Tag: Universitas Udayana
DENPASAR, NusaBali
Belum dibukanya pariwisata Bali berdampak bagi seluruh lapisan masyarakat, tidak terkecuali satwa yang tinggal di objek wisata alam menjadi perhatian oleh seluruh kader GMNI (Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia) Fakultas Hukum Unud.
DENPASAR, NusaBali
Rektor Universitas Udayana, Prof I Nyoman Gde Antara memimpin upacara pengambilan sumpah, pelantikan dan serah terima 20 pejabat di Gedung Agrokompleks Kampus Sudirman Denpasar secara Hybrid, Jumat (17/09).
TABANAN, NusaBali.com – Program Desa Binaan Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Udayana (BEM FH Unud) di Desa Adat Ole, ditutup ditandai dengan penyerahan sertifikat kekayaan intelektual komunal (KIK) berupa permainan tradisional megandu.
TABANAN, NusaBali.com – Persoalan sampah, khususnya sampah plastik, mendapat perhatian mahasiswa Universitas Udayana (Unud).
DENPASAR, NusaBali
Untuk yang kedelapan kalinya, Universitas Udayana (Unud) menggelar Wisuda ke-143 yang berlangsung secara hybrid kombinasi daring dan luring, Sabtu (4/9).
Rektor menyampaikan bahwa dalam waktu dekat akan dimulai perkuliahan sehingga harus disiapkan SDM dan SOP yang harus dilaksanakan.
TABANAN, NusaBali.com – Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Udayana (BEM FH Unud) merayakan hari Kemerdekaan ke-76 Republik Indonesia dengan melakukan aksi bersih-bersih lingkungan bertemakan ‘Semangat Peduli Lingkungan di Hari Kemerdekaan'.
DENPASAR, NusaBali
Setelah mengikuti PKKMB, mahasiswa baru Universitas Udayana mengikuti kegiatan Student Day Era Pandemi Covid-19 yang berlangsung secara daring melalui aplikasi webex, Kamis (12/8).
DENPASAR, NusaBali
Kepala BNN (Badan Narkotika Nasional) Petrus Reinhard Golose mengharapkan agar Universitas Udayana (Unud) menjadi kampus Bersinar (bersih narkoba).
DENPASAR,NusaBali
GMNI (Gerakan Mahasiswa Nasionalis Indonesia) Denpasar turut serta dalam gerakan kerakyatan membantu warga di masa Pandemi Covid-19, dengan menyumbangkan berbagai jenis bahan pokok untuk masyarakat Bali.
MANGUPURA, NusaBali.com – Pandemi Covid-19 masih membuat tenaga kesehatan berjibaku. Apalagi belakangan kasus positif, termasuk di Bali, mengalami lonjakan.
DENPASAR, NusaBali.com
DENPASAR, NusaBali
Universitas Udayana (Unud) menggelar Wisuda Lulusan ke-142 secara full daring, Sabtu (10/7).
DENPASAR, NusaBali
Universitas Udayana (Unud) mengukir sejarah untuk kali pertama dipimpin Rektor dari Fakultas Teknik. Dia adalah Prof Dr Ir I Nyoman Gde Antara M Eng, 57, yang terpilih sebagai Rektor Unud 2021-2025, Selasa (6/7).
DENPASAR, NusaBali
Perhelatan merebut kursi Rektor Universitas Udayana (Unud) periode 2021-2025 memasuki babak akhir. Pada, Selasa (6/7) hari ini Pemilihan Rektor (Pilrek) Unud diselenggarakan secara daring karena masih dalam situasi Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat Jawa-Bali. Ketiganya akan dipilih secara e-voting.
DENPASAR, NusaBali.com - Di era teknologi saat ini berbagai lini kehidupan tidak ada yang luput dari jangkauan teknologi digital.
DENPASAR, NusaBali.com - Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Kesenian Universitas Udayana (Unud) bekerjasama dengan Pemerintah Kota Denpasar menggelar workshop Tari Cendrawasih, Sabtu (19/6/2021).
DENPASAR, NusaBali.com - Adanya pandemi Covid-19 tidak hanya menyebabkan jatuhnya korban jiwa akibat terjangkit virus corona, namun juga memberikan pukulan psikologis bagi banyak orang.
TABANAN, NusaBali.com – Milenial, dari kalangan pelajar dan mahasiswa, bisa mencoba keseruan Saturday Trip ke Wijaya Farm Indonesia di Jalan Raya Baturiti-Bedugul, Banjar Pekarangan, Baturiti, Tabanan pada Sabtu (12/6/2021).
DENPASAR, NusaBali.com - Sebagai bentuk kepedulian terhadap lingkungan, mahasiswa Fakultas Kedokteran Hewan (FKH) Universitas Udayana (Unud) bekerjasama dengan Pengelola Pusat Konservasi dan Pendidikan Penyu (Turtle Conservation and Education Center/TCEC) mengadakan aksi Beach Clean Up dan pelepasliaran tukik di Pantai Serangan Denpasar pada Minggu pagi (13/6/2021).
Topik Pilihan
-
-
Badung 09 Jan 2025 44 Tenaga Kontrak Tak Lulus Seleksi PPPK
-
-
-
Denpasar 08 Jan 2025 2 Taman di Denpasar Berstatus SNI
-
Denpasar 08 Jan 2025 Polda Bali Masih Buru Pemerkosa WNA China
-
-
Gianyar 07 Jan 2025 Harga Cabai Rawit Tembus Rp 100.000/Kg
-
Berita Foto
Iringan Ritual di Catus Pata Bangli
Target Ekspor Nasional pada 2025
Bertani Mujur dari Umbi Kencur
Kunjungan Wisatawan 2024 di Danu Beratan
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Fakta vs Angan-angan
Nākrocamicchenna mṛṣā vadecca napaiṣunyam janavādaṁ na kuryāt, satyavrato mitabhāṣo pramattastya vagdvāramupaiti guptim. (Sãrasamuccaya, 124)