Tag: 17 Agustus
TABANAN, NusaBali
Upacara HUT ke–77 RI di Kabupaten Tabanan yang dilaksanakan di Lapangan Alit Saputra Desa Dajan Peken, Kecamatan Tabanan, berlangsung meriah, Rabu (17/8).
TABANAN, NusaBali
Peringatan HUT ke–77 RI di Kecamatan Baturiti, Kabupaten Tabanan, berlangsung unik.
GIANYAR, NusaBali
Kebun binatang Bali Safari Park di Desa Lebih, Kecamatan Gianyar, menyelenggarakan apel Bendera Merah Putih serangkaian memperingati HUT ke-77 Kemerdekaan RI, Rabu (17/8).
SEMARAPURA, NusaBali
65 narapidana (napi) di Rutan Kelas II B Klungkung, mendapatkan remisi (potongan masa tahanan) saat peringatan HUT ke-77 Kemerdekaan RI, Rabu (17/8) pagi.
Permukaan air sungai agak naik akibat diguyur hujan beberapa jam sebelum upacara.
MANGUPURA, NusaBali
Bupati Badung I Nyoman Giri Prasta bertindak sebagai Inspektur Upacara saat Peringatan Detik-Detik Proklamasi Kemerdekaan RI di Kabupaten Badung, Rabu (17/8).
Selain pelaksanaan rangkaian upacara peringatan HUT ke-77 kemerdekaan RI di Campuhan Tukad Oos juga digelar berbagai pentas seni dan budaya.
DENPASAR, NusaBali
Walikota I Gusti Ngurah Jaya
Negara bertindak sebagai Inspektur Upacara bendera peringatan
detik-detik Proklamasi Kemerdekaan ke–77 Republik Indonesia yang digelar
di Lapangan Lumintang, Denpasar Utara, Rabu (17/8).
DENPASAR, NusaBali
Pasca pandemi Covid-19 di Bali melandai, berbagai kegiatan serangkaian HUT ke-77 Proklamasi kembali digelar.
SINGARAJA, NusaBali
17 penyelam tampak sibuk menyetel tabung oksigen. Tidak berselang lama mereka menggendong dan memasang kait rompi yang sudah menyatu dengan tabung oksigen dan beberapa selang pendukungnya.
SINGARAJA, NusaBali
Peringatan HUT Ke-77 Kemerdekaan RI semarak di Buleleng, Rabu (17/8) kemarin.
DENPASAR, NusaBali
Gubernur Bali Wayan Koster mengukuhkan Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) Provinsi Bali Tahun 2022 di Gedung Wiswa Sabha Utama Kantor Gubernur Bali pada Soma Pon Matal, Senin (15/8).
AMLAPURA, NusaBali
Regu gerak jalan SMAN 1 Amlapura memboyong dua gelar juara lomba gerak jalan HUT ke-77 Republik Indonesia.
AMLAPURA, NusaBali
Seratusan calon tenaga kerja (naker) magang ke luar negeri merayakan HUT ke-77 Republik Indonesia dengan jalan santai, lomba karaoke, dan potong tumpeng. Mereka jalan santai keliling kota Amlapura, Senin (15/8).
BANGLI, NusaBali
Dinas Pendidikan Pemuda Dan Olahraga (Disdikpora) Bangli menggelar acara karnaval melibatkan anak-anak PAUD se-Kabupaten Bangli, Senin (15/8).
GIANYAR, NusaBali
Wajah kota Gianyar menjelang perayaan HUT ke-77 Kemerdekaan RI semarak dengan kibaran Bendera Merah Putih.
SEMARAPURA, NusaBali
Peringatan HUT ke - 77 Kemerdekaan RI di Klungkung, tahun ini tidak semeriah seperti sebelum pandemi Covid-19.
SEMARAPURA, NusaBali
Setelah melalui latihan matang, 70 anggota pasukan pengibar bendera pusaka (Paskibraka) Klungkung tahun 2022 dikukuhkan oleh Bupati Klungkung I Nyoman Suwirta, di halaman belakang Kantor Bupati Klungkung, Sabtu (14/8) sore.
SEMARAPURA, NusaBali
Desa Gunaksa, Kecamatan Dawan, Klungkung, menggelar Lomba Gerak Jalan Kreasi, Minggu (14/8).
SEMARAPURA, NusaBali
Pecalang Desa Adat Dalem Setra Batununggul, Kecamatan Nusa Penida, Klungkung, menggelar apel bendera di pantai wilayah setempat, Sabtu (13/8) sore.
Topik Pilihan
-
-
-
Denpasar 06 Nov 2024 KLH Minta Sisihkan Dana Desa untuk Sampah
-
-
-
Tabanan 04 Nov 2024 BPBD Minta Tambah Dana Bencana Rp 1 Miliar
-
-
Jembrana 04 Nov 2024 Pipa Bocor Picu Banjir di Pasar Negara
-
Berita Foto
Produksi Beras pada tahun 2024 di Bali
Pertunjukan Balet Internasional
Pentas Budaya Literasi Kota Denpasar 2024
Nusa Ning Nusa
Indonesia Emas, Seperti Apa?
Chaturvarṇyaṁ mayā sṛṣṭaṁ guṇa-karma vibhāgaśaḥ; tasyā kartāraṁ api māṁ viddhi akartāraṁavyayaṁ.(Bhagavad Gita 4.13)