Tag: Sulinggih
AMLAPURA, NusaBali
Plt Kepala Kantor Kementerian Agama Karangasem, Ida Made Pidada Manuaba, mengungkapkan Karangasem masih kekurangan 300 sulinggih.
AMLAPURA, NusaBali
Sebanyak 7 walaka menjalani diksa pariksa atau calon diksita (sulinggih). Dari tujuh walaka itu, tiga walaka berstatus kania, selebihnya pasangan suami istri.
Para sulinggih se-Kabupaten Karangasem mendapatkan Jaminan Kecelakaan Kerja dan Jaminan Kematian yang merupakan bagian dari program Badan Penyelenggara Jaminan Sosial Ketenagakerjaan (BP Jamsostek), melalui Gerakan Nasional Peduli Perlindungan Pekerja Rentan (GN Lingkaran) yang didukung PT Bank BPD Bali.
Mantan Bupati Gianyar dua periode (2003-2008, 2013-2018), AA Gde Agung Bharata, 67, telah melaksanakan upacara Diksa Pariksa di kediamannya, Puri Agung Gianyar pada Sukra Pon Julungwangi, Jumat (12/7).
Sulinggih yang pelantun puja Trisandya di radio-radio dan TVRI Bali, Ida Pedanda Gede Made Tembau, dari Griya Kulon, Desa Aan, Kecamatan Banjarangkan, Klungkung, tengah menjalani perawatan medis di RS Balimed, Denpasar Barat, Minggu (26/5).
Dua sulinggih muput pujawali enam bulan Karya Mamungkah lan Nubung Daging di Pura Penataran Agung, Banjar/Desa Adat Nangka, Desa Bhuana Giri, Kecamatan Bebandem, Karangasem, Soma Paing Klawu, Senin (22/4).
Ida Mas Dalem Segara sejak kecil sudah melik dan mampu melihat sosok-sosok yang tidak kasat mata, bahkan sampai bisa mengingat dan merasakan proses bagaimana dia dilahirkan.
Karya Panca Balikrama di Pura Sad Kahyangan Lempuyang, Desa Pakraman Purwayu, Desa Tri Buana, Kecamatan Abang, Karangasem, dipuput 34 sulinggih.
Mahasemaya Warga Pande (MSWP) Provinsi Bali menggelar pendidikan dan latihan (Diklat) Jro Mangku/Calon Sulinggih selama 5 bulan.
Tiga doa utama yang dimohonkan, pertama, keselamatan manusia dan alam semesta. Kedua, doa untuk korban bencana di Lombok, Donggala, dan Palu. Ketiga. Ketiga, diberikan pemimpin yang mampu menjaga kedamaian, amanat, bakti pada agamanya, dan setia pada negaranya.
Pemkab Karangasem luncurkan progaram khusus bagi 243 sulinggih yang ada di Gumi Lahar.
Sebanyak 10 sulinggih muput Karya Baligia di Gria Ulon, Banjar/Desa Jungutan, Kecamatan Bebandem, Karangasem, pada Sukra Paing Matal, Jumat (10/8).
Upacara majaya-jaya untuk Panitia Karya Panca Balikrama di Pura Sad Kahyangan Lempuyang, Desa Pakraman Purwayu, Kecamatan Abang, Karangasem digelar pada Wraspati Pon Krulut, Kamis (12/7).
Dukungan untuk KBS-Ace dicetuskan dalam paruman yang dihadiri 288 sulinggih dan pamangku di Griya Bongkasa Manuaba, Jumat pagi.
Dinas Kebudayaan (Disbud) Kota Denpasar kembali menyerahkan Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) BPJS Kesehatan dan BPJS Ketenagakerjaan kepada sulinggih beserta istri yang keseluruhan biaya ditanggung APBD Kota Denpasar.
Satu tenda khusus dibangun untuk tempat upacara ritual Surya Sewana, sementara kamar tidur dan penyimpanan wiwakrana bagi pasutri sulinggih Ida Sri Begawan Widiasa dan Ida Istri Sri Begawan disediakan di bekas ruangan Kantor UPT Dinas Pertanian Kecamatan Rendang
RSUD Bangli rencanakan buat pelayanan khusus bagi sulinggih dan pinandita yang menjalani rawat inap.
Sebagian besar dari 107 sulinggih yang tinggal di kawasan rawan bencana (KRB) masih enggan mengungsi, meskipun Gunung Agung sudah berstatus awas.
Pakar Weda Prof Dr I Made Titib PhD, 64, resmi menjadi sulinggih bergelar Ida Pandita Mpu Acarya Jaya Daksa Wedananda.
Ketika menulis buku tentang ‘Tuhan dan Berhala’, Made Raka Santeri mengaku sampai mencari kursus black magic untuk memenuhi naluri keingintahuannya
Topik Pilihan
-
-
Badung 07 Nov 2024 Pelayanan di Kantor Desa Tetap Normal
-
Bangli 07 Nov 2024 Bawaslu Bangli Sebut Masih Berproses
-
Buleleng 06 Nov 2024 Polres Buleleng Dukung Ketahanan Pangan
-
-
-
Denpasar 06 Nov 2024 KLH Minta Sisihkan Dana Desa untuk Sampah
-
-
Berita Foto
Produksi Beras pada tahun 2024 di Bali
Pertunjukan Balet Internasional
Pentas Budaya Literasi Kota Denpasar 2024
Nusa Ning Nusa
Indonesia Emas, Seperti Apa?
Chaturvarṇyaṁ mayā sṛṣṭaṁ guṇa-karma vibhāgaśaḥ; tasyā kartāraṁ api māṁ viddhi akartāraṁavyayaṁ.(Bhagavad Gita 4.13)