Tag: Partai Golkar
Bagi Ridwan, Munaslub tidak haram. Melainkan halal, karena untuk mengubah keputusan Munas adalah melalui Munaslub.
DENPASAR, NusaBali - Fraksi Partai PDI Perjuangan, Partai Gerindra, Partai Golkar, Partai Demokrat, dan Fraksi NasDem-PSI-Hanura di DPRD Provinsi Bali dengan solid menyatakan sangat mendukung gagasan visioner Gubernur Bali Wayan Koster yang memikirkan Bali dengan arah dan strategi yang jelas, terukur, dan berdimensi jangka panjang sampai 100 tahun ke depan.
SEMARAPURA, NusaBali - Sekretaris DPD II Golkar Klungkung, I Dewa Gede Dwi Mahayana Putra Nida alias Dewa Wiwin,36, terlibat adu jotos dengan sesama kader Golkar yang juga bakal calon anggota legislatif (Bacaleg) dari Dapil Kecamatan Banjarangkan di Kantor Sekretariat DPD II Golkar Klungkung, Senin (10/7) sore. Akibatnya keduanya mengalami luka-luka.
SINGARAJA, NusaBali - Kepastian pencalonan Nyoman Gede Wandira Adi salah satu kader militan Golkar Buleleng akhirnya ditentukan saat detik-detik terakhir pengajuan perbaikan dokumen persyaratan Bakal Calon Legislatif (Bacaleg) di KPU Buleleng, Minggu (9/7) malam.
JAKARTA, NusaBali - Ketua DPP Partai Golkar Dave Laksono mengungkapkan kedekatan partainya dengan Ketum Partai Gerindra Prabowo Subianto. Tak menutup komunikasi dengan bakal capres 2024 lainnya, Dave mengatakan Golkar akan menentukan sikap soal Pilpres 2024 pada Agustus nanti.
GIANYAR, NusaBali - Ketua Pemenangan Pemilu/Korwil (Koordinator Wilayah) Bali, NTB, NTT DPP Golkar, Gede Sumarjaya Linggih alias Demer menawarkan putra almarhum Tjokorda Gede Budi Suryawan (CBS), yakni Tjokorda Gede Tejakusuma gabung ke Partai Golkar.
JAKARTA, NusaBali - Partai Golkar bersama Partai Amanat Nasional (PAN) akan membahas tawaran yang diajukan PDI Perjuangan kepada PAN tentang pengusungan Ganjar Pranowo sebagai bakal calon presiden pada Pemilu 2024.
JAKARTA, NusaBali - Airlangga menyatakan masih ada peluang berpasangan dengan Ketua Umum Partai Amanat Nasional (PAN) Zulkifli Hasan (Zulhas), sebagai calon presiden dan wakil presiden pada Pemilu 2024.
JAKARTA, NusaBali - Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto menyatakan hasil Rapat Kerja Nasional (Rakernas) Partai Golkar memberi mandat kepada ketua umum, untuk menentukan calon presiden dan calon wakil presiden pada Pemilu 2024.
DENPASAR, NusaBali - Politisi senior Anak Agung Ngurah Agung loncat dari Partai Golkar ke Partai NasDem dan memutuskan berlaga sebagai Caleg DPRD Bali daerah pemilihan (dapil) Kota Denpasar di Pemilu 2024.
JAKARTA, NusaBali - Anggota DPR RI dari Fraksi Golkar Gde Sumarjaya Linggih (Demer) dan AA Bagus Adhi Mahendra Putra (Gus Adhi) maju kembali dalam pemilihan legislatif (Pileg) 2024 mendatang.
MANGUPURA, NusaBali - DPD II Golkar Badung menambah ‘amunisi’ untuk memenangkan Pemilu 2024. Sejumlah politisi bergabung ke ‘Beringin’ yang sudah pasti membawa gerbong massa. Hal itu terungkap dalam pendidikan politik dan konsolidasi yang digelar Golkar Badung di Kantor DPD II Golkar Badung, Jalan Raya Penarungan, Kecamatan Mengwi, Minggu (28/5) sore.
JAKARTA, NusaBali - Partai Golkar akan melaksanakan rapat kerja nasional (Rakernas) pada 4–6 Juni 2023. Rakernas tersebut akan digelar di kantor DPP Partai Golkar, Jakarta. Dalam rakernas tersebut tidak akan membahas seputar calon presiden (capres).
JAKARTA, NusaBali - Mantan menteri era Presiden Soeharto dan Presiden Abdurrahman Wahid (Gus Dur), Sarwono Kusumaatmaja, tutup usia di Penang, Malaysia, Jumat (26/5) pada pukul 15.14 waktu setempat. Sarwono Kusumaatmadja juga merupakan Sekretaris Jenderal (Sekjen) Partai Golkar berlatar belakang sipil pertama.
DENPASAR, NusaBali - DPD I Partai Golkar menggarap segala potensi di tahun politik. Partai berlambang Pohon Beringin ini meluncurkan Koperasi Jasa Swadarma Guna Karya Bali dengan target membidik kalangan milenial yang rata-rata pekerja pesiar.
GIANYAR, NusaBali - Cokorda Budi Suryawan,71, mantan Bupati Gianyar periode 1992-2002 saat ini lebih banyak beraktivitas di dalam kediamannya Puri Mahasari, Ubud. CBS demikian Panglingsir Puri ini akrab disapa, cenderung menghindari keriuhan.
DENPASAR, NusaBali - DPD II Golkar Denpasar memasang caleg-caleg kuat dari kalangan keluarga tokoh untuk mempertahankan 8 kursi DPRD Denpasar di Pemilu 2024. Salah satunya dengan mencalonkan I Gede Dwi Purnama Putra,34, putra kedua dari mantan Sekda dan Pejabat Bupati Badung I Wayan Subawa.
Sugawa Korry memilih maju ke DPR RI bersaing dengan dua incumbent Gede Sumarjaya Linggih alias Demer dan AA Bagus Adhi Mahendra Putra.
Wakil Ketua DPD I Golkar Bali, Dewa Made Suamba Negara mengatakan susunan caleg yang akan didaftarkan ke KPU masih menunggu Surat Keputusan DPP.
TABANAN, NusaBali - Srikandi Golkar Tabanan, Ni Made Meliani mendapat kenaikan penugasan di Pemilu 2024. Setelah 3,5 periode mewarnai DPRD Tabanan, kini dia diplot maju ke DPRD Provinsi Bali.
Topik Pilihan
-
-
-
-
-
Denpasar 26 Dec 2024 SPKLU PLN Siap Layani Wisatawan Nataru
-
Denpasar 26 Dec 2024 RSJ Bali Jadi RS Manah Shanti Mahottama
-
Badung 26 Dec 2024 Bandara Ngurah Rai Operasikan 60 Autogate
-
-
Berita Foto
Promosi Produk Ekraf di Denfest
Misa Malam Natal di Canggu
Ruang Berwirausaha bagi UMKM Disabilitas
Nusa Ning Nusa
Melancip Pemahaman ‘Nandurin Karang Awak’
DI sela-sela kemerosotan karakter, seperti ketekunan, ketahanan, dan kemandirian di kalangan generasi muda Bali, filosofi ‘nandurin karang awak’ dapat dijadikan titik bermula pembelajaran bermakna.