Tag: Arya Wibawa
DENPASAR, NusaBali.com - Wakil Wali Kota Denpasar Kadek Agus Arya Wibawa memang dikenal aktif di media sosial (medsos). Kebiasaannya mengunggah aktivitas sehari-hari ke jagat maya ini pun dimanfaatkan warga kota untuk berkeluh kesah termasuk soal jalan rusak.
DENPASAR, NusaBali.com – Para pecinta musik rock dan blues bakal dimanjakan perhelatan Bali Rockin Blues Festival (BRBF) 2023 pada 5-6 Mei 2023 mendatang di Pantai Mertasari, Sanur.
DENPASAR, NusaBali.com – Wakil Walikota Denpasar I Kadek Agus Arya Wibawa memprediksi lomba gayor mini akan menjadi tren setelah menyaksikan Beraban Festival pada Minggu (26/3/2023).
DENPASAR, NusaBali
Kementerian Agraria dan Tata Ruang Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) melalui Direktorat Jenderal Tata Ruang menyerahkan dokumen Persetujuan Substansi dan Rancangan Peraturan Kepala Daerah (Ranperkada) dan dokumen Rencana Detail Tata Ruang (RDTR) kepada beberapa wilayah di Pulau Sumatera, Jawa, dan Bali.
DENPASAR, NusaBali
Walikota Denpasar I Gusti Ngurah Jaya Negara dan Wakil Walikota I Kadek Agus Arya Wibawa menyampaikan ucapan selamat Hari Raya Natal bagi umat Nasrani di mana pun berada dan Tahun Baru 2023 kepada seluruh masyarakat, khususnya warga Kota Denpasar.
"Ini merupakan salah satu strategi pengendalian inflasi, sehingga mampu menjaga stabilitas bahan pokok yang menyebabkan inflasi"
DENPASAR, NusaBali
Wakil Walikota Denpasar I Kadek Agus Arya Wibawa mengeluarkan uneg-unegnya saat memberikan sambutan di hari ulang tahun ke-25 Perumda Air Minum Tirta Sewakadarma Kota Denpasar, di Jalan A Yani, Denpasar Utara, Jumat (1/7).
DENPASAR, NusaBali
Wakil Walikota Denpasar I Kadek Agus Arya Wibawa membuka Lokasabha Luar Biasa Parisada Hindu Dharma Indonesia (PHDI) Kota Denpasar Tahun 2022, di gedung PHDI Provinsi Bali di Jalan Ratna, Denpasar, Kamis (12/5).
Topik Pilihan
-
Denpasar 24 Dec 2024 Polisi Perketat Pengamanan Pintu Masuk Bali
-
-
-
-
Buleleng 23 Dec 2024 137 Personel Dikerahkan Amankan Nataru
-
-
Denpasar 23 Dec 2024 Denpasar Dikepung Belasan Bencana Alam
-
Denpasar 23 Dec 2024 Bapenda Denpasar: Tak Ada Kenaikan PKB
-
Berita Foto
Nusa Ning Nusa
Melancip Pemahaman ‘Nandurin Karang Awak’
DI sela-sela kemerosotan karakter, seperti ketekunan, ketahanan, dan kemandirian di kalangan generasi muda Bali, filosofi ‘nandurin karang awak’ dapat dijadikan titik bermula pembelajaran bermakna.