Tag: Patung Wisnu Murti
TABANAN, NusaBali - Bupati Tabanan I Komang Gede Sanjaya memasang lampu di patung ikonik Patung Wisnu Murti, sebagai penanda dimulainya persiapan HUT ke-530 Kota Tabanan yang akan digelar pada 29 November mendatang.
Batu permata yang terkumpul disimpan di empat wadah khusus, dan akan dipendem di Patung Wisnu Murti saat upacara melaspas. Tujuannya supaya patung menjadi mataksu.
TABANAN, NusaBali - Patung Wisnu Murti di Catus Pata Kecamatan Kediri, Tabanan, telah diserahterimakan antara kontraktor ke Pemerintah Kabupaten Tabanan pada Senin (19/12). Selanjutnya sudah dijadwalkan untuk digelar upacara pamelaspas pada Sukra Pon Julungwangi, Jumat (23/12), bertepatan dengan rahina tilem kanem.
TABANAN, NusaBali - Sempat meminta perpanjangan waktu, akhirnya Pematung Nyoman Sudarwa berhasil menuntaskan proyek Patung Wisnu Murti di Catus Pata Kediri, Tabanan.
TABANAN, NusaBali
Progres pengerjaan Patung Wisnu Murti di Catus Pata Kecamatan Kediri, Tabanan mendekati rampung.
TABANAN, NusaBali
Bertepatan HUT ke 529 Kota Tabanan bagian kepala Patung Wisnu Murti di Perempatan Kediri, Tabanan dipasang, Selasa (29/11).
TABANAN, NusaBali
Badan Patung Wisnu Murti di Perempatan Kediri, Tabanan sudah dipasang pada Sukra Kliwon Tolu, Jumat (25/11).
TABANAN, NusaBali
Tunjung (teratai) atau pondasi bagian bawah Patung Wisnu Murti di perempatan Kediri, Tabanan, sudah dipasang pada Selasa (15/11).
TABANAN, NusaBali
Patung Wisnu Murti yang dibuat Nyoman Sudarwa sudah rampung 70 persen. Patung yang dijadikan sebagai hadiah HUT ke–529 kota Tabanan ini ditarget tuntas pada 15 Desember 2022.
TABANAN, NusaBali
Patung Wisnu Murti yang digarap I Nyoman Sudarwa, yang ditarget tuntas pertengahan November 2022, sudah menyelesaikan tahap akhir pembuatan kerangka dari besi.
TABANAN, NusaBali
Prosesi resmi mengawali pembangunan Patung Wisnu Murti ditandai dengan proses Ngeruak dan Mulang Dasar tatakan patung di Catus Pata Kediri, Tabanan pada Buda Kliwon Ugu, Rabu, (21/9) pagi.
TABANAN, NusaBali
Setelah melalui proses panjang, Patung Wisnu Murti yang dibuat Pematung I Nyoman Sudarwa mulai digarap.
TABANAN, NusaBali
Pemkab Tabanan mempercayakan pembuatan Patung Wisnu Murti kepada seniman I Wayan Sudarwa.
Diharapkan Patung Wisnu Murti dan pemindahan Patung Bung Karno ke Taman Kota menjadi hadiah HUT ke-529 Kota Tabanan 29 November 2022 nanti.
TABANAN, NusaBali - Bupati Tabanan I Komang Gede Sanjaya dan Wakil Bupati Tabanan I Made Edi Wirawan (Jaya-Wira) beberkan capaian kinerja tepat setahun kepemimpinan mereka.
Topik Pilihan
-
-
-
-
Tabanan 17 Nov 2024 DPRD Tabanan Sambangi Sekolah Rusak
-
Badung 17 Nov 2024 Balapan Liar Dibubarkan, Satu Orang Diamankan
-
-
-
Denpasar 16 Nov 2024 Cegah Judol, HP Anggota Diperiksa Propam
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
Orang Bali Berdebat
BERDEBAT itu bersilat kata berbekal ilmu, bukan sembarang ngomong. Kalau debat tak bermutu, sekadar guyonan, itu debat kusir namanya. Kadang yang diomongkan itu mengambang, berputar-putar, itu ke itu saja.