Tag: Sapi
Menjadi salah satu jenis ternak unggul, sapi Bali memang laris.
Sebanyak 90 ekor sapi Bali di Sentra Ternak Sobangan, Desa Sobangan, Kecamatan Abiansemal, bakal dihibahkan ke kelompok-kelompok ternak yang lebih kecil.
Keberadaan sentra ternak di Desa Sobangan, Kecamatan Abiansemal, memberikan dampak signifikan terhadap populasi sapi khususnya di Kabupaten Badung.
Akibat lahan mencari rumput berkurang, populasi sapi di Kabupaten Tabanan menurun. Penurunan terjadi hampir setiap tahun sejak 2014.
Program asuransi usaha ternak sapi/kerbau (AUTS) telah digulirkan pemerintah pusat.
Kementerian Pertanian memastikan salah satu fokus utama penyaluran Kredit Usaha Rakyat (KUR) untuk peternakan rakyat adalah kepada usaha kluster sapi potong maupun sapi perah.
Regulasi penggunaan daging sapi Bali sudah ada, namun kualitas yang dibutuhkan industri masih ada kesenjangan.
Di 2019, Gubernur Wayan Koster berencana menggelar kontes sapi Bali di setiap kabupaten/kota.
Dinas Pertanian dan Pangan Kabupaten Badung menyiapkan anggaran sebesar Rp 1,2 miliar untuk pengadaan bibit sapi atau dalam bahasa Bali pendet.
Upaya khusus sapi induk wajib bunting sedang diprogramkansehingga menjadi replacement tambahan induk sapi dan bibit sapi potong.
Tradisi Mejaga-jaga di Desa Pakraman Besang Kawan, Klungkung
RPH Rumahan Dicurigai Potong Sapi Induk Produktif
Potensi bisnis peternakan sapi di Bali, terbilang tinggi. Dengan perkiraan jumlah populasi 500 ribu ekor, nilainya tidak kurang dari Rp 2,5 triliun. Angka yang cukup besar.
Puluhan peternak sapi di Kecamatan Gerokgak yang tergabung dalam Asosiasi Peternak Sapi Bali (AKSA) Nandini Lestari, Kecamatan Gerokgak dilatih membuat pupuk organik, Jumat (22/6) kemarin.
Kondisi rumah potong hewan (RPH) sapi di Banjar Suka Duka Kali Unda, Kelurahan Semarapura Kangin, Kecamatan/Kabupaten Klungkung, memprihatinkan.
Jajaran Polsek Nusa Penida, Klungkung, tengah menyelidiki kasus pemotongan 16 tali telusuk sapi di Dusun Ampel, Desa Pejukutan, Kecamatan Nusa Penida.
Jika dikatakan mencuri, nyatanya 16 ekor sapi yang dilepas itu tidak ada satu pun yang hilang.
Seekor sapi mengamuk di Jalan Adi Soemarmo, sekitar SPBU Banyuanyar, Banjarsari, Solo, Minggu (10/6).
Tidak ada Lonjakan Pengiriman Terkait Idul Fitri
Topik Pilihan
-
-
Badung 07 Nov 2024 Pelayanan di Kantor Desa Tetap Normal
-
Bangli 07 Nov 2024 Bawaslu Bangli Sebut Masih Berproses
-
Buleleng 06 Nov 2024 Polres Buleleng Dukung Ketahanan Pangan
-
-
-
Denpasar 06 Nov 2024 KLH Minta Sisihkan Dana Desa untuk Sampah
-
-
Berita Foto
Produksi Beras pada tahun 2024 di Bali
Pertunjukan Balet Internasional
Pentas Budaya Literasi Kota Denpasar 2024
Nusa Ning Nusa
Indonesia Emas, Seperti Apa?
Chaturvarṇyaṁ mayā sṛṣṭaṁ guṇa-karma vibhāgaśaḥ; tasyā kartāraṁ api māṁ viddhi akartāraṁavyayaṁ.(Bhagavad Gita 4.13)