Tag: Daur Ulang
SAMPAH yang menjadi masalah bagi lingkungan ternyata juga bisa memiliki nilai ekonomi asalkan dikelola dengan baik.
Sebelum menciptakan alat penyulingan sampah plastik menjadi BBM, I Nyoman Terima membentuk ekstrakurikuler Kelompok Siswa Peduli Lingkungan (KSPL) di SMAN 2 Banjar. Bersama KSPL ini, dilakukan pengelolaan sampah secara mandiri
Komunitas G5000 terdiri dari anggota Sekaa Teruna-teruni Eka Taruna Bhakti, menggandeng krama banjar dan PKK Banjar Mukti, Desa Singapadu, Kecamatan Sukawati, Gianyar, menggelar aksi kebersihan dan penanaman pohon di lingkungan setempat, Minggu (22/12) pagi.
Pemkab Klungkung kembali melaksanakan Gerakan Semesta Berencana Bali Resik Sampah Plastik, dibuka Wakil Bupati Klungkung Made Kasta di Lapangan Bina Karya, Desa Kamasan, Klungkung, Jumat (20/12) pagi.
Ratusan anggota PMR (Palang Merah Remaja) Tingkat SMP dan SMA/SMK antusias melakukan bhakti sosial memungut sampah plastik di seputar Pasar Pagi Lingkungan Karangsokong, Kelurahan Subagan, Kecamatan Karangasem, Senin (16/12) pagi.
Sebagai bentuk kepedulian terhadap kebersihan lingkungan, Lembaga Pemberdayaan Masyarakat (LPM) Desa Sibang Kaja, Kecamatan Abiansemal, menyerahkan bantuan tong sampah kepada Desa Adat Lambing, Minggu (15/12) malam.
Aqua menjadi satu-satunya brand di Indonesia yang menggunakan plastik daur ulang di semua botolnya.
Persoalan sampah masih menjadi perhatian serius Pemkab Badung.
Kelima warga itu kedapatan membuang sampah sambil mengendarai sepeda motor.
Kabupaten Bangli belum punya instalasi pengolahan lumpur tinja (IPLT). Pemprov Bali sempat membangun IPLT di Dusun Bangklet, Desa Kayubuhi, Kecamatan Bangli, namun ditolak warga.
Karang Taruna Eka Wira Bhakti, Desa Bedulu, berhasil mewujudkan Bank Daur Ulang Sampah (BDUS) di tenggara areal kawasan Pura Samuantiga, Desa Bedulu, Kecamatan Blahbatuh, Gianyar.
Buku Modul Ekstrakurikuler (ekskul) Pengelolaan Sampah telah dilaunching oleh Bupati Klungkung I Nyoman Suwirta di Lapangan Puputan Klungkung, Minggu (22/9).
Gerakan Lawan Sampah Plastik (Gelatik) yang dicetuskan Bhabinkamtibmas Desa Siangan, Gianyar, Aiptu I Kadek Sumerta, telah mampu menggugah pelajar setempat untuk peduli terhadap lingkungan.
Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Buleleng berencana akan membangun Tempat Penampungan Akhir (TPA).
Camat Kuta Selatan I Made Widiana melakukan sosialisasi penggunaan komposter di tingkat rumah tangga, di Kantor Camat Kutsel, Kamis (28/11).
Sebagai desa wisata, Munduk dinilai punya perhatian pada penanganan sampah plastik.
Empat kali dalam sehari, Wayan Wardika keliling desa untuk mengambil sampah warga dengan imbalan hanya Rp 30.000 per bulan. Bagi warga yang bersedia memilah sendiri sampahnya di rumah, dikasi pelayanan gratis
Pemkab Klungkung menggelar aksi Bali Resik Sampah Plastik di sejumlah lokasi, Minggu (24/11).
Forum Perbekel (Kepala Desa) se-Kota Denpasar, melakukan sosialisasi pembatasan timbunan sampah plastik sekali pakai yang mengacu pada penerapan Peraturan Gubernur (Pergub) Bali Nomor 97 Tahun 2018.
Sampah di tempat wisata pasti membuat wisatawan tidak nyaman. Persiden Joko Widodo (Jokowi) pun tak mau lagi ada sampah berserakan di tempat wisata.
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 19 Nov 2024 Kadek Arel Ingin ke Piala Dunia U-20
-
Bangli 19 Nov 2024 Bawaslu Atensi Potensi Pelanggaran Masa Tenang
-
-
-
Badung 19 Nov 2024 Pemkab Badung Beri Penghargaan kepada NusaBali
-
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
Orang Bali Berdebat
BERDEBAT itu bersilat kata berbekal ilmu, bukan sembarang ngomong. Kalau debat tak bermutu, sekadar guyonan, itu debat kusir namanya. Kadang yang diomongkan itu mengambang, berputar-putar, itu ke itu saja.