Tag: Diskominfos
DENPASAR, NusaBali - Dalam upaya menciptakan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) yang aman dan kondusif di Pilkada 2024, Jaringan Media Siber Indonesia (JMSI), Polda Bali dan Dinas Komunikasi, Informatika, dan Statistik (Diskominfos) Provinsi Bali menggelar literasi digital menjaga Kamtibmas, di Denpasar Timur, Kamis (13/6) pagi.
DENPASAR, NusaBali - Untuk meningkatkan wawasan, pengetahuan dan soft skill dalam bidang penyiaran dan literasi digital, mengisi kegiatan liburan sekolah serta dalam rangka memeriahkan Bulan Bung Karno, Radio Publik Kota Denpasar yang berada di bawah naungan Dinas Komunikasi, Informatika, dan Statistik Kota Denpasar menyelenggarakan kegiatan Bimbingan Teknis Penyiaran 2023.
DENPASAR, NusaBali
Lesunya perekonomian Bali dan Kota Denpasar akibat pandemi yang berkepanjangan menjadi tantangan tersendiri bagi para pelaku Usaha Mikro, Kecil dan Menengah untuk tetap bertahan.
Dewan Pers sebagai lembaga pelindung pers di Indonesia menganjurkan Pemerintah Daerah (Pemda) untuk tak bekerjasama dengan media yang tak berbadan hukum.
Topik Pilihan
-
-
Badung 22 Jan 2025 Desa Adat Seminyak Dapat Hibah Tanah 4,8 Are
-
-
-
-
-
-
Badung 21 Jan 2025 Jalan Jebol di Lukluk Mulai Diperbaiki
-
Badung 21 Jan 2025 Satpol PP Panggil Pemilik Vila di Canggu
Berita Foto
Kabel Serbu Monumen
Desa Wisata Undisan
Rumput Liar Masuk Terminal
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Antara Instink dan Kecerdasan
Tan mātā parthivī́ tat pitar dyáuḥ (Sukla Yajurveda XXV)