Tag: Digitalisasi
DENPASAR, NusaBali - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Bali menargetkan pembangunan Turyapada Tower KBS 6.0 Kerthi Bali yang ditujukan untuk mengatasi ‘blank spot’ di kawasan Bali utara dan sekaligus menjadi daya tarik wisata dapat dirampungkan paling lambat pada 26 Desember 2023.
DENPASAR, NusaBali - Pasemetonan Pratisentana I Gusti Gede Banjar (IGGB) Trah Arya Batan Jeruk Nararya Kresna Kepakisan, sangat menyadari betapa penting mendokumentasikan sisilah kawitan atau leluhur. Salah sata strateginya yakni mendigitalisasi dokumen asal-usul silsilah kawitan.
SINGARAJA, NusaBali - 24 guru SD di Buleleng mengikuti pelatihan Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK). Pelatihan dilaksanakan Dinas Komunikasi Informatika Persandian dan Statistik (Kominfosanti) Buleleng. Pelatihan ini penguatan kapasitas guru SD agar melek teknologi sekaligus mencegah dampak negatif TIK pada siswa.
Rakornas Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) dan Hari Penyiaran Nasional (Hasiarnas) 2023 minggu ini dilaksanakan di Pulau Bintan. Peringatan ke-90 tahun 2023 ini, dimaksudkan guna mewujudkan tujuan penyiaran nasional sekaligus penghargaan dan dukungan terhadap bidang penyiaran di Indonesia.
Pemerintah berupaya melakukan transformasi digital pelayanan publik melalui sejumlah aplikasi prioritas dan terintegrasi dengan pelayanan yang telah ada guna mempermudah masyarakat dalam mengakses layanan publik.
DENPASAR, NusaBali - Dinas Komunikasi, Informatika, dan Statistik (Diskominfos) Provinsi Bali menargetkan Bali menjadi surga digital melalui penyelenggaraan Bali Digifest 2023 pada 2–4 Juni mendatang.
DENPASAR, NusaBali - Bali Digital Festival (Digifest) kembali digelar tahun 2023, di mana saat ini telah memasuki tahap roadshow ke kampus sebelum puncaknya pada 2-4 Juni 2023 mendatang.
SINGARAJA, NusaBali - Puluhan siswa asal SMA/SMK se-Kabupaten Buleleng diedukasi untuk peduli digitalisasi menghadapi ‘tahun politik’. Mereka yang tergolong pemilih pemula ini diarahkan untuk cermat dan cerdas saat menggunakan kemampuan bidang digitalisasinya.
JAKARTA, NusaBali - Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno mengajak para pelaku pariwisata dan ekonomi kreatif, khususnya di sektor Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) terus mengasah kemampuan teknologi digital untuk membangkitkan ekonomi dan menciptakan lapangan kerja.
DENPASAR, NusaBali.com – Sekaa Teruna Dharma Gargitha dari Banjar Suwung Batan Kendal, Desa Adat Sesetan, Kecamatan Denpasar Selatan mengusung konsep yang tidak biasa mulai dari teknis penggarapan hingga pesan yang ingin disampaikan.
PADANG, NusaBali
Kementerian Perdagangan menargetkan melakukan digitalisasi terhadap 1.000 pasar di Indonesia dalam setahun sehingga lebih memudahkan masyarakat dalam melakukan transaksi.
BANGLI, NusaBali.com - Pemanfaatan media sosial (medsos) sebagai media promosi ataupun penyebaran informasi saat ini terus berkembang. Terlebih dari para pelaku Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM). Medsos seakan menjadi senjata pamungkas untuk mengenalkan produk. Apalagi para pelaku UMKM yang ada di desa wisata.
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
-
-
-
-
-
Badung 21 Nov 2024 Cegah Abrasi, Penataan Dimulai Desember
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)