Tag: Remisi
NEGARA, NusaBali
Sebanyak 33 orang narapidana (napi) Rumah Tahanan (Rutan) Kelas II B Negara, Kelurahan Baler Bale Agung, Kecamatan Negara, Jembrana, mendapat remisi khusus Hari Raya Idul Fitri 144 Hijriah.
MANGUPURA, NusaBali
Sebanyak 899 narapidana (napi) yang mendekam di sejumlah Lembaga Pemasyarakatan (LP) dan Rumah Tahanan (Rutan) di Bali mendapat remisi Hari Raya Idul Fitri.
SINGARAJA, NusaBali
Lapas Kelas IIB Singaraja mengusulkan sebanyak 27 Warga Binaan (WB) atau narapida sebagai penerima remisi atau pemotongan masa tahanan hari raya Idul Fitri 1443 H/2022 M.
NEGARA, NusaBali
Sebanyak 24 orang narapidana (napi) di Rutan Kelas II B Negara, menerima remisi bertalian Hari Raya Nyepi tahun 2022.
MANGUPURA, NusaBali
Sebanyak 763 Warga Binaan beragama Hindu di Lembaga Pemasyarakatan dan Rumah Tahanan Negara di Pulau Dewata menerima Remisi Khusus Nyepi Tahun 2022 yang bertepatan dengan Hari Raya Nyepi Tahun Baru Caka 1944.
SINGARAJA, NusaBali
Mantan Kepala Dinas Pariwisata Kabupaten Buleleng yang menjadi terpidana kasus korupsi dana Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN) Pariwisata Buleleng, Made Sudama Diana, tidak diajukan untuk menerima remisi khusus pada Hari Raya Nyepi Tahun Baru Caka 1944/2022.
TABANAN, NusaBali
Tujuh narapidana (napi) umat Nasrani di Lapas Kelas II B Tabanan mendapat remisi.
SINGARAJA, NusaBali
Sebanyak 6 orang narapidana atau Warga Binaan (WB) Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Singaraja khusus yang beragama Kristen mendapatkan remisi khusus (pengurangan masa penahanan hukuman pidana penjara), dalam perayaan hari raya Natal pada Sabtu (25/12).
Sebanyak 26 WNA mendapat remisi Natal. Rinciannya, 14 orang di LP Kelas IIA Kerobokan, 5 orang di LP Perempuan Kerobokan, 1 orang LP Singaraja, dan 6 orang dari Lapas Narkotika Bangli.
MANGUPURA, NusaBali
Sebanyak 238 narapidana (napi) yang mendekam di sejumlah Lembaga Pemasyarakatan dan Rumah Tahanan di seluruh Bali mendapat remisi Hari Raya Natal.
Dengan putusan PK yang menjatuhkan hukuman 20 tahun penjara, maka Immanuel yang sudah menjalani penahanan sejak 2004 lalu bisa bebas pada 2024 mendatang.
NEGARA, NusaBali
Sebanyak 50 orang narapidana di Rutan Kelas II B Negara, di Jalan Wijaya Kusuma, Kelurahan Baler Bale Agung, Kecamatan Negara, Jembrana, menerima remisi dalam rangka Hari Ulang Tahun (HUT) ke-76 Kemerdekaan Republik Indonesia, Selasa (17/8).
SINGARAJA, NusaBali
Sebanyak 158 orang warga binaan Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Singaraja, menerima remisi HUT ke-76 Kemerdekaan RI tahun 2021.
Orang Bali mengatakan tan hana wong swasta nulus (tidak ada manusia yang sempurna). Termasuk saya. (Wabup Gianyar Agung Mayun).
SINGARAJA, NusaBali
Sebanyak 181 warga binaan atau narapidana (napi) di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Singaraja, diusulkan untuk menerima remisi (pengurangan masa tahanan) berkenaan dengan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-76 Kemerdekaan Republik Indonesia.
MANGUPURA, NusaBali
Peringatan Hari Anak Nasional 2021 menjadi berkas tersendiri bagi 7 napi alias anak didik di Lapas Kelas IIA Kerobokan, Kuta Utara, Badung pada Jumat (23/7).
MANGUPURA, NusaBali
Sebanyak 29 narapidana (Napi) yang mendekam di sejumlah Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) di Pulau Dewata mendapat remisi khusus hari Raya Waisak. Dari total tersebut, narapidana dari LP Narkotika Kelas II A Bangli yang terbanyak yakni 13 orang disusul LP Kelas II A Kerobokan sebanyak 10 orang.
SINGARAJA, NusaBali
Sebanyak 27 warga binaan atau narapidana (napi) di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Singaraja, menerima remisi (potongan masa tahanan) berkenaan dengan Hari Raya Idul Fitri 1442 Hijriah/2021, Kamis (13/5) pagi.
Topik Pilihan
-
-
-
-
-
Denpasar 26 Dec 2024 SPKLU PLN Siap Layani Wisatawan Nataru
-
Denpasar 26 Dec 2024 RSJ Bali Jadi RS Manah Shanti Mahottama
-
Badung 26 Dec 2024 Bandara Ngurah Rai Operasikan 60 Autogate
-
-
Berita Foto
Promosi Produk Ekraf di Denfest
Misa Malam Natal di Canggu
Ruang Berwirausaha bagi UMKM Disabilitas
Nusa Ning Nusa
Melancip Pemahaman ‘Nandurin Karang Awak’
DI sela-sela kemerosotan karakter, seperti ketekunan, ketahanan, dan kemandirian di kalangan generasi muda Bali, filosofi ‘nandurin karang awak’ dapat dijadikan titik bermula pembelajaran bermakna.