Tag: BPBD Klungkung
Rumah milik I Komang Budiana,43, di Dusun Takedan, Desa Selat, Kecamatan/Kabupaten Klungkung, hancur ditimpa longsor senderan pondasi rumah.
Debit air Tukad Unda, Klungkung, menurun sejak seminggu lalu.
Bupati Klungkung I Nyoman Suwirta didampingi Wakil Bupati Klungkung I Made Kasta dan Sekda Klungkung Gede Putu Winastra, meninjau para pengungsi di GOR Swecapura Gelgel Klungkung, pada Jumat (22/9).
Menyikapi bencana yang terjadi belakangan ini, Bupati Klungkung I Nyoman Suwirta mengumpulkan dinas terkait.
Sebagian warga dari Desa Sebudi, Kecamatan Selat, Karangasem tadi malam ngungsi ke Mapolres Klungkung
Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Klungkung mencatat 13 desa/kelurahan di Gumi Serombotan yang dinyatakan rawan disapu lahar, jika terjadi bencana Gunung Agung meletus seperti tahun 1963.
Sebuah dapur milik I Dewa Made Adnyana,54, di Dusun Pekandelan, Desa Nyalian, Kecamatan Banjarangkan, Klungkung, hangus terbakar, Senin (18/9) sore.
Sebuah pohon beringin dengan tinggi sekitar 30 meter, di jalan raya Banjar Metulis, Desa Dawan Kaler, Kecamatan Dawan, Klungkung, roboh, Kamis (7/9) sore.
Pemprov Bali sudah memasang sambungan pipa dari salah satu sumber air untuk masyarakat di Desa Sekartaji pada tahun 2012. Namun sampai saat ini airnya belum mengucur.
Sebuah restoran milik I Made Bandesa, 40, Sekretaris Desa (Sekdes) Desa Jungutbatu, Kecamatan Nusa Penida, Klungkung, terbakar, Minggu (27/8) dinihari.
Kobaran api di bukit Dusun Klingking, Desa Bunga Mekar, Kecamatan Nusa Penida, Klungkung, Minggu (20/8) sore-malam, akhirnya padam dengan sendirinya, Senin (21/8) dini hari sekitar pukul 01.30 Wita.
Jajaran Polres Klungkung memperketat pengamanan di kawasan pantai saat Hari Banyupinaruh, Redite Paing Sinta, Minggu (20/8).
Kebakaran lahan terjadi di perbukitan, Dusun Klingking, Desa Bunga Mekar, Kecamatan Nusa Penida, Klungkung, Minggu (20/8) sore.
Barang dagangan para pemilik kios berupa kain endek dan kain songket tidak bisa diselamatkan.
Puluhan warga di wilayah Bukit Tengah, Desa Pesinggahan, Kecamatan Dawan, Klungkung, selama ini mengandalkan pasokan air bantuan dari pemerintah dan air hujan.
Sebuah pohon beringin tua di areal Pura Puseh, Desa Pakraman Pikat, Kecamatan Dawan, Klungkung, tumbang, Jumat (11/8) sore.
Tiga wisatawan asing nyaris tewas tenggelam saat menangkap ikan dengan cara memanah di Pantai Atuh, Banjar Pelilit, Desa Pejukutan, Kecamatan Nusa Penida, Klungkung, Selasa (8/8) sore.
Sebuah perahu pengangkut barang digulung ombak ketika hendak berlayar dari Pelabuhan Tradisional Mongalan, Desa Kusamba, Kecamatan Dawan, Klungkung, Kamis (3/8) sore.
Siswa dan guru di SLB Negeri 1 Semarapura, Klungkung dikagetkan munculnya percikan api pada sebuah pohon dapdap di areal sekolah.
Warga Desa Selat, Kecamatan/Kabupaten Klungkung, digegerkan penemuan mayat di areal persawahan Subak Gembalan, desa setempat, Selasa (18/7) siang.
Topik Pilihan
-
-
-
Denpasar 03 Jan 2025 Pemkot Rancang Pembangunan SJUT
-
Denpasar 03 Jan 2025 Digelontor Rp 40 Miliar untuk 27 Ruang Kelas
-
-
-
-
-
Berita Foto
Diskon Tarif Listrik
Perayaan Tahun Baru 2025 di Pantai Mertasari
Penyebrangan Ketapang-Gilimanuk
Nusa Ning Nusa
Nasib Sedih Tanah-tanah Bali
BELAKANGAN semakin banyak masalah menimpa Bali. Paling sering mendapat sorotan adalah perkembangan pariwisata yang begitu pesat tak terbendung, karena memang kesannya dibiarkan los.