Tag: RSUD Karangasem
Tim Yustisi Karangasem sidak kawasan tanpa rokok (KTR), Selasa (11/7).
Perkelahian berdarah menggunakan senjata tajam dan senapan angin terjadi di Banjar Tongtongan, Desa Ban, Kecamatan Kubu, Karangasem Jumat (2/6) sore sekitar pukul 17.30 Wita.
Ketua DPC PDIP Karangasem, I Gede Dana, terlibat kecelakaan lalulintas di Jalan Veteran Amlapura, Jumat (2/6) siang pukul 12.30 Wita.
Orangtua I Nengah Soma, penderita hydrocephalus, hanyalah petani penggarap dan ngadas sapi. Mereka harus menanggung biaya RS karena tak punya kartu BPJS kesehatan.
Areal parkir di RSUD Karangasem, baik di depan gedung utama maupun di depan Gedung Wijaya Kusuma, meskipun dipasang puluhan lampu penerang tetapi tidak ada satu pun yang menyala.
Usai habisi nyawa sang paman, orgil Nyoman Cenik lukai istri korban dan kakak kandungnya hingga masuk RS
Setelah menjalani perawatan di rumah sakit, sembilan murid yang diduga keracunan diizinkan pulang.
Target naik ke tipe B di 2017, RSUD Karangasem ternyata belum memenuhi syarat.
Selain reagen DL habis, alat tes darah juga mengalami kerusakan.
Korban Ni Kadek Sari, yang baru naik Kelas VI SDN 2 Tianyar Tengah, meninggal hanya berselang kurang dari 7 jam setelah dibawa keluarganya ke RSUD Karangasem
Bendesa Pakraman Budakeling, Kecamatan Bebandem, Karangasem, Ida Wayan Jelantik Oyo menilai RSUD Karangasem telah leteh (kotor) secara batin, lantaran banyaknya pasien yang meninggal, tetapi areal tersebut belum pernah dibersihkan secara niskala.
Musibah terjadi di Bengkel Mobil Asri, Jalan Untung Surapati Amlapura, Minggu (5/6) siang pukul 12.00 Wita.
Karangasem termasuk salah satu kawasan di Bali yang tinggi kasus serangan demam berdarah (DB)-nya.
Hingga pertengahan Januari 2016, sebanyak 20 orang menjalani rawat inap di RSUD Karangasem karena demam berdarah.
Topik Pilihan
-
-
Tabanan 10 Jan 2025 Penanganan Infrastruktur Jadi Prioritas
-
-
-
Badung 09 Jan 2025 44 Tenaga Kontrak Tak Lulus Seleksi PPPK
-
-
-
Denpasar 08 Jan 2025 2 Taman di Denpasar Berstatus SNI
-
Denpasar 08 Jan 2025 Polda Bali Masih Buru Pemerkosa WNA China
Berita Foto
Iringan Ritual di Catus Pata Bangli
Target Ekspor Nasional pada 2025
Bertani Mujur dari Umbi Kencur
Kunjungan Wisatawan 2024 di Danu Beratan
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Fakta vs Angan-angan
Nākrocamicchenna mṛṣā vadecca napaiṣunyam janavādaṁ na kuryāt, satyavrato mitabhāṣo pramattastya vagdvāramupaiti guptim. (Sãrasamuccaya, 124)