Tag: Bali Aman
Ketua Pengda Karang Taruna Provinsi Bali yang juga anggota Komisi X DPR RI membidangi pariwisata dan budaya, pemuda, pendidikan, dan ekonomi kreatif Putu Supadma Rudana memenuhi janjinya membawa kegiatan nasional organisasi kepemudaan Karang Taruna ke Bali.
Konsulat Jenderal China di Denpasar, meluncurkan buku praktis panduan pariwisata khusus Pulau Dewata untuk mendukung dan memberikan kemudahan bagi wisatawan dari negara tersebut.
Kunjungan wisatawan ke objek wisata tirta di Tanjung Benoa, Kelurahan Tanjung Benoa, Kecamatan Kuta Selatan, Badung, perlahan meningkat.
Target kunjungan wisatawan diharapkan meningkat menjadi tujuh juta pada tahun 2018.
Pasebaya Gunung Agung imbau warga Desa Amerta Bhuana pulang dari pengungsian.
Masalah Kependudukan Perlu Diantisipasi
Pengelola Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai, di Tuban, Kecamatan Kuta, Badung, menyatakan operasional penerbangan berlangsung aman dan lancar setelah Gunung Agung mengalami gempa letusan dengan menyemburkan abu setinggi sekitar 1.500 meter dari puncak kawah pada Senin (1/1) malam.
Sejumlah wisatawan domestik dan manca negara masih berdatangan di objek wisata Pantai Kuta, Badung, Selasa (21).
Diperkirakan 11 persen wisatawan yang masuk Bali selama libur Nataru, sudah kembali.
Trend kunjungan wisatawan lokal untuk menikmati libur tahun baru kebanyakan pilih objek bebukitan.
Daya Tarik Wisata (DTW) Tanah Lot kembali menggelar open house untuk para guide, travel agent, dan tour leader.
Tepat pukul 00.00 Wita, Walikota IB Rai Dharmawijaya Mantra hadir merayakan malam pergantian tahun bersama ribuan masyarakat yang memadati Catus Pata Catur Muka Denpasar, Minggu (1/12).
Perayaan malam pergantian tahun baru di Kabupaten Badung berlangsung gegap gempita namun tertib dan lancar.
Sepinya pasar, karena sebagian besar, baik pedagang maupun warga umum lainnya, sedang menikmati liburan tahun baru
Bali sedang menangis dan ketakutan akan kehilangan. Kehilangan yang paling ditakuti adalah menurunnya kunjungan wisatawan manca negara (wisman) maupun wisatawan domestik (wisdom).
“Kami sisir satu persatu pedagang yang kami curigai dengan penggunaan bahan pengawet. Yakni ada 18 item yang kami curigai setelah dites awal ternyata hasilnya negatif”
(Plt Kepala BBPOM Bali, I Wayan Eka Ratnata)
Kasus wisatawan asing nekat mendaki Gunung Agung yang dalam kondisi erupsi, terus saja terjadi.
Antisipasi low season, gencar lakukan promosi ke pasar potensial
Tiga wisatawan asing asal belahan Eropa Timur nekat mendaki Gunung Agung dari jalur berbeda, Kamis (28/12) dinihari.
Topik Pilihan
-
-
Tabanan 23 Jan 2025 Cuaca Ekstrem, Polres Tabanan Siaga Bencana
-
-
Gianyar 23 Jan 2025 Satu Pangkalan Dicabut Izinnya
-
-
-
Badung 22 Jan 2025 Desa Adat Seminyak Dapat Hibah Tanah 4,8 Are
-
-
Berita Foto
Kabel Serbu Monumen
Desa Wisata Undisan
Rumput Liar Masuk Terminal
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Antara Instink dan Kecerdasan
Tan mātā parthivī́ tat pitar dyáuḥ (Sukla Yajurveda XXV)