Tag: Penipuan
SINGARAJA, NusaBali - Seorang pemilik toko grosir di Banjar Dinas Bale Agung, Desa Kerobokan, Kecamatan Sawan, Buleleng, berinisial AAANP, 34, menjadi korban penipuan dengan modus bilyat giro atau cek kosong.
Beberapa tempat sempat didatangi petugas, namun terduga pelaku tidak berhasil ditemukan.
DENPASAR, NusaBali - Sidang kasus penipuan dan penggelapan yang melibatkan oknum dokter gigi, Desak Made Maharyani, 43, kembali digelar di Pengadilan Negeri Denpasar pada Selasa (29/10) dengan agenda pembuktian dan keterangan saksi.
Petugas sempat mendatangi salah satu rumah yang ada di wilayah Ubud, Gianyar petugas hanya menjumpai anak dari Ni Wayan P. Namun, Ni Wayan P sudah sejak lama tidak pulang ke rumah.
Uang hasil menguras tabungan kawan sendiri itu digunakan pelaku untuk main judi online
Korban mengalami kerugian material bervariasi. Korban pertama Rp 155 juta, korban kedua Rp 110 juta, korban ketiga Rp 190 juta dan korban keempat Rp 75 juta. Total 530 juta.
DENPASAR, NusaBali - Seorang pria yang kesehariannya bekerja sebagai buruh proyek diketahui bernama Nurwahid, 46 berhasil menipu Suharto hingga mengalami kerugian Rp 217.270.000.
DENPASAR, NusaBali - Kasus dugaan penipuan dan penggelapan dengan modus menyewakan villa bermasalah yang melibatkan oknum dokter gigi Desak Made Maharyani, 43, kembali dilanjutkan di Pengadilan Negeri (PN) Denpasar dengan agenda pembuktian dan pemeriksaan saksi, pada Kamis (10/10) sore.
DENPASAR, NusaBali - Oknum dokter gigi bernama Desak Made Maharyani, 43, terancam 4 tahun bui. Dalam sidang dengan agenda pembacaan dakwaan di Pengadilan Negeri (PN) Denpasar, pada Selasa (1/10) sore, terdakwa Maharyani didakwa melakukan penipuan dan penggelapan dengan modus menyewakan villa bermasalah.
JAKARTA, NusaBali - Direktorat Jenderal Pajak (DJP) menemukan modus baru penipuan yang mengatasnamakan pegawai DJP.
DENPASAR, NusaBali - Oknum Pegawai Negeri Sipil (PNS) di RSUD Bali Mandara, Zuriyatun Faizah, 56, dijatuhi hukuman 1 tahun 4 bulan (16 bulan) oleh majelis hakim PN Denpasar pada Kamis (19/9).
SINGARAJA, NusaBali - Kasus penipuan dengan modus mencatut nama Kapolsek Kota Singaraja, Kompol Made Agus Dwi rupanya direspon serius oleh aparat kepolisian.
Pemilik toko menyetujui permintaan tersebut dan mentransfer uang sebesar Rp 10 juta ke rekening yang diberikan pelaku.
DENPASAR, NusaBali - Seorang investor asal Amerika Serikat, Scott Bennett Trout, 61, korban penipuan Rp 13 miliar mempertanyakan perkembangan penyelidikan atas laporannya di Polda Bali pada Juni 2023 silam.
Sembilan oknum anggota Polri dipecat karena terlibat kasus penipuan, pencurian, narkoba hingga kekerasan dan pelecehan seksual.
MANGUPURA, NusaBali - Tiga terduga pelaku penipuan dan penggelapan kendaraan berinisial MR, ZA, dan SH ditangkap aparat Polsek Kuta Utara, pada Jumat (9/8) sekitar pukul 01.00 Wita.
JAKARTA, NusaBali.com — Perusahaan teknologi Google menanggapi kasus pemalsuan data yang terjadi pada profil Google Bisnis sejumlah hotel di Indonesia. Melalui pernyataan resminya di platform media sosial X, Selasa (13/8/2024), Google mengonfirmasi adanya masalah ini dan menyatakan sedang bekerja untuk menangani serta memulihkan informasi yang terdampak.
Terdakwa Jois melakukan aksi penipuan karena demi membayar hutang pribadi serta memenuhi kebutuhan hidupnya
DENPASAR, NusaBali - Wayan Janta, 56, seorang kontraktor asal Banjar Baler Pasar, Desa Darmasaba, Abiansemal, Badung, menjalani persidangan di Pengadilan Negeri (PN) Denpasar, pada Selasa (16/7) atas kasus penipuan cek kosong yang merugikan korbannya hingga Rp 100 juta lebih.
Topik Pilihan
-
Denpasar 24 Dec 2024 Polisi Perketat Pengamanan Pintu Masuk Bali
-
-
-
-
Buleleng 23 Dec 2024 137 Personel Dikerahkan Amankan Nataru
-
-
Denpasar 23 Dec 2024 Denpasar Dikepung Belasan Bencana Alam
-
Denpasar 23 Dec 2024 Bapenda Denpasar: Tak Ada Kenaikan PKB
-
Berita Foto
Misa Malam Natal di Canggu
Ruang Berwirausaha bagi UMKM Disabilitas
Nusa Ning Nusa
Melancip Pemahaman ‘Nandurin Karang Awak’
DI sela-sela kemerosotan karakter, seperti ketekunan, ketahanan, dan kemandirian di kalangan generasi muda Bali, filosofi ‘nandurin karang awak’ dapat dijadikan titik bermula pembelajaran bermakna.