Tag: Erwin Soeriadimadja
Inflasi Bali tetap terjaga karena hasil dari terus berlanjutnya kolaborasi, inovasi, dan sinergi Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID), baik di tingkat provinsi Bali maupun kota/kabupaten.
DENPASAR, NusaBali - Kepala Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Bali, Erwin Soeriadimadja menyampaikan kinerja penjualan eceran di Provinsi Bali pada Juni 2024 meningkat dibandingkan bulan sebelumnya(Mei).
DENPASAR,NusaBali - Perluasan digitalisasi sistem pembayaran di Indonesia, khususnya di Provinsi Bali terus menunjukkan perkembangan positif. Hal tersebut ditandai dengan peningkatan penggunaan Quick Response Code Indonesia Standard (QRIS) untuk transaksi (pembayaran).
Faktor risiko inflasi lainnya kenaikan harga minyak kelapa sawit global
DENPASAR, NusaBali - Harga properti residensial di pasar primer (saat pertama kali rumah diperjual-belikan) mengalami peningkatan. Peningkatan harga properti residensial tercermin dari perkembangan Indeks Harga Properti Residensial (IHPR) triwulan I 2024 tumbuh sebesar 1,48% (yoy) dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnya.
DENPASAR, NusaBali - Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Bali turut bangga Bali menjadi tuan rumah perhelatan World Water Forum (WWF) ke-10 tahun 2024 yang digelar pada 18-25 Mei 2024.
DENPASAR, NusaBali - Keyakinan konsumen terhadap kondisi ekonomi Bali semakin membaik. Indikasinya Survei Konsumen Bank Indonesia (BI) pada April 2024, yang menunjukkan keyakinan konsumen terhadap kondisi ekonomi Bali meningkat. Hasil survei BI: Indeks Keyakinan Konsumen (IKK) Provinsi Bali di bulan April 2024 tercatat sebesar 144,5 meningkat dibandingkan periode Maret 2024 yang tercatat 142,0 dan tetap terjaga pada area optimis (indeks > 100).
DENPASAR, NusaBali - Kantor Perwakilan Bank Indonesia (BI) Provinsi Bali terus mendorong akselerasi ekosistem ekonomi keuangan digital. Salah satunya melalui penyelenggaraan Bali Digital Innovation Festival /Baligivition) 2024. Kepala Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Bali, Erwin Soeriadimadja menyampaikan Rabu (24/4).
DENPASAR, NusaBali - Kepala Perwakilan Bank Indonesia (KPwBI) Provinsi Bali Erwin Soeriadimadja mengajak untuk mewaspadai risiko inflasi pada April 2024. Risiko inflasi bersumber dari kenaikan permintaan makanan jadi dan pakaian pada Ramadhan dan Idul Fitri.
DENPASAR, NusaBali - Kinerja penjualan eceran di Provinsi Bali pada Februari 2024 stabil dibandingkan bulan sebelumnya.
Selain bisa menukarkan uang pecahan, masyarakat juga bisa tukar uang lusuh
DENPASAR, NusaBali - Bank Indonesia Kantor Perwakilan Provinsi Bali menyatakan perlu akselerasi pembangunan akses transportasi massal seperti Lintas Rel Terpadu (LRT) untuk meningkatkan kenyamanan fasilitas wisatawan dalam jangka panjang.
DENPASAR, NusaBali - Ekonomi Bali pada triwulan IV 2023 tumbuh menguat 5,86 persen (yoy). Pertumbuhan tersebut lebih tinggi dari triwulan sebelumnya sebesar 5,36 persen. Tingkat pertumbuhan ekonomi Bali juga lebih tinggi dibandingkan nasional yang tumbuh sebesar 5,04 persen (yoy).
DENPASAR, NusaBali - Kepala Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Bali (KPwBI Bali) Erwin Soeriadimadja menyatakan secara tahunan, inflasi Provinsi Bali pada Februari sebesar 2,98% (yoy). Hal itu sedikit lebih tinggi dibandingkan inflasi nasional sebesar 2,75% (yoy)
DENPASAR, NusaBali - Jelang Hari Raya Galungan dan Kuningan keyakinan konsumen terhadap ekonomi Bali tetap terjaga. Hal tersebut tercermin dari Indeks Keyakinan Konsumen (IKK) Provinsi Bali di bulan Januari 2024 yang tercatat sebesar 138,6, tetap terjaga pada area optimis (indeks > 100), meskipun terjadi sedikit perlambatan dibandingkan Desember 2023 yang tercatat sebesar 141,1.
Inovasi untuk perkuat daya tarik trade, tourism dan investmen di Bali
DENPASAR, NusaBali.com - Kantor Perwakilan Bank Indonesia (BI) Provinsi Bali bersama Pemerintah Provinsi (Pemprov) Bali meluncurkan regional investor relation unit (RIRU) dalam bentuk media digital yang menyediakan informasi akurat perekomian Bali bagi penanam modal global.
Volume transaksi QRIS juga meningkat 141 persen, dari 16 juta transaksi pada Januari-November 2022 menjadi 38,6 juta pada Januari-November 2023.
DENPASAR, NusaBali –Kebutuhan uang di Provinsi Bali tahun 2023 mencapai Rp13,7 triliun. Jumlah tersebut meningkat 7,1 persen (yoy) dibanding tahun 2022, dimana kebutuhan uang di Bali tercatat Rp12,8 triliun.
Topik Pilihan
-
Denpasar 26 Dec 2024 RSJ Bali Jadi RS Manah Shanti Mahottama
-
Badung 26 Dec 2024 Bandara Ngurah Rai Operasikan 60 Autogate
-
-
-
Denpasar 24 Dec 2024 Kurir Narkoba Jaringan Rusia Diringkus
-
Denpasar 24 Dec 2024 Polisi Perketat Pengamanan Pintu Masuk Bali
-
-
-
Berita Foto
Misa Malam Natal di Canggu
Ruang Berwirausaha bagi UMKM Disabilitas
Nusa Ning Nusa
Melancip Pemahaman ‘Nandurin Karang Awak’
DI sela-sela kemerosotan karakter, seperti ketekunan, ketahanan, dan kemandirian di kalangan generasi muda Bali, filosofi ‘nandurin karang awak’ dapat dijadikan titik bermula pembelajaran bermakna.