Tag: Kemenparekraf
JAKARTA, NusaBali - Direktur Managemen Investasi Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) Zulkifli Harahap menyebut Indonesia dan Iran segera miliki penerbangan langsung guna meningkatkan kerja sama pariwisata antar kedua negara.
NUSA DUA, NusaBali - Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) mengungkapkan harga avtur dan berkurangnya jumlah armada pesawat udara memicu harga tiket pesawat domestik mahal.
SINGARAJA, NusaBali - Kabar menggembirakan datang dari sektor pariwisata Buleleng. Belum lama ini Kementerian Pariwisata Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) menetapkan Desa Les, Kecamatan Tejakula, Buleleng masuk sebagai 50 besar ajang Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) 2024. Desa Les merupakan satu-satunya desa wisata (dewi) di Bali yang lolos hingga babak 50 besar.
BOGOR, NusaBali - Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) melalui Deputi Bidang Industri dan Investasi meluncurkan Kick Off Fintech Financing For Tourism And Creative Economy (FIFTY) 2024, platform yang dapat membantu para pelaku usaha sektor pariwisata dan ekonomi kreatif (parekraf) agar lebih mudah mendapatkan pembiayaan.
JAKARTA, NusaBali - Ketua Bidang Tour Inbound & Domestic Asosiasi Travel Agent Indonesia (ASTINDO), Heben Ezer menuturkan, desa wisata (dewi) saat ini minim kunjungan wisatawan. Desa wisata yang dimaksud termasuk yang jadi nominasi Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI), ajang tahunan yang digelar Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf).
SINGARAJA, NusaBali - Sebanyak lima desa di Buleleng sudah bersiap untuk mengikuti Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) Tahun 2024. Kelimanya sudah mendaftar dan melengkapi persyaratan sebagai peserta melalui Jejaring Desa Wisata (Jadesta).
SEMARAPURA, NusaBali - Dinas Pariwisata Klungkung mengalokasikan anggaran Rp 800 juta untuk perhelatan Festival Semarapura tahun 2024. Kadis Pariwisata Klungkung Ni Made Sulistiawati mengatakan, festival ini merupakan salah satu upaya promosi pariwisata.
JAKARTA, NusaBali - Asosiasi Maskapai Penerbangan Nasional Indonesia (INACA) menilai iuran pariwisata akan menjadi beban tambahan bagi penumpang dan maskapai karena jika harga tiket menjadi mahal, dikhawatirkan jumlah penumpang akan berkurang.
Bukan sekadar cari juara, tapi untuk menunjukan pergerakan desa wisata itu sendiri
JAKARTA, NusaBali - Deputi Bidang Industri dan Investasi Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) Rizky Handayani mengungkapkan, tingkat keterisian (okupansi) hotel diproyeksikan meningkat 10 persen pada libur Lebaran 2024.
JAKARTA, NusaBali - Direktur Musik, Film dan Animasi, Kedeputian Bidang Ekonomi Digital dan Produk Kreatif Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) Mohammad Amin memproyeksikan, produk domestik bruto (PDB) subsektor film, animasi dan video tahun 2024 mencapai Rp 3,41 triliun.
MEDAN, NusaBali - PT Aviasi Pariwisata Indonesia (Persero) atau InJourney menyebutkan jumlah pengunjung balap perahu motor cepat internasional F1 Powerboat Danau Toba 2024 tembus 70 ribu pengunjung.
Topik Pilihan
-
-
Badung 07 Nov 2024 Pelayanan di Kantor Desa Tetap Normal
-
Bangli 07 Nov 2024 Bawaslu Bangli Sebut Masih Berproses
-
Buleleng 06 Nov 2024 Polres Buleleng Dukung Ketahanan Pangan
-
-
-
Denpasar 06 Nov 2024 KLH Minta Sisihkan Dana Desa untuk Sampah
-
-
Berita Foto
Produksi Beras pada tahun 2024 di Bali
Pertunjukan Balet Internasional
Pentas Budaya Literasi Kota Denpasar 2024
Nusa Ning Nusa
Indonesia Emas, Seperti Apa?
Chaturvarṇyaṁ mayā sṛṣṭaṁ guṇa-karma vibhāgaśaḥ; tasyā kartāraṁ api māṁ viddhi akartāraṁavyayaṁ.(Bhagavad Gita 4.13)