Tag: Persebaya
DENPASAR, NusaBali
Pelatih Persebaya Surabaya Aji Santoso membenahi kelemahan lini pertahanan timnya, menjelang laga lawan PSM Makassar pada pekan ke-19 Liga 1 2021/2022, di Gelora Ngurah Rai, Denpasar, Jumat (14/01) malam, pukul 21.45 WITA.
GIANYAR, NusaBali
Persebaya Surabaya meneruskan catatan 12 laga beruntun tanpa kekalahan di Liga 1 2021/2022.
GIANYAR, NusaBali
Usai resmi diperkenalkan, striker asal Belanda Arsenio Valpoort akan diturunkan Persebaya Surabaya saat menghadapi Persikabo 1972, dalam laga pekan ke-18 Kompetisi Liga 1, di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Senin (10/1) petang.
DENPASAR, NusaBali
Pelatih Kepala Tim Persebaya Surabaya, Aji Santoso berharap timnya tidak tersentuh kekalahan saat menghadapi tuan rumah Bali United pada lanjutan pekan ke 11 liga 1 2021/2022 hari ini Rabu (5/1) di Stadion I Gusti Ngurah Rai Denpasar.
SURABAYA, NusaBali
Persebaya Surabaya akan latihan dengan intensitas tinggi menjelang seri keempat Liga 1 2021/2022.
SURABAYA, NusaBali
Pelatih Persebaya Surabaya Aji Santoso justru senang menghadapi Bali United, di Stadion I Gusti Ngurah Rai, Denpasar, Rabu, 5 Januari 2022.
SOLO, NusaBali
Tim Persebaya Surabaya memenuhi ambisinya meraih tiga poin, setelah menundukkan Barito Putera 2-0, dalam laga lanjutan Liga 1 2021/2022 di Stadion Manahan Solo, Jawa Tengah, Sabtu (5/12) malam.
SOLO, NusaBali
Laga Derby Jatim antara Persik Kediri dan Persebaya Surabaya berakhir tanpa gol, pada laga pekan ke-14 Liga 1 di Stadion Manahan, Solo, Minggu (28/11) malam.
SLEMAN, NusaBali
Persebaya Surabaya menghancurkan Persita Tangerang 4-0, pada laga pekan ke-13 Liga 1 Indonesia, di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Rabu (24/11) malam.
SLEMAN, NusaBali
Persebaya Surabaya menenggelamkan Persiraja Banda Aceh 2-0, dalam laga lanjutan Liga 1 2021, di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Minggu (31/10) malam.
SOLO, NusaBali
Persija Jakarta diwajibkan patahkan tren buruk saat menghadapi Persebaya Surabaya pada laga pekan ke-9 Liga 1 2021/2022, di Stadion Manahan, Solo, Selasa (26/10).
SURABAYA, NusaBali
Persebaya Surabaya menggenjot fisik pemain untuk menatap seri kedua Liga 1 2021/2022, setelah pulang ke Surabaya dan menggelar latihan di Stadion Gelora 10 November, Surabaya, Rabu (6/10) pagi.
JAKARTA, NusaBali
Pelatih Persipura Jayapura Jacksen Tiago kecewa dan marah timnya kalah 0-1 melawan 10 pemain Persela Lamongan, dalam laga pecan kedua Liga 1, di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang Timur, Jumat (10/9).
JAKARTA, NusaBali
Persebaya Surabaya takluk melawan Borneo FC 1-3, saat mengawali Kompetisi Liga 1 2021, di Stadion Wibawa Mukti, Kabupaten Bekasi, Sabtu (4/9) malam.
JAKARTA, NusaBali
Pemerintah Jepang siap memfasilitasi pilar Persebaya Taisei Marukawa meninggalkan Indonesia.
BANDUNG, NusaBali
Derby Jatim akan melibatkan empat tim asal Jawa Timur pada laga Grup C Piala Menpora, Sabtu (3/4) ini, di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Jawa Barat.
Topik Pilihan
-
-
-
-
Buleleng 21 Dec 2024 Dinsos Temukan 140 KK Miskin Tercecer
-
Denpasar 21 Dec 2024 Denfest Ke–17 Libatkan Ratusan UMKM
-
-
-
Denpasar 20 Dec 2024 Disperindag Denpasar Gelar Pasar Murah
-
Badung 20 Dec 2024 Terjangan Sampah Kiriman Semakin Parah
Berita Foto
Nusa Ning Nusa
Melancip Pemahaman ‘Nandurin Karang Awak’
DI sela-sela kemerosotan karakter, seperti ketekunan, ketahanan, dan kemandirian di kalangan generasi muda Bali, filosofi ‘nandurin karang awak’ dapat dijadikan titik bermula pembelajaran bermakna.