Tag: Protes
GIANYAR, NusaBali
Pedagang Pasar Seni Guwang, Desa Guwang, Kecamatan Sukawati, Gianyar, berharap kedatangan Wakil Presiden KH Ma'ruf Amin, bisa berdampak terhadap pariwisata Bali.
Aksi Ngelawang Barong mirip pentas sendratari itu menjadi tontonan menarik warga dan petugas pengaman.
NEGARA, NusaBali
Sejumlah warga Banjar Tengah, Desa Yehkuning, Kecamatan/Kabupaten Jembrana, mengeluhkan serbuan lalat.
DENPASAR, NusaBali
Komite III DPD RI menyoroti kinerja dan koordinasi Badan Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI) Wilayah Bali Anggota Komite III DPD RI Dapil Bali, AA Gde Agung, terang-terangan tuding pimpinan BP2MI Wilayah Bali mangkir diajak rapat membahas soal Pekerja Migran Indonesia (PMI) asal Bali di musim pandemi Covid-19.
Menurut pedagang, lokasi parkir Pasar Amlapura Barat tersembunyi, jarang diketahui masyarakat.
MANGUPURA, NusaBali
Penghalangan peliputan pendeportasian WNA Amerika, Heather Lois Mack, 26, oleh petugas Rumah Detensi Imigrasi (Rudenim) Denpasar berbuntut panjang.
Pedagang bentangkan spanduk bertuliskan keresahan mereka jika lokasi yang kini ditempati sebagai lokasi jualan kembali difungsikan jadi terminal.
Portal dipasang di tengah jembatan agar truk sarat muatan tidak melintas di jalan beton. Jalan beton berstatus jalan desa tersebut dibangun secara swadaya oleh krama subak.
GIANYAR, NusaBali
Rencana pembangunan Tempat Pengolahan Sampah Reuse Reduse Recycle (TPS 3R) di wilayah Subak Rapuan, Banjar Tarukan, Desa Mas, Kecamatan Ubud, Gianyar menuai penolakan dari warga setempat.
Meskipun para bendesa setahun belum menerima insentif, Sudibya yang kader PDIP ini mengapresiasi komitmen bupati.
Desa Adat Kuta tidak ingin uji coba pembukaan pantai justru kebablasan dan malah menimbulkan klaster baru Covid-19, sehingga merugikan Kuta dan pariwisata secara umum.
Kadisdikpora membenarkan jika pelaksanaan sesi II tertunda dua jam. Hal itu dikarenakan ada kendala listrik.
Pemdes Giri Emas beserta tokoh masyarakat keberatan lahan dipakai BPOM. Mereka minta pemerintah mendirikan SD.
AMLAPURA, NusaBali
Pemerintah Desa Seraya Timur, Kecamatan/Kabupaten Karangasem menggelar rekrutmen calon anggota Badan Permusyawatan Desa (BPD).
Daftar penerima BPUM yang dikeluarkan berbeda dengan data penerima bantuan yang terdaftar di bank. Akibatnya, sejumlah ibu-ibu tak bisa mencairkan bantuan pemerintah sebesar Rp 1.200.000.
Sesuai surat edaran MDA Bali, batas maksimal menggelar mediasi sebanyak 6 kali.
MANGUPURA, NusaBali
Setelah melakukan penandaan tiang Internet Service Provider (ISP), Selasa (7/09), Desa Kutuh bersama pemilik tiang akan segera menata tiang yang berada di Jalan Dharma Wangsa, Desa Kutuh, Kecamatan Kuta Selatan.
Saking banyaknya krama, personal Polres Gianyar sampai melakukan pengalihan arus lalulintas guna menghindari kemacetan.
Baga Desa Adat Serangan Nyoman Nada menyatakan akan gelar rapat dengan prajuru dan tokoh di Serangan untuk menampung aspirasi yang belum terakomodir.
DENPASAR, NusaBali.com – Dipasangnya portal berbayar untuk akses keluar-masuk Pulau Serangan yang meresahkan warga Desa Adat Serangan Denpasar Selatan, memicu aksi unjuk rasa pada Kamis (2/9/2021) pagi.
Topik Pilihan
-
-
-
Denpasar 06 Nov 2024 KLH Minta Sisihkan Dana Desa untuk Sampah
-
-
-
Tabanan 04 Nov 2024 BPBD Minta Tambah Dana Bencana Rp 1 Miliar
-
-
Jembrana 04 Nov 2024 Pipa Bocor Picu Banjir di Pasar Negara
-
Berita Foto
Pertunjukan Balet Internasional
Pentas Budaya Literasi Kota Denpasar 2024
Festival Banjar Budaya di Bali
Nusa Ning Nusa
Indonesia Emas, Seperti Apa?
Chaturvarṇyaṁ mayā sṛṣṭaṁ guṇa-karma vibhāgaśaḥ; tasyā kartāraṁ api māṁ viddhi akartāraṁavyayaṁ.(Bhagavad Gita 4.13)