Tag: Krama Desa
TABANAN, NusaBali - Jelang Hari Raya Galungan, Rabu (25/9), krama Desa Pandak Gede, Kecamatan Kediri, Tabanan, bersiap nampah kebo (sembelih kerbau). Ada enam ekor kerbau yang akan disembelih untuk melestarikan tradisi budaya di desa setempat.
GIANYAR, NusaBali - Krama Desa Adat Keramas, Kecamatan Blahbatuh, Gianyar menggelar upacara Rsi Gana, Melaspas Agung, dan Nubung Padagingan di Pura Puseh dan Pura Desa pada Wrespati Umanis Dungulan, (Manis Galungan), Kamis (29/2). Upacara ini digelar serangkaian karya mamungkah, mapadudusan, tawur agung, manawa ratna, ngusaba desa ngusaba nini di Pura Puseh dan Pura Desa, Desa Adat Keramas.
AMLAPURA, NusaBali - Desa Adat Duda, Kecamatan Selat, Karangasem menggelar Festival Sabha Yowana I Tahun 2024. Kegiatan ini dimeriahkan sejumlah bintang tamu penyanyi Pop Bali. Ada juga lomba – lomba melibatkan krama se-Desa Adat Duda dari 27 banjar adat.
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 19 Nov 2024 Kadek Arel Ingin ke Piala Dunia U-20
-
Bangli 19 Nov 2024 Bawaslu Atensi Potensi Pelanggaran Masa Tenang
-
-
-
Badung 19 Nov 2024 Pemkab Badung Beri Penghargaan kepada NusaBali
-
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
Orang Bali Berdebat
BERDEBAT itu bersilat kata berbekal ilmu, bukan sembarang ngomong. Kalau debat tak bermutu, sekadar guyonan, itu debat kusir namanya. Kadang yang diomongkan itu mengambang, berputar-putar, itu ke itu saja.