Tag: Imlek
SINGARAJA, NusaBali
Sebanyak 3,2 ton beras dan ratusan paket sembako dibagikan Yayasan Vihara Satya Dharma Benoa, kepada warga di dua desa Buleleng, Sabtu (29/1) lalu.
MANGUPURA, NusaBali
Rencana pengelola Vihara Dharmayana Kuta melaksanakan persembayang tolak bala keluar dari komplek Vihara urung dilakukan.
MANGUPURA, NusaBali
Tahun baru Imlek 2022 atau 2573 Kongzili yang jatuh pada 1 Februari 2022 diharapkan dapat kembali menggeliatkan kunjungan wisatawan, khususnya ke kawasan pariwisata The Nusa Dua, Kecamatan Kuta Selatan, Badung.
DENPASAR,NusaBali
Bali Safari Park (BSP) di Desa Serongga, Gianyar mengagendakan aktivitas bertema “Petualangan Safari” terkait perayaan Tahun Baru Imlek 2022. Tema menyusul event “Safari 1001 Mimpi” yang dilaksanakan pada perayaan Nataru 25 Desember 2022-1 Januari 2022.
Sejumlah pengurus dan pengayah membersihkan patung-patung dan arca dewa-dewi jelang Tahun Baru Imlek 2573 yang jatuh pada Selasa (1/2/2022), di Griya Kongco Dwipayana, Jalan Tanah Kilap, Pemogan, Denpasar Selatan, Kamis (27/1).
DENPASAR, NusaBali.com - Lima hari menjelang perayaan Tahun Baru Imlek 2573 yang jatuh pada Selasa (1/2/2022) pengurus dan pengayah Griya Kongco Dwipayana di kawasan Tanah Kilap, Pemogan, Denpasar Selatan mulai melakukan berbagai persiapan.
MANGUPURA, NusaBali
Dalam menyambut Hari Raya Imlek yang jatuh pada 1 Februari 2022, pengelola Vihara Dharmayana Kuta berencana melaksanakan sembahyang tolak bala dengan iring-iringan Barongsai dan Liong.
SINGARAJA, NusaBali
Umat Tri Dharma di Buleleng mulai melakukan persiapan menyambut Tahun Baru Imlek 2573, Selasa (1/2) mendatang.
DENPASAR,NusaBali
Daerah Tujuan Wisata (DTW) Desa Wisata Pengelipuran, Kelurahan Kubu Kecamatan/Kabupaten Bangli bersiap menerima kunjungan wisatawan pada Imlek 2022 yang akan jatuh pada Selasa (1/2).
MANGUPURA, NusaBali
Jelang Hari Raya Imlek yang jatuh pada 1 Februari 2022, berbagai persiapan dilakukan oleh warga Tionghoa di Banjar Dharma Semadi, Kecamatan Kuta, Badung.
SINGARAJA, NusaBali
Persembahyangan menyambut Tahun Baru Imlek 2572 di Tempat Ibadah Tri Dharma (TITD) di kawasan eks Pelabuhan Buleleng, Jumat (12/2) pagi, terlihat lengang. Hanya ada beberapa umat dan rohaniawan yang ada di area TITD.
SEMARAPURA, NusaBali
Jajaran Polres Klungkung dipimpin langsung Kapolres Klungkung AKBP Bima Arya Viyasa, memantau langsung pengamanan perayaan Imlek di vihara di Klungkung, Jumat (12/2) pagi.
DENPASAR, NusaBali
Hujan tak menghentikan semangat warga untuk berdoa di Griya Kongco Dwipayana yang berlokasi di Jalan Tanah Kilap, Pemogan, Denpasar Selatan, di hari pertama Tahun Baru Imlek 2572, Jumat (12/2).
DENPASAR, NusaBali
Aktivitas penyeberangan di Pelabuhan Sanur, Denpasar Selatan dalam masa libur akhir pekan yang bertepatan dengan Hari Raya Imlek tahun ini relatif sepi.
MANGUPURA, NusaBali
Puncak perayaan Imlek di Vihara Dharmayana Kuta, Kecamatan Kuta, Badung, pada Jumat (12/2), berlangsung dengan menerapkan protokol kesehatan (prokes) ketat.
Topik Pilihan
-
-
-
Denpasar 06 Nov 2024 KLH Minta Sisihkan Dana Desa untuk Sampah
-
-
-
Tabanan 04 Nov 2024 BPBD Minta Tambah Dana Bencana Rp 1 Miliar
-
-
Jembrana 04 Nov 2024 Pipa Bocor Picu Banjir di Pasar Negara
-
Berita Foto
Pertunjukan Balet Internasional
Pentas Budaya Literasi Kota Denpasar 2024
Festival Banjar Budaya di Bali
Nusa Ning Nusa
Indonesia Emas, Seperti Apa?
Chaturvarṇyaṁ mayā sṛṣṭaṁ guṇa-karma vibhāgaśaḥ; tasyā kartāraṁ api māṁ viddhi akartāraṁavyayaṁ.(Bhagavad Gita 4.13)