsi Banten meraih beasiswa.
SINGARAJA, NusaBali
Pemerintah Desa (Pemdes) Tukadmungga, Kecamatan/Kabupaten Buleleng, kini melanjutkan pemberian beasiswa kepada warganya yang kurang mampu.
SEMARAPURA, NusaBali
Jajaran PGRI (Persatuan Guru Republik Indonesia) Klungkung menggelar kegiatan sosial berupa pembagian 175 paket sembako kepada siswa kurang mampu di Klungkung, Kamis (3/12).
SINGARAJA, NusaBali
Sebanyak 330 siswa yang ada di Buleleng mendapatkan bantuan sepatu sekolah gratis dari Dinas Pendidikan Kabupaten Buleleng.
NEGARA, NusaBali
Selain beasiswa mahasiswa berprestasi, Pemkab Jembrana menggulirkan program beasiswa kepada mahasiswa dari keluarga kurang mampu.
Total ada sekitar 54 siswa diberikan beasiswa gratis dari tahun 2016 sampai tahun 2020.
TABANAN, NusaBali
Paket kuota yang diberikan Kemendikbud kepada guru dan siswa di Tabanan sudah mulai diterima.
JAKARTA, NusaBali
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) membuka beasiswa unggulan (BU) Tahun 2020.
DENPASAR,NusaBali
Dinas Pendidikan, Kepemudaan, dan Olahraga (Disdikpora) Kota Denpasar tidak mengajukan seluruh siswa untuk mendapatkan kuota gratis selama masa pandemi Covid-19 ini.
GIANYAR, NusaBali
Empat siswa SMP Widyasuara Desa/ Kecamatan Sukawati diangkat menjadi anak asuh LPD Sukawati.
SEMARAPURA, NusaBali
Dinas Pendidikan (Disdik) Klungkung tengah merancang bantuan kuota internet gratis 10 Gb/bulan per siswa.
Topik Pilihan
-
Buleleng 28 Dec 2024 Penghujung Tahun Harga Cabai Mulai Naik
-
Jembrana 28 Dec 2024 Libur Natal, 206.016 Penumpang Menuju Bali
-
Tabanan 28 Dec 2024 Tangkap Tujuh Pengedar, Sita 176 Gram Shabu
-
-
Denpasar 27 Dec 2024 311 Narapidana di Bali Dapat Remisi Natal
-
-
-
-
Berita Foto
Pergerakan wisatawan di Pelabuhan Sanur
Tolak PPN Naik
Promosi Produk Ekraf di Denfest
Misa Malam Natal di Canggu
Ruang Berwirausaha bagi UMKM Disabilitas
Nusa Ning Nusa
Melancip Pemahaman ‘Nandurin Karang Awak’
DI sela-sela kemerosotan karakter, seperti ketekunan, ketahanan, dan kemandirian di kalangan generasi muda Bali, filosofi ‘nandurin karang awak’ dapat dijadikan titik bermula pembelajaran bermakna.