Tag: PKB
DENPASAR, NusaBali - Ajang Pesta Kesenian Bali (PKB) XLVI telah ditutup pada, Sabtu (13/7) malam. Kehadiran PKB setiap tahun seakan selalu dinanti, bukan hanya oleh masyarakat Bali tapi juga warga negara asing.
Sejatinya PKB yang identik dengan pelestarian budaya, pertunjukan tari-tarian, gamelan, dan produk seni juga seharusnya mampu melestarikan budaya bersih.
BALI punya seni pertunjukan yang bisa disaksikan di sembarang tempat, di setiap waktu.
DENPASAR, NusaBali - Penjabat (Pj) Gubernur Bali Sang Made Mahendra Jaya menutup perhelatan Pesta Kesenian Bali (PKB) XLVI pada Saniscara Kliwon Watugunung, Sabtu (13/7), bertempat di Panggung Terbuka Ardha Candra, Taman Budaya Provinsi Bali (Art Centre), Denpasar.
Saksikan Pesta Kesenian Bali (PKB) XLVI Tahun 2024, simak jadwal pementasan harian berikut.
Pj Gubernur Mahendra Jaya dan Kadisbud Bali I Gede Arya Sugiartha diajak naik ke panggung untuk berinteraksi dan membagikan hadiah kaos kepada dua penonton
DENPASAR, NusaBali.com - Sanggar Seni Surya Art, Banjar Ketapang, Desa Adat Kedonganan, Kecamatan Kuta menjadi duta Kabupaten Badung dalam Rekasadana (Pergelaran) Topeng Bondres serangkaian Pesta Kesenian Bali (PKB) ke-46 di Kalangan Ayodya, Taman Budaya Bali (Art Center) pada Rabu (10/7) malam.
DENPASAR, NusaBali.com - Kesenian Joged Bumbung menjadi salah satu primadona dalam Pesta Kesenian Bali (PKB). Pagelarannya tak pernah sepi penonton, sebab tarian pergaulan ini cukup atraktif dengan mengajak penonton ikut ngibing. Keseruan ini juga terjadi saat Duta Badung yang diwakili oleh Komunitas Seni Nyenit Nyenir, Banjar Sulangai, Desa Sulangai, Kecamatan Petang tampil mengisi agenda PKB XLVI di Kalangan Madya Mandala, Taman Budaya Bali (Art Center) pada Rabu (10/7).
Saksikan Pesta Kesenian Bali (PKB) XLVI Tahun 2024, simak jadwal pementasan harian berikut.
Saksikan Pesta Kesenian Bali (PKB) XLVI Tahun 2024, simak jadwal pementasan harian berikut.
DENPASAR, NusaBali - Pementasan kesenian Ukraina menjadi salah satu pertunjukan menarik pada ajang Bali World Cultural Celebration (BWCC) serangkaian Pesta Kesenian Bali (PKB) XLVI, Selasa (9/7) malam.
Saksikan Pesta Kesenian Bali (PKB) XLVI Tahun 2024, simak jadwal pementasan harian berikut.
BBPOM di Denpasar menemukan makanan yang dilarang, yakni chiki ngebul dan latteo, saat melakukan sidak di lapak kuliner pergelaran PKB XLVI.
Saksikan Pesta Kesenian Bali (PKB) XLVI Tahun 2024, simak jadwal pementasan harian berikut.
SINGARAJA, NusaBali - Beragam busana adat khas Buleleng ditampilkan di Pesta Kesenian Bali (PKB) ke-44, pada Pesona Utsawa Busana Adat di Gedung Ksirarnawa Denpasar, Sabtu (6/7) malam. Kabupaten Buleleng melalui Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) menampilkan busana adat pengantin, hingga pakaian rejang Desa Pedawa yang tidak dapat ditemui di daerah lain.
Topik Pilihan
-
Denpasar 26 Dec 2024 RSJ Bali Jadi RS Manah Shanti Mahottama
-
Badung 26 Dec 2024 Bandara Ngurah Rai Operasikan 60 Autogate
-
-
-
Denpasar 24 Dec 2024 Kurir Narkoba Jaringan Rusia Diringkus
-
Denpasar 24 Dec 2024 Polisi Perketat Pengamanan Pintu Masuk Bali
-
-
-
Berita Foto
Misa Malam Natal di Canggu
Ruang Berwirausaha bagi UMKM Disabilitas
Nusa Ning Nusa
Melancip Pemahaman ‘Nandurin Karang Awak’
DI sela-sela kemerosotan karakter, seperti ketekunan, ketahanan, dan kemandirian di kalangan generasi muda Bali, filosofi ‘nandurin karang awak’ dapat dijadikan titik bermula pembelajaran bermakna.