Tag: Dinkes Karangasem
AMLAPURA, NusaBali
Dua Posyandu di Desa Pesedahan, Kecamatan Manggis, Karangasem kembali mengaktifkan kegiatan timbang balita sejak Desember 2020 lalu.
AMLAPURA, NusaBali
Dinas Kesehatan Karangasem telah membangun UPTD (Unit Pelayanan Terpadu Daerah) Laboratorium Kesehatan dengan biaya Rp 1,8 miliar bersumber dari DAK (dana alokasi khusus).
AMLAPURA, NusaBali
Dinas Kesehatan Karangasem tengah melacak kasus TBC hingga akhir tahun 2020. Penanganan TBC lebih dioptimalkan mulai dari Puskesmas hingga RSUD Karangasem.
AMLAPURA, NusaBali
Kegiatan Posyandu di Banjar Pegubugan, Desa Duda, Kecamatan Selat, Karangasem, diaktifkan lagi, Minggu (13/9).
AMLAPURA, NusaBali
Direktur RSUD Karangasem, I Wayan Suardana, khawatir masyarakat ketakutan datang berobat ke rumah sakit. Kekhawatiran itu muncul setelah terjadi kasus pasien Covid-19 meninggal beruntun di RSUD Karangasem.
AMLAPURA, NusaBali
Mesin cuci darah atau Hemodialisa di RSUD Karangasem, kini bertambah tiga unit.
Persediaan masker di RSUD Karangasem, 12 Puskesmas, dan 78 Poskesdes di Kabupaten Karangasem masih mencukupi.
Bupati Karangasem I Gusti Ayu Mas Sumatri meresmikan gedung Puskesmas Selat di Banjar Selat Kelod, Desa/Kecamatan Selat, Karangasem, Kamis (26/12).
Gedung Sekar Tunjung RSUD Karangasem mulai dioperasikan. Di lantai I gedung ini tanpa sekat, peruntukannya bagi pasien kelas III.
Dinas Kesehatan (Diskes) Karangasem mengevaluasi rendahnya konsumsi garam beryodium (gayo) di masyarakat.
RSUD Karangasem resmi mengajukan usulan untuk naik dari tipe C ke tipe B.
Penyair I Nyoman Tusthi Eddy tiba-tiba pingsan saat baca buku di Kantor Perpustakaan Arsip Daerah Karangasem, Jalan Ngurah Rai Amlapura, Jumat (11/10).
RSUD Karangasem yang berstatus Badan Layanan Umum (BLU) elah mengajukan usulan untuk diakreditasi dari tipe C ke tipe B.
Utang kesehatan pengungsi di 9 rumah sakit kabupaten/kota di Bali sebesar Rp 4,207 miliar.
RSUD Karangasem akan menambah 9 mesin untuk melayani pasien cuci darah.
Sisi positifnya, di fungsional bisa naik pangkat setiap dua tahun, jenjang karir lebih cepat.
Dinas Kesehatan Karangasem membangun tiga pos kesehatan di Pura Besakih.
Bupati Karangasem, I Gusti Ayu Mas Sumatri, membuka pelatihan kader Kesehatan TBC PPTI (Perhimpunan Pemberantasan Tuberkulosis Indonesia) Cabang Karangasem di aula Kantor Desa Bebandem, Banjar Pande Sari, Desa Bebandem, Kecamatan Bebandem, Karangasem, Jumat (1/2).
Dua Puskesmas di Karangasem diakreditasi. Puskesmas Sidemen menjalani akreditasi pada tanggal 12-14 November dan Puskesmas Manggis II pada tanggal 15-17 November 2018.
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 23 Dec 2024 Denpasar Dikepung Belasan Bencana Alam
-
Denpasar 23 Dec 2024 Bapenda Denpasar: Tak Ada Kenaikan PKB
-
-
Tabanan 22 Dec 2024 Tanah Longsor Hantam Perumahan
-
-
-
-
Buleleng 21 Dec 2024 Dinsos Temukan 140 KK Miskin Tercecer
Berita Foto
Nusa Ning Nusa
Melancip Pemahaman ‘Nandurin Karang Awak’
DI sela-sela kemerosotan karakter, seperti ketekunan, ketahanan, dan kemandirian di kalangan generasi muda Bali, filosofi ‘nandurin karang awak’ dapat dijadikan titik bermula pembelajaran bermakna.