Tag: PMI
SINGARAJA, NusaBali - Polisi nampaknya masih kesulitan mengungkap kasus dugaan tindak pidana perdagangan orang (TPPO) yang menimpa dua orang warga Buleleng.
DENPASAR, NusaBali - Sebanyak 280 orang datang untuk donor darah secara sukarela yang digelar Bidang Hubungan Masyarakat (Bidhumas) Polda Bali, Selasa (29/10) pagi.
Juartawan mewanti-wanti kepada para calon pekerja migran agar tidak mudah tergiur iming-iming keberangkatan cepat menggunakan visa liburan.
TABANAN, NusaBali - Antusias masyarakat Tabanan untuk bekerja ke luar negeri makin tinggi. Karena peluang kerja di luar negeri lebih banyak dan gaji yang berlipat-lipat hingga menjadi pejuang devisa.
SINGARAJA, NusaBali - Pemerintah Kabupaten Buleleng diminta untuk memperkuat kerjasama dengan agen pengiriman Pekerja Migran Indonesia (PMI).
GIANYAR, NusaBali - Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Gianyar menggelar Jumpa Bakti Gembira (Jumbara) X di Lapangan Bata Anyar, Desa Bedulu, Kecamatan Blahbatuh, 19-23 Juni 2024. Kegiatan ini diikuti ratusan siswa ekstra kurikuler PMR Madya tingkat SMP dan PMR Wira tingkat SMA. Jumbara X PMI Gianyar dengan tema Mewujudkan Relawan PMR Berkarakter Pancasila.
AMLAPURA, NusaBali - Sejumlah sekolah dan lembaga swasta yang konsisten menggelar donor darah dalam setiap peringatan ulang tahun, mendapatkan apresiasi dari PMI Karangasem. Karena pihak sekolah dan lembaga swasta ini dinilai telah melakukan aksi nyata bidang kemanusiaan.
BANGLI, NusaBali - Kabupaten Bangli dilanda hujan deras pada Selasa (5/3), hingga memicu bencana alam di sejumlah titik. Bencana yang terjadi yakni tanah longsor dan pohon tumbang.
LISBON, NusaBali.com - Kabar gembira bagi para pekerja di bidang hospitality (perhotelan, restoran, dan kafe) di Bali! Asosiasi Pemilik Hotel, Restoran, dan Kafe Portugal (AHRESP) membuka peluang emas bagi tenaga kerja terampil dari Indonesia untuk mengisi 50.000 lowongan yang tersedia di negara mereka.
DENPASAR, NusaBali - Pekerja Migran Indonesia (PMI) asal Bali, Agus Listianingsih, 49, yang sejak tahun lalu mengalami koma di Polandia, akhirnya bisa kembali ke Tanah Air.
GIANYAR, NusaBali - Komunitas Sosial Teman Parta akan menggelar donor darah pada tanggal 20 Januari 2024 mendatang. Mereka menargetkan mendapatkan 500 kantong darah.
GIANYAR, NusaBali - Puluhan siswa Sekolah Dasar (SD) adu kepintaran dalam Lomba Cerdas Cermat (LCC) Tingkat Mula PMI Kabupaten Gianyar di Gedung PLUT-KUMKM Desa Bedulu, Kecamatan Blahbatuh, Jumat (29/12). LCC sebagai langkah awal meningkatkan minat siswa SD mengikuti kegiatan kepalangmerahan. PMI Gianyar menargetkan Tahun 2024 nanti seluruh SD memiliki ekstrakurikuler PMR.
Topik Pilihan
-
-
-
-
Jembrana 01 Nov 2024 802 Pendaftar PPPK, 799 Penuhi Syarat
-
-
Denpasar 01 Nov 2024 Denpasar Terendam Banjir
-
-
Badung 01 Nov 2024 Curi Tas, Pemuda Maroko Dideportasi
-
Buleleng 31 Oct 2024 Kasus Terbakarnya Lahan di Sumberklampok
Berita Foto
Pentas Budaya Literasi Kota Denpasar 2024
Festival Banjar Budaya di Bali
Presiden Anyar, Ganti Foto
Hari Ekonomi Kreatif Nasional 2024
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: PR Pemimpin Bali ke Depan
Rājan dharmaṃ ca arthaṃ ca kāmaṃ ca rakṣati. (Manavadharmasastra, 7.5)