Tag: Pemkab Jembrana
NEGARA, NusaBali - Pemerintah Kabupaten Jembrana dan Pemerintah Kota Batam menjajaki kerjasama yang bertujuan untuk mewujudkan peningkatan investasi dan optimalisasi Pendapatan Asli Daerah (PAD) di kedua daerah.
NEGARA, NusaBali - Oknum PNS Pemkab Jembrana, I Made Bagiasa alias Bagik, 42, yang ditetapkan sebagai tersangka kasus penyalahgunaan narkoba, dipastikan telah diberhentikan sementara sebagai PNS. Pemberhentian sementara itu, dilakukan sambil menunggu adanya putusan pengadilan yang berkekuatan hukum tetap (inkrah).
Oknum PNS Pemkab Jembrana dan oknum tenaga kontrak di Pemkab Jembrana sudah menjadi target operasi polisi.
Setelah motocross, lomba layang-layang dan tari massal, event atraksi budaya makepung akan diselenggarakan di Sirkuit All in One.
NEGARA, NusaBali - Bertepatan dengan Rahina Pagerwesi pada Buda Kliwon Sinta, Rabu (4/5), Pemkab Jembrana melaksanakan bhakti penganyar upacara pujawali Pura Luhur Giri Salaka Alas Purwo, Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur.
NEGARA, NusaBali - Menjelang Pemilu 2024, sejumlah keluarga pejabat aktif di Kabupaten Jembrana ikut tarung sebagai bakal calon legislatif (bacaleg). Fenomena ini pun dinilai cukup rentan dengan pelanggaran menyangkut penggunaan fasilitas negara.
NEGARA, NusaBali - Bupati Jembrana I Nengah Tamba menyerahkan secara simbolis Bantuan Keuangan Khusus (BKK) Kabupaten Jembrana untuk dana insentif kepada para Kelian Subak se-Kabupaten Jembrana, di Gedung Kesenian Dr Ir Soekarno, Jembrana, Rabu (10/5).
NEGARA, NusaBali - Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI Perwakilan Provinsi Bali menyerahkan Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Tahun Anggaran 2022. Hasilnya, Kabupaten Jembrana kembali meraih predikat Wajar Tanpa Pengecualian (WTP).
NEGARA, NusaBali - Pemkab Jembrana meraih penghargaan peringkat dua Paritrana Awards 2022 Tingkat Provinsi Bali dalam kategori pemerintah daerah. Penghargaan tersebut diserahkan oleh Wakil Gubernur Bali Cokorda Oka Ardhana Sukawati alias Cok Ace kepada Bupati Jembrana I Nengah Tamba, di Gedung Wiswa Sabha Utama, Kantor Gubernur Bali, di Denpasar, Selasa (9/5).
NEGARA, NusaBali - Dharma Shanti Penyepian Tahun Saka 1945 di Kabupaten Jembrana, digelar di Gedung Kesenian Dr Ir Soekarno, Jembrana, Sabtu (6/5). Acara ini dikemas agak berbeda tahun-tahun sebelumnya. Dalam rangkain acara ini, diadakan Ongkara Festival I dengan melibatkan kalangan panitia dari para generasi milenial.
NEGARA, NusaBali - Pemkab Jembrana menggelar forum konsultasi publik untuk membahas perubahan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Semesta Berencana Jembrana Tahun 2021-2026, di Gedung Kesenian Dr Ir Soekarno Jembrana, Kamis (4/5).
NEGARA, NusaBali - Sebagai bentuk dukungan literasi di tengah era digital saat ini, Pemkab Jembrana mengadakan perpustakaan digital di seluruh SMP negeri dan salah satu SMP swasta di Gumi Makepung.
NEGARA, NusaBali - Peringatan Hari Buruh Sedunia atau May Day yang biasanya diperingati dengan demo ke jalan, di Kabupaten Jembrana sendiri digelar secara fun.
NEGARA, NusaBali
Melewati Triwulan I (Januari-Maret) tahun 2023 ini, realisasi Pendapatan Asli Daerah ( PAD ) Kabupaten Jembrana telah melampaui target.
NEGARA, NusaBali
Dua Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) inisiatif DPRD Jembrana, ditetapkan menjadi Perda dalam Rapat Paripurna di Ruang Sidang Utama DPRD Jembrana, Selasa (11/4).
Rekayasa ataupun pengalihan arus akan dilakukan ketika terjadi kepadatan pemudik di jalan utama menuju Pelabuhan Gilimanuk.
NEGARA, NusaBali
Dalam upaya meningkatkan penanganan kebakaran, Satpol PP Kabupaten Jembrana menambah satu unit armada mobil pemadam kebakaran (damkar).
NEGARA, NusaBali
Jelang Hari Raya Idul Fitri 1444 Hijriah, Dinas Koperasi, Usaha Kecil Menengah, Perindustrian dan Perdagangan (Koperindag) Jembrana menggelar pasar murah di 5 desa/kelurahan.
NEGARA, NusaBali
Adanya rencana Bupati Jembrana I Nengah Tamba menjadikan Pura Ulun Danu Pagubugan sebagai Pura Pusat Ulun Danu Kabupaten Jembrana, untuk sementara belum disetujui pihak Majelis Subak Kabupaten Jembrana.
NEGARA, NusaBali
Anggaran Dana Desa dari Pemerintah Pusat kepada 41 desa se-Jembrana tahun 2023 ini, turun sebesar Rp 1.134.461.000 dari anggaran tahun 2023 lalu.
Topik Pilihan
-
-
-
Denpasar 06 Nov 2024 KLH Minta Sisihkan Dana Desa untuk Sampah
-
-
-
Tabanan 04 Nov 2024 BPBD Minta Tambah Dana Bencana Rp 1 Miliar
-
-
Jembrana 04 Nov 2024 Pipa Bocor Picu Banjir di Pasar Negara
-
Berita Foto
Pertunjukan Balet Internasional
Pentas Budaya Literasi Kota Denpasar 2024
Festival Banjar Budaya di Bali
Nusa Ning Nusa
Indonesia Emas, Seperti Apa?
Chaturvarṇyaṁ mayā sṛṣṭaṁ guṇa-karma vibhāgaśaḥ; tasyā kartāraṁ api māṁ viddhi akartāraṁavyayaṁ.(Bhagavad Gita 4.13)