Tag: Festival Nusa Penida
SEMARAPURA, NusaBali - Nusa Penida Festival 'The Blue Paradise Islands' akan digelar selama 3 hari di Pantai Devil's Tears dan Stage Ceningan, di Desa Lembongan, Kecamatan Nusa Penida, Klungkung, 10 sampai 12 Oktober 2024.
SEMARAPURA, NusaBali - PJ Bupati Klungkung I Nyoman Jendrika memimpin rapat persiapan Festival Nusa Penida 2024 di ruang rapat Praja Mandala Kantor Bupati Klungkung, Senin (30/9).
SEMARAPURA, NusaBali - Nusa Penida Festival ‘The Blue Paradise Islands’ dipastikan akan digelar selama 3 hari di Pantai Devil's Tears dan Stage Ceningan, Desa Lembongan, Kecamatan Nusa Penida, Klungkung pada 10-12 Oktober 2024.
SEMARAPURA, NusaBali - Dua event tahunan yang menjadi unggulan Pemkab Klungkung yakni Festival Semarapura dan Festival Nusa Penida masuk dalam kalender Kharisma Event Nusantara (KEN) Tahun 2024 dari Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf).
SEMARAPURA, NusaBali - Tari Pendet Pasepan massal sebanyak 500 penari dari Desa Adat Dalem Setra Batununggul, Kecamatan Nusa Penida, Klungkung akan dipentaskan serangkaian mulang pakelem di Pantai Batununggul saat pembukaan Nusa Penida Festival (NPF) pada Wraspati Wage Medangkungan, Kamis (5/10). Nusa Penida Festival dengan anggaran Rp 700 juta. Acara lainnya berupa pementasan janger, kecak kolosal, dan lainnya.
SEMARAPURA, NusaBali - Nusa Penida Festival dipastikan kembali digelar pada Oktober 2023 dengan anggaran sekitar Rp 800 juta.
Iklan digital tentang promosi pariwisata Klungkung dengan melibatkan bintang tamu artis Indah Kalalo.
SEMARAPURA, NusaBali
Setelah pandemi Covid-19 melandai, Pemkab Klungkung akan kembali menggelar kegiatan tahunan Festival Nusa Penida tahun 2022.
Pada hari ketiga Festival Nusa Penida V Tahun 2019, Bupati Klungkung I Nyoman Suwirta dan Ny Ayu Suwirta meninjau beberapa akomodasi pariwisata di Kampung Toyapakeh, Kecamatan Nusa Penida, pada Selasa (8/10) pagi
Festival Nusa Penida Tetap Berlangsung di Akhir 2018
Sekitar 5000 orang wisatawan domestik maupun manca Negara datang menyaksikan festival Nusa Penida 2015 di kawasan wisata Lembongan, Nusa Penida.
Menteri Pariwisata sangat mendukung Festival Nusa Penida sebagai langkah nyata promosi pariwisata daerah, ‘Enjoy The Blue Paradise’.
Topik Pilihan
-
Badung 17 Nov 2024 Balapan Liar Dibubarkan, Satu Orang Diamankan
-
-
-
Denpasar 16 Nov 2024 Cegah Judol, HP Anggota Diperiksa Propam
-
-
Denpasar 16 Nov 2024 Pemkot Gelar Rakor Bahas Pilkada 2024
-
Badung 16 Nov 2024 Bandara Ngurah Rai Bersiap Sambut Nataru
-
Jembrana 16 Nov 2024 DPRD Dorong Evaluasi Jam Kerja Pegawai
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
Orang Bali Berdebat
BERDEBAT itu bersilat kata berbekal ilmu, bukan sembarang ngomong. Kalau debat tak bermutu, sekadar guyonan, itu debat kusir namanya. Kadang yang diomongkan itu mengambang, berputar-putar, itu ke itu saja.