Tag: Damkar
AMLAPURA, NusaBali
BPBD (Badan Penanggulangan Bencana Daerah) Karangasem menyalurkan bantuan kepada korban yang dapur dan pura keluarga terbakar, di Banjar Panek, Desa Ban, Kecamatan Kubu, Karangasem, Minggu (15/1).
AMLAPURA, NusaBali
Pura keluarga dan dapur milik Ni Ketut Sabeh,75, di Banjar Panek, Desa Ban, Kecamatan Kubu, Karangasem, Minggu (15/1) pukul 01.58 Wita, terbakar. Namun pratima (benda sakral) terselamatkan karena disimpan di tempat lain.
DENPASAR, NusaBali
Peristiwa kebakaran menimpa tempat laundry dan warung makan di Jalan Tukad Baru Barat, Pemogan, Denpasar Selatan, Sabtu (14/1) sekitar pukul 09.40 Wita.
AMLAPURA, NusaBali
Kamar suci dan dapur milik Jro Mangku Nengah Alit, di Banjar Biaslantang Kaler, Desa Purwakerti, Kecamatan Abang, Karangasem, Kamis (12/1) pukul 00.37 Wita, terbakar.
NEGARA, NusaBali
Kebakaran rumah terjadi di Banjar Dangin Pangkung, Desa/Kecamatan Pekutatan, Jembrana, Kamis (12/1) pagi.
SEMARAPURA, NusaBali
Rumput kering seluas 1 hektare di lahan Bukit Teletubies, Desa Tanglad, Kecamatan Nusa Penida, Klungkung terbakar, Rabu (11/1) malam.
Kebakaran terjadi di tengah-tengah padat pemukiman, sekaligus jalur menuju Pantai Bias Putih.
GIANYAR, NusaBali
Gudang obat dan alat-alat kesehatan milik Apotek Sehat Farma di Jalan Majapahit, Kota Gianyar, terbakar, Senin (9/1) sekitar pukul 11.30 Wita.
SEMARAPURA, NusaBali
Jineng milik I Wayan Sumerta, 55, di Dusun Jero Kapal, Desa Gelgel, Kecamatan Klungkung terbakar, Senin (9/1) sekitar pukul 10.00 Wita.
Pemadaman api berakhir setelah pertugas menghabiskan 6.000 liter air hingga pendinginan puing-puing kebakaran.
Api awalnya menyambar selang gas lalu membakar perabotan di sekitar dapur
Dua penghuni kamar yang merupakan pasutri mengalami luka bakar. Suaminya yang paling parah karena seluruh tubuhnya terbakar. Dugaannya adalah ledakan gas LPG
TABANAN, NusaBali
Bale Gede milik I Wayan Sukawira Adnyana, 59, di Banjar Bolangan, Desa Babahan, Kecamatan Penebel, Tabanan terbakar saat Hari Raya Galungan pada Rabu (4/12).
GIANYAR, NusaBali
Bale piyasan Pura Dadia Tangkas Kori Agung di Banjar Penulisan, Desa Medahan, Kecamatan Blahbatuh, Gianyar, terbakar, Kamis (5/1).
SINGARAJA, NusaBali
Sebuah rumah di Jalan Pulau Samosir Nomor 23 Kelurahan Penarukan, Kecamatan/Kabupaten Buleleng, milik pensiunan guru bernama Nyoman Saka, 82, terbakar pada Senin (26/12) sore sekitar pukul 17.30 Wita.
I Komang Adi sempat membakar sampah, ternyata api tertiup angin lalu membakar gudang.
NEGARA, NusaBali
Tiga kapal ikan yang terbakar di tengah perairan Pengambengan, Desa Pengambengan, Kecamatan Negara, Jembrana, Selasa (20/12) sore, telah berhasil dievakuasi.
"Bangunan (yang terbakar, red) itu kami sebut sebagai bak sampah. Disana tempat pemilahan sampah yang ada di dalam komplek kantor kami. Dalam peristiwa itu tidak ada korban jiwa dan luka-luka,"
BANGLI, NusaBali
Anak-anak TK Negeri Pertiwi Bangli diajak keliling menaiki mobil pemadam kebakaran (Damkar) milik Pemkab Bangli, Rabu (14/12).
TABANAN, NusaBali
Rumah semi permanen milik Dewa Nyoman Ardana, 42, di Banjar Dinas Munduktemu Kelod, Desa Munduktemu, Kecamatan Pupuan, Tabanan, terbakar pada Rabu (14/12) karena api dupa.
Topik Pilihan
-
Denpasar 30 Dec 2024 Satpol PP Bali Atensi Pantai dan Lapangan
-
-
-
Badung 30 Dec 2024 2025 Pemkab Badung Anggarkan Rp 16,7 Miliar
-
Nasional Plus 29 Dec 2024 Ronaldo Raih Globe Soccer Award
-
Bangli 28 Dec 2024 Pelaku Gantung Diri, Kasus Berhenti
-
Buleleng 28 Dec 2024 Penghujung Tahun Harga Cabai Mulai Naik
-
Jembrana 28 Dec 2024 Libur Natal, 206.016 Penumpang Menuju Bali
-
Tabanan 28 Dec 2024 Tangkap Tujuh Pengedar, Sita 176 Gram Shabu
Berita Foto
Pergerakan wisatawan di Pelabuhan Sanur
Tolak PPN Naik
Promosi Produk Ekraf di Denfest
Misa Malam Natal di Canggu
Ruang Berwirausaha bagi UMKM Disabilitas
Nusa Ning Nusa
Nasib Sedih Tanah-tanah Bali
BELAKANGAN semakin banyak masalah menimpa Bali. Paling sering mendapat sorotan adalah perkembangan pariwisata yang begitu pesat tak terbendung, karena memang kesannya dibiarkan los.