Tag: Hari Raya
Warga Dapat Hubungi Nomor 112 atau 223333
Rumah Sakit Umum Pusat (RSUP) Sanglah Denpasar sebagai rumah sakit terbesar di Bali memastikan sistem Informasi Teknologi (IT) untuk kegiatan pelayanan kesehatan selama Hari Raya Suci Nyepi Tahun Baru Saka 1940, Sabtu (17/3) tetap beroperasi normal.
Saat malam Pangerupukan ada penambahan empat pos jaga. Sedangkan saat Nyepi, pos jaga ditambah satu lagi.
Warga serbu beras dan gas LPG isi 3 kilogram dalam pasar murah yang digelar Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Bangli di Lapangan Kilobar, Desa Tamanbali, Kecamatan Bangli, Selasa (13/3).
Satresnarkoba Polres Gianyar menggagalkan peredaran minuman keras (miras) jenis arak dan tuak.
Pemerintah Kabupaten Badung melakukan monitoring harga kebutuhan bahan pokok menjelang Hari Raya Nyepi Tahun Saka 1940.
Jadwal kapal terakhir dari Pelabuhan Padangbai, Sabtu (17/3) pukul 03.00 Wita, kapal terakhir dari Lembar, Jumat (16/3) pukul 19.30 Wita.
Internet untuk pelayanan publik yang berkaitan dengan keamanan, kesehatan, kebencanaan, dan bandara tetap hidup, termasuk dengan e-Gov Provinsi Bali.
Begitu usai diarak dalam Parade Budaya di Jalan Malioboro Jogjakarta, 10 Maret 2018, semua ogoh-ogoh dibawa ke pura-pura untuk selanjutnya akan diarak kembali saat Pangrupukan Nyepi, 16 Maret 2018 malam
Satpol Air Polres Karangasem pada Nyepi tahun ini tidak menggelar patroli di laut.
Sekaa Teruna (ST) Yowana Murti Çakti, Puri Agung, Kelurahan Kawan, Bangli, tahun ini membuat ogoh-ogoh berupa kulkul pajenengan.
Menjelang Hari Raya Nyepi tahun baru Çaka 1940 yang jatuh pada Sabtu (17/3), Pemkab Klungkung melalui TPID (Tim Pengendalian Inflasi Daerah) Klungkung menggelar pasar murah di Desa Gelgel, Klungkung, Senin (12/3) pagi.
Dinas Kebudayaan Kota Denpasar memilih 32 Ogoh-ogoh terbaik dari 4 kecamatan (8 Ogoh-ogoh masing-masing kecamatan) yang mengikuti lomba.
Menyambut Hari Raya Nyepi Tahun Baru Saka 1940/2018, pihak Desa Adat Kuta, Kelurahan/Kecamatan Kuta, mengimbau pengelola hotel, vila, maupun rumah sewa untuk mengedukasi para tamunya turut menjaga ketertiban saat catur brata penyepian berlangsung pada Sabtu (17/3).
Krama Banjar Bebalang, Kelurahan Bebalang, Kecamatan Bangli, sejak beberapa tahun belakangan ini tidak mengarak ogoh-ogoh saat malam Pengrupukan.
Trend pembuatan ogoh-ogoh ramah lingkungan di Gianyar dari tahun ke tahun cenderung naik.
Kemungkinan Billing Online Terganggu karena Internet Offline
Desa Tembuku, Kecamatan Tembuku, Bangli, akan menggelar parade ogoh-ogoh, Kamis (15/3) mendatang.
Sejak 30 hari lalu, krama Banjar Temukus Desa Besakih, Kecamatan Rendang, Karangasem, kembali dari pengungsian dan tinggal di kampung halaman.
Kawula Muda Para Anom Pasdelam Kelod (Kompas), Banjar Pasdalem, Desa Pakraman Gianyar, Kota Gianyar, akan menampilkan garapan Ogoh-ogoh berjudul Garuda Cemeng.
Topik Pilihan
-
-
-
Buleleng 23 Nov 2024 APBD Buleleng 2025 Ketok Palu
-
-
Badung 23 Nov 2024 Titik Rawan Banjir di Kutsel Dipetakan
-
Badung 23 Nov 2024 UMK 2025 Dibahas Awal Desember
-
Denpasar 22 Nov 2024 Pj Gubernur Sebut Tidak Disetujui DPRD
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
Saat ‘Omon-omon’ Diabaikan, Bali Kehilangan Jiwanya
‘OMON-OMON’ adalah tradisi musyawarah yang sudah lama berkembang dalam masyarakat Bali, khususnya di tingkat desa adat.