Tag: Oknum Dewan
DENPASAR, NusaBali.com - Ombudsman RI Perwakilan Provinsi Bali menerima informasi lapangan soal keterlibatan dan intervensi oknum anggota dewan yang menitipkan siswa selama pelaksanaan Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Tahun Pelajaran 2023/2024.
SEMARAPURA, NusaBali
Anggota DPRD Klungkung, I Nyoman Mujana,55, kembali dilaporkan ke Polres Klungkung atas dugaan menggunakan ijazah palsu untuk maju tarung di Pileg 2019.
GIANYAR, NusaBali
Oknum anggota DPRD Gianyar dari Fraksi Demokrat akhirnya melunasi utangnya kepada staf di Sekretariat DPRD Kota Mataram, Nusa Tenggara Barat (NTB), Rabu (24/11) sekitar pukul 10.00 Wita.
GIANYAR, NusaBali
Pelaporan salah seorang oknum anggota DPRD Gianyar dari Fraksi Demokrat ke Badan Kehormatan (BK) membuat Ketua Organisasi Kaderisasi dan Keanggotaan (OKK) DPD Demokrat Bali, Ketut Ridet angkat bicara.
DENPASAR, NusaBali
Kinerja dan citra anggota DPRD Bali ternyata tidak hanya diganggu Pandemi Covid-19.
Terdakwa dr Irfana terbukti bersalah melakukan tindak pidana penipuan yang mengakibatkan korban yang juga dokter mengalami kerugian Rp 1,5 miliar.
Jajaran Fraksi PDIP DPRD Jembrana laporkan pemilik akun Facebook (FB) De Parta ke Mapolda Bali, Jalan WR Supratman Denpasar, Rabu (18/1).
Pihak Inspektorat Jembrana sedang menyiapkan rekomendasi sanksi untuk terduga selingkuhan Ketua Fraksi Hanura DPRD Jembrana I Komang Adiyasa, 40, yakni Ni Luh PY, 39, yang merupakan tenaga kontrak di RSUD Negara.
Inilah risiko susulan yang harus diterima Ketua Fraksi Hanura DPRD Jembrana, I Komang Adiyasa, 39, atas dugaan selingkuh dengan Ni Luh PY, 40, perempuan bersuami yang tenaga kontrak di RSUD Negara.
Belasan krama Banjar Pakraman Sila Kerthi, Desa Pakraman Baler Bale Agung, Kecamatan Negara, Jembrana, mendatangi kediaman Bendesa Adat Baler Bale Agung, Nengah Subagia, Kamis (5/1).
Jajaran Badan Kehormatan (BK) DPRD Jembrana gerak cepat dalam menelusuri dugaan skandal perselingkuhan Ketua Fraksi Hanura, I Komang Adiyasa, 39, dengan Ni Luh PY, 40, perempuan bersuami yang bekerja sebagai tenaga honorer di RSUD Negara.
Inilah konsekuensi yang harus diterima anggota Fraksi Hanura DPRD Jembrana, I Komang Adiyasa, atas dugaan selingkuhi istri orang hingga digerebek polisi di sebuah hotel melati.
Topik Pilihan
-
Buleleng 28 Dec 2024 Penghujung Tahun Harga Cabai Mulai Naik
-
Jembrana 28 Dec 2024 Libur Natal, 206.016 Penumpang Menuju Bali
-
Tabanan 28 Dec 2024 Tangkap Tujuh Pengedar, Sita 176 Gram Shabu
-
-
Denpasar 27 Dec 2024 311 Narapidana di Bali Dapat Remisi Natal
-
-
-
-
Berita Foto
Pergerakan wisatawan di Pelabuhan Sanur
Tolak PPN Naik
Promosi Produk Ekraf di Denfest
Misa Malam Natal di Canggu
Ruang Berwirausaha bagi UMKM Disabilitas
Nusa Ning Nusa
Melancip Pemahaman ‘Nandurin Karang Awak’
DI sela-sela kemerosotan karakter, seperti ketekunan, ketahanan, dan kemandirian di kalangan generasi muda Bali, filosofi ‘nandurin karang awak’ dapat dijadikan titik bermula pembelajaran bermakna.