Tag: Persik
KEDIRI, NusaBali.com – Persib Bandung berhasil mencatat kemenangan penting di laga lanjutan Liga 1, setelah mengalahkan tuan rumah Persik Kediri dengan skor 2-0 di Stadion Brawijaya, Senin (28/10/2024) malam. Gol kemenangan Persib tercipta lewat gol bunuh diri pemain Persik, Dede Sapari, pada menit ke-48 dan tambahan gol dari Tyronne del Pino pada menit ke-79.
JAKARTA, NusaBali - Satuan Tugas (Satgas) Anti Mafia Sepak Bola menyelidiki pertandingan Liga 1 Indonesia antara Persik Kediri versus Bhayangkara FC yang berakhir 0-7.
Tim nanti akan balik latihan lagi. Mereka akan kerja keras untuk memperbaiki tim terutama persiapan kami sebelum melawan PSM Makassar.
GIANYAR, NusaBali - Setelah menjalani libur panjang kurang lebih tiga pekan, Liga I 2023/24 mulai bergulir pada awal Februari ini. Yang mana, pada pekan ke-24, Bali United akan bertandang ke markas Persik pada Senin (5/2). Pada lanjut kompetisi domestik ini, Pelatih Bali United Stefano 'Teco' Curruga pun optimis meraih hasil positif. Hal ini disebabkan kebugaran Skuad Serdadu Tridatu itu pada puncak performanya setelah menjalani laga internasional di Vietnam beberapa waktu lalu.
JAKARTA, NusaBali - Persik Kediri mendapatkan sanksi Rp120 juta setelah insiden pertandingan antara Persik melawan PSM Makassar yang diwarnai kontroversi pada 18 Desember 2023 di Stadion Brawijaya, Kediri, Jawa Timur.
SURABAYA, NusaBali - Persebaya Surabaya untuk kedua kali menunjuk Uston Nawawi sebagai pelatih interim. Pengumuman itu muncul setelah tim Bajul Ijo kalah 0-4 dari Persik Kediri, dalam laga pekan ke-17 BRI Liga 1, Jumat (27/10) lalu.
Laga lawan Persik jadi momentum Elias Dolah kembali merasakan bermain di markas Serdadu Tridatu dengan dukungan dan antusiasme para suporter. Dolah siap bangkit agar meraih kemenangan.
Teco menonton saat Persik mengalahkan tuan rumah PSM Makassar dalam pekan sebelumnya. Teco meyakini saat ini Persik dalam kondisi percaya diri tinggi menghadapi Bali United.
PAREPARE, NusaBali - Persik Kediri mencuri tiga poin di markas PSM Makassar, setelah menang 2-1, dalam laga pekan ke-6 Liga 1, di Stadion Gelora BJ Habibie, Parepare, Kamis (3/8) petang.
PAMEKASAN, NusaBali - Menyongsong musim 2023/2024, Madura United dan Persik Kediri kompak mengumumkan pelatih barunya. Madura United FC menunjuk Mauricio Souza, sedangkan Persik memilih nama Marcelo Rospide.
MALANG, NusaBali
Persik Kediri menang 1-0 atas Persikabo saat mengawali laga Piala Presiden 2022 Grup D di Stadion Kanjuruhan, Kepanjen, Malang, Jawa Timur, Minggu (12/6).
SOLO, NusaBali
Laga Derby Jatim antara Persik Kediri dan Persebaya Surabaya berakhir tanpa gol, pada laga pekan ke-14 Liga 1 di Stadion Manahan, Solo, Minggu (28/11) malam.
JAKARTA, NusaBali
Pelatih Persik Kediri Joko Susilo (50 tahun) mengatakan timnya menargetkan meraih poin dari laga kontra Bali United pada laga pembuka Liga 1 2021-2022, di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Jumat (27/8) malam.
KEDIRI, NusaBali
Disaat tim lain mewajibkan pemain mengirimkan video latihan mandiri, namun Persik Kediri, justru sebaliknya.
Topik Pilihan
-
Denpasar 26 Dec 2024 RSJ Bali Jadi RS Manah Shanti Mahottama
-
Badung 26 Dec 2024 Bandara Ngurah Rai Operasikan 60 Autogate
-
-
-
Denpasar 24 Dec 2024 Kurir Narkoba Jaringan Rusia Diringkus
-
Denpasar 24 Dec 2024 Polisi Perketat Pengamanan Pintu Masuk Bali
-
-
-
Berita Foto
Promosi Produk Ekraf di Denfest
Misa Malam Natal di Canggu
Ruang Berwirausaha bagi UMKM Disabilitas
Nusa Ning Nusa
Melancip Pemahaman ‘Nandurin Karang Awak’
DI sela-sela kemerosotan karakter, seperti ketekunan, ketahanan, dan kemandirian di kalangan generasi muda Bali, filosofi ‘nandurin karang awak’ dapat dijadikan titik bermula pembelajaran bermakna.