Tag: Prabowo
SINGARAJA, NusaBali - Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Muhaimin Iskandar alias Gus Imin bertemu tokoh Puri di Kabupaten Buleleng dan Tabanan, Selasa (22/8) pagi. Wakil Ketua DPR RI ini mendeklarasikan diri akan ikut dalam kontestasi Pemilihan Presiden dan Wakil Presiden 2024 mendatang.
JAKARTA, NusaBali - Direktur Citra Publik Indonesia (CPI) LSI Denny JA Hanggoro Doso Pamungkas mengatakan kontestasi Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024 menjadi topik yang layak dibahas dalam lingkup ilmu politik dan bahan kuliah.
JAKARTA, NusaBali - Eks Politikus Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Mohamad Guntur Romli membenarkan dirinya cabut alias keluar dari partai tersebut Jumat (4/8) dan menyatakan ingin fokus mengabdi sebagai Ketua Umum Ganjarian Spartan.
JAKARTA, NusaBali - Politisi PDI Perjuangan (PDIP) Budiman Sudjatmiko memenuhi panggilan DPP PDIP untuk diklarifikasi, karena pertemuannya dengan Ketum Partai Gerindra yang juga merupakan calon presiden di Pilpres 2024 Prabowo Subianto pada Selasa (18/7) lalu.
JAKARTA, NusaBali.com - Teka-teki siapa calon wakil presiden (cawapres) yang mendampingi Prabowo Subianto pada Pilpres 2024 belum juga menemui titik temu.
JAKARTA, NusaBali - Ketua Harian DPP Partai Gerindra Sufmi Dasco Ahmad mengatakan bahwa belum ada pembicaraan internal di partainya ihwal probabilitas Wali Kota Kota Surakarta Gibran Rakabuming Raka mendampingi Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto pada Pilpres 2024.
DENPASAR, NusaBali.com - Ketua DPD Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra) Bali Made Muliawan Arya alias De Gadjah mendapat instruksi dari Ketua Dewan Pembina dan Ketua Umum Gerindra Prabowo Subianto untuk kontestasi Pemilu 2024 di Bali.
‘Yang jelas hasil pertemuan saya dengan Pak Ketum Prabowo, figur cawapres beliau adalah warga Indonesia, laki-laki atau perempuan. Itu saja sinyal dari beliau’
JAKARTA, NusaBali
Ketua Umum DPP Partai Gerindra Prabowo Subianto mengimbau agar para elite politik Indonesia bersatu untuk kebaikan negara, karena persatuan menjadi kunci bagi Indonesia dalam menghadapi berbagai kesulitan yang terjadi.
JAKARTA, NusaBali
Rakernas Partai Amanat Nasional (PAN) pada Sabtu (27/8) lalu, merekomendasikan sembilan nama calon presiden yang bakal mereka usung dalam Pemilu 2024.
Topik Pilihan
-
-
-
Badung 25 Nov 2024 Masa Tenang, Ratusan APK di Badung Diturunkan
-
Badung 25 Nov 2024 Bandara Ngurah Rai Tambah Rute Penerbangan
-
-
-
-
Buleleng 23 Nov 2024 APBD Buleleng 2025 Ketok Palu
-
Berita Foto
Sosialisasi Pilkada 2024 bagi Disabilitas
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Nusa Ning Nusa
Saat ‘Omon-omon’ Diabaikan, Bali Kehilangan Jiwanya
‘OMON-OMON’ adalah tradisi musyawarah yang sudah lama berkembang dalam masyarakat Bali, khususnya di tingkat desa adat.