Tag: Hasto Kristiyanto
JAKARTA, NusaBali - Ketua Umum DPP PDI Perjuangan (PDIP), Megawati Soekarnoputri akan mengumumkan nama bakal calon kepala dan calon wakil kepala daerah yang mendapat surat rekomendasi di Pilkada 2024.
JAKARTA, NusaBali - Sekretaris Jenderal PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto mengatakan bahwa mantan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan sudah memiliki darah merah seperti warna kebesaran PDIP. Hal itu disampaikan Hasto saat ditanya soal peluang PDIP memerahkan Anies untuk Pilkada DKI Jakarta 2024.
BOGOR, NusaBali - Sekretaris Jenderal (Sekjen) DPP PDI Perjuangan (PDIP), Hasto Kristiyanto mengatakan bahwa partainya akan segera mengumumkan rekomendasi nama calon kepala daerah tahap pertama yang akan diusung dalam Pilkada Serentak 2024.
Megawati menjawab bahwa baginya, semua gelar adalah bentuk penghormatan atas pengalaman hidupnya
JAKARTA, NusaBali - Sekretaris Jenderal DPP PDI Perjuangan (PDIP) Hasto Kristiyanto mengatakan bahwa peringatan 28 tahun peristiwa penyerangan 27 Juli 1996, atau Kudatuli, harus menjadi penyemangat bagi seluruh kader partai untuk memperkuat kedekatan dengan rakyat. Hal ini penting dalam mempersiapkan diri menghadapi agenda demokrasi ke depan, termasuk Pilkada serentak pada 27 November 2024.
BOGOR, NusaBali - Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri meminta kader partai berlambang banteng moncong putih itu agar militan, kreatif, hingga disiplin terhadap setiap keputusan partai.
Siapa yang akan direstui sebagai calon gubernur dan wakil gubernur Bali, Hasto menegaskan masih menunggu waktu yang pas.
JAKARTA, NusaBali - Ketua Umum PDI Perjuangan (PDIP) Megawati Soekarnoputri menetapkan anggota DPR RI dari Fraksi PDIP Ansy Lema menjadi bakal calon gubernur untuk Pilkada Gubernur Nusa Tenggara Timur (NTT) 2024.
JAKARTA, NusaBali - Sekretaris Jenderal PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto mengaku ingin membawa Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) menjadi partai yang memimpin pergerakan rakyat, serta menjadi obor penerang bagi masa depan bangsa.
JAKARTA, NusaBali - Sekretaris Jenderal PDI Perjuangan (PDIP) Hasto Kristiyanto mengatakan verifikasi faktual data pemilih atau pencocokan dan penelitian dalam pelaksanaan pemilihan umum (coklit pemilu) sangat diperlukan dalam mewujudkan pemilu yang demokratis.
Hasto menyebut pihaknya telah melakukan komunikasi dengan beberapa partai seperti PKB dan Partai Gerindra yang sudah memberikan dukungan untuk beberapa wilayah di Jatim.
JAKARTA, NusaBali - Mantan Calon Presiden Pemilu 2024 Ganjar Pranowo mengajak para generasi muda untuk belajar dari tokoh pendiri bangsa yakni Soekarno, yang tidak pernah berbicara kepentingan pribadi maupun keluarga dalam proses perjuangan mendirikan maupun memimpin Republik Indonesia.
JAKARTA, NusaBali - Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Bali (Pilgub) Bali menjadi perhatian khusus Ketua Umum PDI Perjuangan (PDIP), Megawati Soekarnoputri.
JAKARTA, NusaBali - Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) menggelar festival kopi, Soekarno Run, hingga festival musik di Gelora Bung Karno (GBK) pada Puncak Bulan Bung Karno 2024, Minggu (30/6) hari ini.
JAKARTA, NusaBali - Staf Sekjen DPP Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Hasto Kristiyanto, Kusnadi, mengharapkan Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK) memberikan perlindungan untuk menghadapi dugaan intimidasi oknum penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).
Kusnadi perlu melapor ke LPSK karena inilah ranah dan kewenangan LPSK untuk memberi perlindungan
BLITAR, NusaBali - Ketua Umum DPP PDIP Megawati Soekarnoputri memperingati wafatnya sang ayah, Presiden pertama Indonesia Soekarno dengan berziarah di makamnya, Kota Blitar, Jawa Timur.
JAKARTA, NusaBali - Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko menekankan bahwa pemeriksaan Sekjen DPP PDI Perjuangan (PDIP) Hasto Kristiyanto oleh penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) di tengah upaya pencarian buron kasus dugaan suap Harun Masiku, bukan karena yang bersangkutan belakangan ini vokal dalam mengkritik Istana.
Pihak Hasto seharusnya mengadukan staf KPK kepada Dewas KPK
Topik Pilihan
-
-
-
Buleleng 23 Nov 2024 APBD Buleleng 2025 Ketok Palu
-
-
Badung 23 Nov 2024 Titik Rawan Banjir di Kutsel Dipetakan
-
Badung 23 Nov 2024 UMK 2025 Dibahas Awal Desember
-
Denpasar 22 Nov 2024 Pj Gubernur Sebut Tidak Disetujui DPRD
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
Saat ‘Omon-omon’ Diabaikan, Bali Kehilangan Jiwanya
‘OMON-OMON’ adalah tradisi musyawarah yang sudah lama berkembang dalam masyarakat Bali, khususnya di tingkat desa adat.