Tag: KPU Denpasar
DENPASAR, NusaBali - Partai Demokrat mendaftarkan bakal calon legislatif (bacaleg) secara serentak dari tingkatan DPR RI, Provinsi dan kabupaten/kota ke KPU, Sabtu (13/5).
Terkait dengan pencalonan dirinya melalui PDIP, Ariewangsa mengaku didesak keluarga untuk bisa 'pulang kandang' ke PDIP.
DENPASAR, NusaBali - Diantara puluhan bakal calon anggota legislatif (bacaleg) PDI Perjuangan yang ikut mendaftar di Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Denpasar, Kamis (11/5) pagi, tampak sosok pria yang sudah tak asing lagi di kalangan seni, khususnya, seni musik. Dia adalah I Gusti Ngurah Murthana ST, 55, yang akrab disapa Rahman.
PDI Perjuangan optimis merebut 26 kursi di Kota Denpasar karena melihat kinerja kader di masyarakat yang sangat aktif.
DENPASAR, NusaBali - Pasca ditinggal Dewa Nyoman Budiasa yang hengkang dari Partai NasDem dan mundur dari pencalegan ke DPR RI, posisi Ketua DPD Partai NasDem Kota Denpasar kini diambil alih sesepuh Puri Peguyangan Anak Agung Ngurah Widiada.
DENPASAR, NusaBali.com – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Denpasar menggandeng Polresta Denpasar untuk melakukan pemutakhiran data pemilih (pantarlih) atas perubahan status anggota Polri menjadi sipil.
Denpasar Selatan tidak ada PPK perempuan, karena pada proses seleksi, ada hal yang menjadi pertimbangan terutama kemampuan dan kesiapan mereka untuk mengawal tahapan Pemilu 2024.
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Denpasar memanfaatkan momen hari Valentine (Valentine Day) untuk sosialisasikan Pilgub Bali, 27 Juni 2018.
Polda Bali melaksanakan Apel Gelar Pasukan untuk mengecek kesiapan pengamanan Pilkada serentak tahun 2018 di Lapangan Niti Mandala Renon, Denpasar pada Jumat (5/1).
Dari hasil Pileg 2014 lalu, PDIP masih menguasai jumlah kursi, yakni dari 45 kursi yang ada, PDIP merebut 18 kursi DPRD Denpasar.
H-1 jelang penutupan masa pendaftaran partai politik (Parpol), Senin (16/10) hari ini, sebanyak 4 parpol di Kota Denpasar, yakni Partai Gerindra, Hanura, Golkar dan PKS mendaftar ke KPU Kota Denpasar, Minggu (15/10).
Partai Persatuan Indonesia (Perindo) serahkan berkas pendaftaran partai politik ke KPU kabupaten/kota se Indonesia secara serentak, Senin (9/10) kemarin.
Pengawas Pemilu memiliki kewenangan mendiskualifikasi pasangan calon ataupun menghidupkan pasangan calon yang dinyatakan KPU tidak memenuhi syarat.
Tahapan Pilgub Bali 2018 akan dimulai sekitar Juni 2017 mendatang. KPU Bali pun sudah menyiapkan rangkaian persiapan untuk pelaksanaan tahapan Pilgub Bali 2018.
Untuk memantapkan kesiapan KPU memungut suara di RS, KPU akan terjun ke masing-masing RS mulai hari ini melakukan pendataan pasien.
Tahapan kampanye Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak akan berakhir pada, Sabtu (5/12) mendatang, termasuk di Denpasar.
Hari kedua penyortiran surat suara Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Denpasar yang dilakukan sendiri oleh staf Komisi Pemilihan Umum (KPU) Denpasar, ditemukan kerusakan pada 188 lembar surat suara.
Topik Pilihan
-
Buleleng 28 Dec 2024 Penghujung Tahun Harga Cabai Mulai Naik
-
Jembrana 28 Dec 2024 Libur Natal, 206.016 Penumpang Menuju Bali
-
Tabanan 28 Dec 2024 Tangkap Tujuh Pengedar, Sita 176 Gram Shabu
-
-
Denpasar 27 Dec 2024 311 Narapidana di Bali Dapat Remisi Natal
-
-
-
-
Berita Foto
Pergerakan wisatawan di Pelabuhan Sanur
Tolak PPN Naik
Promosi Produk Ekraf di Denfest
Misa Malam Natal di Canggu
Ruang Berwirausaha bagi UMKM Disabilitas
Nusa Ning Nusa
Melancip Pemahaman ‘Nandurin Karang Awak’
DI sela-sela kemerosotan karakter, seperti ketekunan, ketahanan, dan kemandirian di kalangan generasi muda Bali, filosofi ‘nandurin karang awak’ dapat dijadikan titik bermula pembelajaran bermakna.